Anda di halaman 1dari 1

TUGAS PENGEMBANGAN JEJARING KERJA

Nama : Budi, S.Kep.,Ners


No. Urut : 17
Angkatan :3
Kelompok :2

KASUS
Jemaah Haji di kloter terlantar di Muzdalifah karena Bus Taraduddi mengalami keterlambatan.
Jemaah sudah banyak yang kelelahan dan jatuh sakit. TKH kloter bersama petugas kloter lainnya
kewalahan dalam memberikan pelayanan, selain itu terjadi perdebatan antara Jemaah dengan
Petugas Kloter lainnya, sehingga tercetus ide bahwa kondisi ini harus di viralkan dengan membuat
video di media social agar pemilik kebijakan yaitu Menteri Kesehatan bisa cepat mengetahuinya

TUGAS II
1) Identifikasi permasalahan yang ada
2) Berikan Solusi yang sesuai dengan materi peran dan tugas serta pengembangan jejaring
pelayanan Kesehatan haji di kloter ( Alur Koordinasi)
3) Identifikasi Jejaring yang akan dilibatkan dalam penyelesaian masalah ini
4) Gaya Penyelesaian konflik yang harus dilakukan
5) Silakan di Role Play kan
PENYELESAIAN

1. mengidentifikasi masalah yang ada : Transfortasi yang terlambat, Banyak jamaah yang
kelelahan dan jatuh sakit, dan akan ada yang memviralkan permasalahan ke media sosisal

2. berkordinasi dengan TPHI dan TPIHI untuk pembagian tugas

a) TPHI : Berkordinasi dengan pihak KKHI tentang keterlambatan transfortasi

b) TKHI : Melakukan visitasi pada jamaah yang sakit dan kelelahan

c) TPIHI : Melakukan tindakan untuk menenangkan jamaah yang terpancing emosi akan
memviralkan permasalahan ini

3. melakukan pencatatan dan pelaporan akan permasalahan ini

Anda mungkin juga menyukai