Anda di halaman 1dari 3

RUMAH SAKIT ADVENT MEDAN

Jl. Gatot Subroto Km. 4 Medan 20119, Indonesia, Telp. 061 – 4524875, Fax. 061 – 4155700

Medan, 27 Juli 2023

Perihal : Rapat Pemecahan Masalah

Kepada Yth.
Ibu Elfrida Perangin-Angin
Ka. Bid. Keperawatan
Bpk. Jismer Panjaitan
Waka, Bid.Keperawatan
Di
Rumah Sakit Advent Medan

Kami mengundang Ibu Elfrida selaku Ka. Bid Keperawatan dan Bpk. Jismer
Panjaitan selaku Waka, Bid. Keperawatan untuk menghadiri rapat pemecahan masalah Irna
Melati yang akan diadakan pada:

Hari/tanggal : Rabu, 02 Agustus 2023


Waktu : 15.00 WIB
Tempat : Nurse Station Irna Melati

Topik Pembahasan:

- Kelengkapan Status
- Peningkatan Mutu Pelayanan
- Sosialisasi rawat luka oleh Bpk.Jismer

Karu Irna Melati

Regina Silaen Amd.Kep


RUMAH SAKIT ADVENT MEDAN
Jl. Gatot Subroto Km. 4 Medan 20119, Indonesia, Telp. 061 – 4524875, Fax. 061 – 4155700

Medan, 27 juli 2023

Perihal : Rapat Pemecahan Masalah

Kepada Yth.
Staff Irna Melati
Di
Rumah Sakit Advent Medan

Kami mengundang seluruh staff Irna Melati untuk menghadiri rapat pemecahan
masalah Irna Melati yang akan diadakan pada:

Hari/tanggal : Rabu, 02 Agustus 2023


Waktu : 15.00 WIB
Tempat : Nurse Station Irna Melati

Topik Pembahasan:

- Kelengkapan Status
- Peningkatan Mutu Pelayanan
- Sosialisasi rawat luka oleh Bpk.Jismer

Karu Irna Melati

Regina Silaen Amd. Kep

1
RUMAH SAKIT ADVENT MEDAN
Jl. Gatot Subroto Km. 4 Medan 20119, Indonesia, Telp. 061 – 4524875, Fax. 061 – 4155700

NOTULEN RAPAT

Hari/tanggal : Rabu, 02 Agustus 2023


Waktu : 15.00 WIB
Tempat : Nurse Statition Irna Melati
Perihal :

- Kelengkapan Status
- Peningkatan Mutu Pelayanan
- Sosialisasi rawat luka oleh Bpk.Jismer

No Pembahasan Uraian

1 Kelengkapan status 1. Pengisian form EWS dan skala nyeri harus dilakukan
pada saat pasien diterima diruangan, dan lakukan kaji
ulang
2. Jangan lupa pengisian nama dan inisial pada form
pemberian obat oral, pengisian SOAP tuliskan nama
jelas dan paraf dengan tidak disingkat singkat
3. Pengisisan TPR dan grafik mohon diisi dengan benar
agar menghindari terjadinya penebalan tulisan
2 Peningkatan mutu 1. Jelaskan pada pasien arti gelang yang digunakan, dan
pelayanan nama dokter pasien serta diagnose.
2. Untuk pasien yang bedret total wajib dilakukan
Bedbath jangan lagi ditawarkan air panas
3. Kerapian saat datang kerumah sakit harus
diperhatikan. Tidak diperkenankan menggunakan
sendal

Anda mungkin juga menyukai