Anda di halaman 1dari 4

KISI-KISI ASESMEN MADRASAH (AM)

MI KECAMATAN ROGOJAMPI - BLIMBINGSARI

TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Jenjang Pendidikan : Madrasah Ibtidaiyah


Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)
Alokasi Waktu : 90 menit
Kurikulum : 2013
Jumlah/Bentuk Soal : 35 soal Pilhan Ganda (PG) dan 5 Soal Uraian

LEVEL NOMOR BENTUK


NO KOMPETENSI DASAR MATERI INDIKATOR
KOQNITIF SOAL SOAL
SOAL
1 3.1 Menganalisis hubungan antara bentuk dan Simbiosis Disajikan contoh gambar simbiosis, peserta didik dapat
fungsi bagian tubuh pada hewan dan tumbuhan mengidentifikasi jenis simbiosis yang terjadi dengan benar L1 1 PG

Bagian-bagian Disajikan gambar bagian tumbuhan, peserta didik menentukan


tumbuhan dan hewan fungsi bagian tumbuhan dengan benar L1 2 PG
beserta fungsinya
2 3.2 Membandingkan siklus hidup beberapa jenis Daur hidup pada Disajikan gambar d a u r hidup hewan, peserta didik dapat
makhluk hidup serta mengaitkan dengan upaya hewan menentukan daur hidup hewan yang merugikan atau L1 3 PG
pelestariannya menguntungkan dalam kehidupan sehari-hari dengan tepat
3 3.3 Mengidentifikasi macam-macam gaya, antara Macam-macam gaya Disajikan ilustrasi/ gambar yang melibatkan gaya,
lain: gaya otot, gaya listrik, gaya magnet, gaya peserta didik dapat menentukan jenis gaya yang L2 4 PG
gravitasi, dan gaya gesekan dimanfaatkan dengan tepat
4 3.4 Menghubungkan gaya dengan gerak pada Pengaruh gaya Disajikan pernyataan yang melibatkan gaya , peserta didik dapat
peristiwa di lingkungan sekitar terhadap gerak menentukan bahwa gaya dapat merubah gerak/bentuk/arah L1 5 PG
suatu benda dengan tepat

5 3.5 Mengidentifikasi berbagai sumber energi, Perubahan bentuk Disajikan gambar alat yang menggunakan energi listrik,
perubahan bentuk energi, dan sumber energi energi peserta didik dapat menentukan perubahan energi yang PG
alternatif (angin, air, matahari, panas bumi, terjadi dengan tepat L1 6
bahan bakar organik, dan nuklir) dalam
kehidupan sehari-hari

1|KISI-KISI IPA/AM/2023
6 3.6 Menerapkan sifat-sifat bunyi dan Bunyi Disajikan ilustrasi cerita, peserta didik dapat menunjukkan
keterkaitannya dengan indera pendengaran bagian yang mengeluarkan sumber bunyi dengan benar L1 7 PG

7 3.8 Menjelaskan pentingnya upaya Sumber daya alam Disajikan ilustrasi tentang sebuah tumbuhan langka, peserta didik
keseimbangan dan pelestarian sumber daya dapat menganalisa dampak pengambilan tumbuhan yang L3 8 PG
alam di lingkungannya berlebihan dengan tepat
8 3.1 Menjelaskan alat gerak dan fungsinya pada Rangka manusia Disajikan gambar kerangka manusia, peserta didik dapat
hewan dan manusia serta cara memelihara menentukan nama dari bagian kerangka manusia tersebut dengan L1 9 PG
kesehatan alat gerak manusia benar
Sendi Disajikan gambar, peserta didik dapat menentukan jenis/ nama
sendi yang bekerja pada gambar dengan tepat L2 10 PG

