Anda di halaman 1dari 2

RESUME DI OK RSUD Zainal Abidin

Dx FRAKTUR FEMUR

A. Pengkajian
Tanggal pengkajian / jam : 16 april 2014 / 13.00
Ruangan : O.K VIII
No Reg : 993403
Diagnosa medis : Fraktur Femur

1. Data Biografi
a. Identitas
Tn. N berusia 20 tahun dengan berat badan 50 kg dan berjenis
kelamin laki - laki. Dengan tempat tanggal lahir di Aceh Besar, 23
Mei 1994. Agama islam, suku Aceh.

b. Riwayat Penyakit Sekarang


Tn. N datang ke O.K Rumah Sakit Umum Daerah Zainoel Abidin
pada jam 13.00 WIB untuk operasi fraktur femur. pasien pernah
jatuh dari sepeda motor, kemudian pasien dibawa ke dukun pijat
oleh keluarganya. Setelah dibawa ke dukun pijat kaki pasien tidak
kunjung sembuh tetapi tambah parah, kaki membengkak, maka
pada tanggal 16 April 2014 baru pasien dibawa ke RSUDZA pada
jam 13.00 WIB oleh keluarganya.

c. Riwayat Penyakit yang Lalu


Tn. N mengatakan bahwa kaki sebelah kirinya yang patah nyeri
saat di gerakkan.
2. Analisa data
Data Masalah Etiologi

Ds : kompresi saraf, Nyeri


kerusakan
a. Pasien mengatakan neuromuskuloskeletal,
nyeri. pergerakan fragmen
b. Nyeri saat melakukan tulang
aktivitas.
c. Nyeri seperti dipukul-
pukul.
d. Kaki sebelah kiri nyeri
Skala 7 Saat gerak
sewaktu-waktu

Do :

a. Ekspresi wajah tampak


meringis jika
melakukan aktivitas.
b. Ekspresi wajah tampak
tegang
c. TD : 110/70 mmHg
d. N : 88 x/menit

3. Diagnosa Keperawatan
Nyeri berhubungan dengan kompresi saraf, kerusakan
neuromuskuloskeletal, pergerakan fragmen tulang

Anda mungkin juga menyukai