Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR KERJA ASESMEN NASIONAL

Nama : Purwaningsih, M.Pd


Satuan Pendidikan : PKBM Negeri 38 Kebonjeruk

LK a. Kebijakan Asesmen Nasional (AN)

No Identifikasi Masalah Alternatif Solusi Pemecahan Program / Kegiatan


Masalah

1 Hambatan dari Memberikan tambahan materi diluar Pendalaman materi


peserta didik sendiri jam belajar bagi siswa yang lambat
masih ada lambat belajar
belajar

2 Keterbatasan fasilitas Menggandeng komite sebagai mitra Sudsidi silang bagi


sekolah yang ekonomi lebih
Menumpang di sekolah lain bisa menyumbang
untk sekolah

3 Fungsi tidak Memperbaiki mutu pendidikan siswa Siswa diberikan


komprehensif tugas untuk
menemukan
sendiri/inkuiri

LK b. Asesmen Kompetensi Minimu (AKM)

No Identifikasi Masalah Alternatif Solusi Pemecahan Program / Kegiatan


Masalah

1 Peserta didik malas Mengadakan literasi membaca Kunjungan


membaca soal-soal perpustakaan
yang Panjang,soal Story telling
dianggap sukar

2 Keterbatasan guru Mengundang narasumber yang IHT,googling


dalam membuat soal kompeten dalam pembuatan soal

3 Hambatan Fasilitas Bekerjasama dengan guru untk Menganggarkan


misalnya perangkat meminjamkankan laptop dalam RKAS
computer kurang,wifi
kurang mendukung

4,, Keterbatasan waktu Peserta didik diarahkan untk Try out


mengerjakan soal yang lebih mudah
terlebih dahulu
LK c. Penguatan Karakter Profil Pelajar Pancasila

No Identifikasi Masalah Alternatif Solusi Pemecahan Program / Kegiatan


Masalah

1 Siswa masih Kerjasama guru dan ortu dalam Parenting


cenderung malas atau membimbing siswa
sulit dinasihati

2 Pengaru buruk bagi Menerapkan nilai Pancasila dlm Mengadakan S5


siswa dari luar kehidupan sehari hari Upacara Bendera
Pramuka,rohis

3 Bagi orang tua Membuat kegiatan Selebrasi


dianggap hura hura sederhana,memanfaatkan barang-
barang bekas,market day

LK d. Lingkungan Belajar Iklim Pendidikan

No Identifikasi Masalah Alternatif Solusi Pemecahan Program / Kegiatan


Masalah

1 Siswa belajar jika ada Menugaskan siswa untuk menonton Pokdarca,bangdarto/


PR berita yg sedang trending di televisi kelompok sadar
membaca dan
bangun kesadaran
menonton

2 Orangtua kurang Mengingatkan Kembali bahwa Memberikan video


berperan dalam tugas mendidik bukan hanya tugas pendampingan
pendampingan belajar guru belajar oleh orang ta

3 Hambatan Memberikan tugas kepada siswa Belajar kelompok


Fasilitas,missal dengan cara tutor sebaya setelah pulang
rumahnya terdiri dari sekolah
beberapa anggota
keluarga

Anda mungkin juga menyukai