Anda di halaman 1dari 1

Tugas 4.

Contoh Catatan Butir Dan Penulisan Hasil Akreditasi (PHA)


Oleh
Kuwat Santoso

Komponen 9: Dukungan orangtua

NOMOR PENILAIAN HASIL AKREDITASI


CATATAN BUTIR
BUTIR (PHA )
24. Dukungan orangtua dalam proses Satuan pendidikan telah melakukan
Dukungan pembelajaran telah dilakukan melalui: kerjasama dengan orangtua murid, terbukti
orangtua a. Pembentukan POMG dan telah memiliki dengan adanya media komunikas dan
terhadap program serta menjalankan parenting. kerjasama antara satuan PAUD dengan
proses b. Komunikasi dengan orangtua secara orangtua dalam proses pembelajaran.
pembelajaran langsung telah dilakukan Namun, orangtua murid belum pernah
menjadi narasumber atau guru pendamping
dikelas.

Oleh karena itu, hendaknya satuan PAUD


lebih proaktif menghimbau kepada
orangtua murid untuk terlibat dalam setiap
program dan kegiatan yang dilakukan oleh
satuan pendidikan. Satuan PAUD juga
diharapkan lebih optimal dalam menjalin
kerjasama dengan orangtua murid dan
memberi kesempatan kepada orangtua
murid untuk menjadi narasumber atau guru
pendamping dikelas

Anda mungkin juga menyukai