Anda di halaman 1dari 2

5.

Tujuan Hidup

Memiliki tujuan hidup yang terarah

Favo:

1. Saya memiliki tujuan dan harapan yang telah saya rancang dalam hidup saya di masa depan
2. Saya menikmati perencanaan untuk masa depan saya dan bekerja untuk mewujudkanya
menjadi kenyataan

Unfav:

1. Saya bingung akan tujuan dan harapan dalam kehidupan di masa depan
2. Saya tidak mempunyai rencana yang akan diwujudkan di masa depan

Merasakan arti kehidupan

Favo:

1. Saya mampu memaknai kehidupan pribadi saya


2. Bagi saya kehidupan pribadi saya sangat berarti

Unfav:

1. Saya tidak mampu memaknai kehidupan pribadi saya


2. Bagi saya kehidupan pribadi saya sangat tidak berarti

Mempunyai kepercayaan yang memberikan tujuan hidup

Favo:

1. Saya mempunyai keyakinan yang kuat pada tujuan hidup saya

Unfav:

1. Saya tidak mempunyai keyakinan terhadap tujuan hidup

6. Pertumbuhan pribadi

Memiliki kebutuhan untuk berkembang secara berkelanjutan

Fav:

1. Saya memiliki keinginan untuk mengembangkan diri


2. Saya percaya bahwa diri saya masih bisa berkembang di masa yang akan datang

Unfav:

1. Saya sudah menerima diri saya dan tidak ingin melakukan apapun terhadap diri sendiri
2. Saya merasa tidak bisa berkembang lagi di masa yang akan datang

Terbuka dengan sesuatu hal yang baru

Fav:

1. Menurut orang lain, saya adalah pribadi yang terbuka akan suatu hal yang baru
2. Rasa ingin tahu saya akan hal baru sangat tinggi
Unfav:

1. Menurut orang lain, saya sulit menerima hal baru


2. Rasa ingin tahu saya akan hal baru biasa-biasa saja

Mampu merasakan peningkatan yang terjadi dalam diri

Fav:

1. Saya memiliki keyakinan bahwa saya mampu mengembangkan diri dari waktu ke waktu

Unfav:

1. Saya merasa tidak mampu mengembangkan diri dari waktu ke waktu

Anda mungkin juga menyukai