Anda di halaman 1dari 1

Nama: Suci Rahmawati Bakri

Kelas:Xll IPS 4

Tugas Biologi

1. Mendel menggunakan kacang ercis dalam percobaannya dikarenakan kacang ercis mudah
melakukan penyerbukan silang, mudah didapatkan, mudah hidup dan dirawat, cepat
berbuah, dapat melakukan penyerbukan sendiri, serta memiliki sifat beda yang mencolok.

2. A. Genotip adalah komposisi atau susunan genetik yang sebenarnya dari suatu organisme.
Kebanyakan gen terdiri dari dua atau lebih alel yang berbeda, atau bentuk suatu sifat.

B. Fenotipe adalah suatu karakteristik (baik struktural, biokimiawi, fisiologis, dan perilaku) yang
bisa diawasi dari suatu organisme yang diatur oleh genotipe dan kawasan lebih kurang yang
berkaitan dengan serta interaksi keduanya.

C.Homozigot merupakan salah satu keadaan genotipe. Individu homozigot memiliki kromosom
dengan alel yang sama pada setiap lokus gen-gennya

D.Gen heterozigot adalah gen yang berisi dua gen berbeda, berisikan gen dominan dan gen
resesif.

E.Gen yang bersifat dominan adalah gen yang biasanya lebih sering muncul pada tubuh
seseorang dan diturunkan ke generasi mendatang

F.Gen Resesif itu adalah gen yg lemah, ia tidak dapat menunjukan sifat yg dibawahnya jika
berpasangan dengan alela yang bersifat dominan ataupun normal. Gen resesif hanya bisa
menunjukan sifat yang di bawanya jika berpasangan dengan gen resesif yang lain. Gen resesif
biasanya disimbolkan dengan huruf kecil. Gen normal yang berpasangan dengan gen resesif disebut
Karier.

G.Monohibrid yaitu persilangan selang dua individu dari spesies yang sama dengan satu sifat
pautan. Persilangan monohibrid ini sangat bersesuaian dengan hukum Mendel I atau yang disebut
dengan hukum segregasi.

H. dihibrid adalah persilangan antara dua individu sejenis yang melibatkan dua sifat yang
berbeda misalnya persilangan antara tanaman ercis berbiji bulat dan berwarna hijau dengan
tanaman ercis berbiji kisut dan berwarna coklat atau padi berumur pendek dan berbulir sedikit
dengan padi berumur panjang dan berbulir banyak.

Anda mungkin juga menyukai