Anda di halaman 1dari 4

MATERI AKAR

Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan benar!


1. Jelaskan secara rinci sifat-sifat akar!
2. Salah satu fungsi akar adalah menyerap air dan zat-zat makanan yang terlarut di dalam
air yang berada di dalam tanah. Coba sebutkan fungsi akar yang lainnya secara rinci!
3. Perhatikan ciri-ciri organ-organ tumbuhan berikut ini!

(a) (b)

(c) (d)
Berdasarkan sifat-sifat yang dimiliki oleh akar, apakah organ-organ tersebut tergolong
organ akar? Berikan penjelasan atas jawabanmu! (Jangan lupa, kaitkan jawabanmu
dengan sifat-sifat akar)
4. Buatlah gambar skematis yang dapat menjelaskan struktur morfologi akar tunggang
dan serabut! Berikan masing-masing 3 contoh yang memiliki akar tunggang dan
serabut!
5. Analisislah struktur morfologi akar-akar di bawah ini!
Contoh tumbuhan
lain yang memiliki
Jenis Akar
No. Gambar Akar akar dengan
Tunggang/ Serabut
karakteristik sama

1.

Akar Wortel (Daucus carota)


2.

Akar Padi (Oryza sativa)


3.

Akar Bengkoang (Pachyrrhizus erosus)


4.

Akar Pandan (Pandanus tectorius)

6. Sebutkan jenis-jenis akar berikut berdasarkan sifat dan fungsinya! Berikan


penjelasan secara rinci atas jawabanmu!

(a) Akar Sukun (Artocarpus communis) (b) Akar Bakau (Rhizophora conjugata)
(c) Akar Panili (Vanilla planifolia)

7. Perhatikan gambar berikut ini!

Gambar tersebut tentu sudah tidak asing bagi Anda. Berdasarkan ciri-cirinya, organ
tersebut merupakan modifikasi dari organ....
Berikan penjelasan atas jawaban Anda!

Anda mungkin juga menyukai