9 3.2 Menjelaskan organ pernafasan dan fungsinya Sistem pernafasan Disajikan gambar alat pernafasan pada manusia, peserta didik
pada hewan dan manusia, serta cara dapat menentukan nama alat pernafasan dan fungsinya dengan L2 11 PG
memelihara kesehatan organ pernapasan tepat
manusia
Cara menjaga Disajikan ilustrasi ciri-ciri penyakit yang menyerang pernafasan,
kesehatan organ , peserta didik dapat mengidentifikasi jenis penyakit dengan L1 12 PG
pernafasan pada tepat
manusia
9 3.3 Menjelaskan organ pencernaan dan Sistem pencernaan Disajikan gambar sistem pencernaan, Peserta didik dapat
fungsinya pada hewan dan manusia serta cara mengidentifikasi bagian yang ditunjuk pada gambar sistem L1 13 PG
memelihara kesehatan organ pencernaan pencernaan sesuai dengan fungsinya dengan tepat
manusia
10 3.5 Menganalisis hubungan antar komponen Ekosistem Disajikan gambar tentang suatu ekosistem, peserta didik dapat
ekosistem dan jaring-jaring makanan di menyebutkan bagian yang termasuk dalam populasi pada gambar L2 14 PG
lingkungan tersebut dengan tepat
Jaring-jaring makanan Disajikan gambar jaring-jaring makanan, peserta didik dapat
menentukan posisi makhluk hidup dalam jaring-jaring makanan L1 15 PG
tersebut dengan tepat

2|KISI-KISI IPA/AM/2023
Disajikan gambar rantai makanan, peserta didik dapat menentukan
dampak yang akan terjadi apabila salah satu komponen tersebut L1 16 PG
punah

11 3.6 Menerapkan konsep perpindahan kalor Perpindahan kalor Disajikan ilustrasi kejadian perpindahan kalor, peserta didik dapat
L1 17 PG
dalam kehidupan sehari-hari menentuken perpindahan kalor yang terjadi dengan tepat
12 3.7 Menganalisis pengaruh kalor terhadap Pemuaian dan Disajikan gambar yang terkait dengan pemuaian dan
perubahan suhu dan wujud benda dalam penyusutan benda penyusutan,peserta didik dapat menjelaskan pengaruh suhu L3 18 PG
kehidupan sehari-hari terhadap benda pada peristiwa tersebut dengan tepat
Konduktor dan isolator Disajikan gambar alat rumah tangga, peserta didik dapat
panas menunjukkan dengan benar bagian dari alat tersebut yang L1 19 PG
merupakan konduktor/ isolator panas dengan tepat
13 3.9 Mengelompokkan materi dalam kehidupan Perubahan wujud Disajikan ilustrai, peserta didik dapat menjelaskan upaya-upaya
sehari-hari berdasarkan komponen penyusunnya benda agar buah-buahan/sayuran tidak cepat mengalami pembusukan L3 20 PG
(zat tunggal dan campuran) dengan tepat
14 3.1 Membandingkan cara perkembangbiakan Perkembangbiakan Disajikan sebuah gambar hewan, peserta didik dapat menentukan
tumbuhan dan hewan pada hewan perkembang biakan vegetative yang terjadi berdasarkan gambar L1 21 PG
tersebut dengan benar
Disajikan tabel tentang berbagai macam hewan, peserta didik dapat
menjodohkan antara hewan dan cara perkembang biakan generatif L2 22 PG
dengan benar
Perkembangbiakan Disajikan gambar bagian-bagian bunga, peserta didik dapat PG
pada tumbuhan menunjukkan alat kelamin pada bunga dengan benar L1 23

Disajikan gambar tentang nama tanaman dan cara


perkembangbiakannya, peserta didik dapat menjodohkan dengan L1 24 PG
Benar
Disajikan ilustrasi beberapa keuntungan tentang salah satu cara
perkembangbiakan vegetatif buatan pada tumbuhan, peserta didik L2 25 PG
dapat menyebutkan cara perkembangbiakan vegetatif buatan
tumbuhan yang dimaksud dengan tepat.
15 3.2 Menghubungkan ciri pubertas pada laki-laki Pubertas Disajikan gambar tentang ciri-ciri pubertas pada laki-laki dan
dan perempuan dengan kesehatan reproduksi perempuan secara acak, peserta didik dapat mengelompokkan ciri- L3 26 PG
ciri pubertas yang terjadi pada laki-laki dengan benar
Disajikan ilustrasi tentang hal yang terkait dengan organ
reproduksi, peserta didik dapat menyebutkan dengan benar cara L2 27 PG
menjaga organ reproduksi dengan benar

3|KISI-KISI IPA/AM/2023
16 3.3 Menganalisis cara makhluk hidup Penyesuaian diri pada Disajikan gambar hewan, peserta didik menentukan ciri khusus
menyesuaikan diri dengan lingkungan hewan yang dimiliki hewan tersebut dengan benar L1 28 PG

17 3.5 Mengidentifikasi sifat-sifat magnet dalam Magnet Disajikan gambar, peserta didik dapat menentukan akibat
kehidupan sehari-hari pertemuan kutub magnet yang sejenis/ tidak sejenis dengan L1 PG
benar 29

18 3.6 Menjelaskan cara menghasilkan, Listrik Disajikan ilustrasi , peserta didik dapat menentukan nama
L1 30 PG
menyalurkan, dan menghemat energi listrik alat listrik sesuai fungsinya dengan benar
Disajikan ilustrasi yang melibatkan cara menghemat energi,
peserta didik dapat menentukan cara menghemat energi listrik L2 PG
31
dengan tepat
19 3.7 Menjelaskan sistem tata surya dan Sistem tata surya Disajikan gambar tentang ciri-ciri planet, peserta didik
karakteristik anggota tata surya menentukan nama planet yang dimaksud dengan tepat L2 32 PG
Disajikan ilustrasi tentang ciri anggota tata surya yang lain ( benda
langit selain planet ) , peserta didik menentukan nama anggota tata L1 PG
33
surya yang dimaksud dengan benar
Disajikan ilustrasi kejadian yang melibatkan kalender, peserta didik
L2 34 PG
dapat menentukan dasar perhitungan kalender dengan benar
Gerhana Disajikan gambar gerhana, peserta didik dapat menentukan jenis
gerhana yang terjadi dengan benar L1 35 PG

3.7 Menerapkan sifat-sifat cahaya dan Cahaya Disajikan ilustrasi tentang cahaya, peserta didik dapat
20 keterkaitannya dengan indera penglihatan menyebutkan sifat-sifat cahaya dengan tepat L2 URAIAN
36
3.4 Menjelaskan organ peredaran darah dan Sistem peredaran darah Disajikan gambar sistem peredaran darah pada manusia,
fungsinya pada hewan dan manusia serta cara peserta didik dapat menganalisa urutan peredaran darah pada L3 URAIAN
21
memelihara kesehatan organ peredaran darah manusia dengan benar 37
manusia
3.8 Menganalisis siklus air dan dampaknya pada Siklus air Disajikan gambar siklus air, peserta didik dapat menyebutkan
22 peristiwa di bumi serta kelangsungan mahluk hidup nama proses yang terjadi dengan tepat L1 URAIAN
38
3.4 Mengidentifikasi komponen-komponen listrik Rangkaian listrik Disajikan gambar rangkaian listrik campuran, peserta didik dapat
dan fungsinya dalam rangkaian listrik sederhana menganalisis bagian yang akan tetap menyala dan bagian yang L3 URAIAN
23
padam, saat salah satu komponen dimatikan/tidak berfungsi 39
dengan tepat
3.5 Mengidentifikasi sifat-sifat magnet dalam Magnet Disajikan narasi tentang berbagai cara pembuatan magnet,
24 kehidupan sehari-hari peserta didik dapat menentukan cara-cara membuat magnet L1 URAIAN
40
dengan tepat

4|KISI-KISI IPA/AM/2023

Anda mungkin juga menyukai