Anda di halaman 1dari 23

LULUS UKMPPD BATCH 1 FEBRUARI 2017

FK UNISMA

ORTHOPEDI
1. Tn. E, 20 th kecelakaan lalu lintas dirujuk ke puskemas, dipuskesmas pasien
sudah dipasang bidai dan infus. PF fraktur tertutup tibialis dextra. TD 120/80
mmHg, Nadi 80x/menit, suhu 36,5. RR 18x/menit. Saat di RS pasien menjerit
kesakitan. Dokter akan merujuk pasien ke pusat bedah dalam waktu 6 jam
perjalanan. Kecurigaan?
a. Ulkus pedis
b. Acute limb ischemia
c. Sindroma kompartemen
d. Chronic vein insufficiency
e. Sindroma terowongan tarsal
2. Tn. A, 18 th habis berkelahi. Siku pasien dipukul besi. Nervus yang cedera?
a. N. Medianus
b. N. Peroneus
c. N. Radialis
d. N. Ulnaris
e. N. Tibialis
3. Laki-laki, 30 tahun, datang ke poliklinik untuk perawatan luka pasca operasi.
Tindakan penyembuhan luka operasi termasuk dalam
a. Primary intention
b. Secondary intention
c. Tertiary intention
d. Delayed primary intention
e. Delayed secondary intention
4. Wanita usia 20 tahun datang dengan keluhan fraktur cruris tertutup dan
nyeri, lalu akan direncanakan operasi elektif pemasangan plate en screw. Hb 8
gr/dl. Pemeriksaan lain dalam batas normal, apakah status pasien berdasarkan
ASA?
a. PS 1
b. PS 2
c. PS 1E
d. PS 2E
e. PS 3
5. Pasien anak-anak datang ke RS dengan keluhan terjatuh dengan siku
langsung menyentuh lantai. Tanda-tanda perdarahan tidak dijumpai. Luka tidak
dijumpai. Dari hasil radiologi fraktur suprakondiler. Terapi pertama yang
dilakukan adalah
a. Memasang elastic bandage
b. Memasang mitela
c. Reposisi tertutup
d. Dipijat
e. Plaster of paris
6. An. H, 5 th dibawa ke RS orang tuanya karena lebih pandek dari teman
seusianya. Tampak anak memiliki kaki yang melengkung membentuk busur.
Tulang iga pasien menonjol membentuk seperti untaian manik-manik. Hasil lab
Kadar vitamin D rendah. Diagnosa

1
LULUS UKMPPD BATCH 1 FEBRUARI 2017
FK UNISMA

a. Osteogenesis imperfect
b. Displasia fibrosa
c. Osteoporosis
d. Ricketsia
e. Achondroplasia
7. An. Upin, 2 th dibawa ibunya ke klinik karena kelemahan badan. Kelemahan
semakin bertambah terutama saat berjalan. Saat hendak berdiri anak menopang
badan dengan menggunakan kedua tangannya. Diagnose
a. Duchene muscular dystrophy
b. Becker Muscular dystrophy
c. Amyotropic lateral sclerosis
d. Poliomielitis
e. Myasthenia Gravis
8. Tn. R, 35 th dibawa oleh ambulans pasca kecelakaan lalu lintas. Pasien
mengaku menggunakan sabuk pengaman selama mengemudi. Saat ini pasien
mengeluhkan adanya nyeri di punggung bagian belakang. Pada pemeriksaan X-
Rays tampak garis fraktur dari prosesus interspinosus sampai bagian posterior
korpus vertebrae. Tanda vital stabil. Tidak ada deficit neurologis. Tatalaksana
yang tepat untuk Tn. R adalah
a. Penggunaan brace
b. Posterior rods
c. Z plate
d. Brace + fiksasi interna
e. Dekompresi medulla spinalis
9. Tn. H, 40 th datang dengan keluhan muncul benjolan lunak di pergelangan
tangan sejak 1 bulan terakhir. Benjolan teraba lunak, compressible, soliter,
mobile, dan berbatas tegas sewarna dengan kulit sekitarnya. Tn. H adalah atlet
binaraga yang sedang berlatih untuk persiapan PON. Diagnosis..
a. Tofus
b. Kista Baker
c. Kista Ganglion
d. Lipoma
e. Abses
10. Tn. E, 28 th dibawa ke rumah sakit karena jatuh dari tangga. Lengan kanan
terlihat bengkok dan dicurigai terdapat fraktur. Tangan kanan terlihat jatuh ke
bawah (wrist drop) dan tidak bisa dorsofleksi. Kemungkinan cidera syaraf?
a. N. ulnaris
b. N. brakhialis
c. N. medianus
d. N. Radialis
e. N. Aksilaris
11. Pasien datang dengan keluhan nyeri tungkai, dari pemeriksaan radiologi
ditemukan adanya penebalan tulang dengan serabut ireguler. Diagnose yang
mungkin adalah
a. Osteonecrosis
b. Osteomyelitis
c. Osteomalasia
d. Osteoporosis

2
LULUS UKMPPD BATCH 1 FEBRUARI 2017
FK UNISMA

e. Paget’s disease
12. Tn. A, 23 th ke IGD setelah jatuh dari lapangan voli. Pasien mengeluhkan
nyeri di bagian samping pergelangan kaki terutama di puncak mata kaki bagian
luar. Pada pemeriksaan ditemukan pembengkakan, memar dan nyeri di
malleolus lateral. Pemeriksaan rontgen tidak ditemukan kelainan. Diagnosa yang
tepat untuk Tn. A..
a. Tarsal tunnel syndrome
b. Ankle sprain
c. Plantar fasciitis
d. Fraktur talus
e. Achilles tendonitis
13. Tn. D, 45 th jatuh dengan posisi menopang pada tangan 1 minggu yang lalu.
Saat ini pasien merasakan nyeri dibagian anatomical shuffbox. Terasa nyeri
apabila pasien melakukan pronasi.
Diagnosa
a. Fraktur os scaphoid
b. Fraktur boxer
c. De quervain tenosynovitis
d. Sindrom terowongan carpal
e. Fraktur metacarpal
14. An. E, 15 th dibawa kedua orangtua karena nyeri dan bengkak di proksimal
tibia. Nyeri membuat pasien terbangun dari tidur dan berkeringat. Pasien
jalannya antalgic gait. Hasil X-Rays lesi campuran litik dan sklerotik disertai
dengan sunburst appearance. Riwayat keganasan di lokasi lain disangkal.
Diagnosa
a. Osteochondroma
b. Sarkoma ewing
c. Osteosarcoma
d. Granuloma eosinofilik
e. Kondrosarkoma
15. An. A, 6 th dibawa ke RS karena menangis kesakitan sejak 6 jam SMRS.
Pasien tampak menopang tangan kanan dalam posisi ekstensi dan telapak
tangan pronasi. Pasien merasa kesakitan setelah ditarik ayahnya saat berjalan.
Diagnose
a. Subluksasi caput radial
b. Fraktur caput radial
c. Fraktur distal radius
d. Fraktur distal humerus
e. Dislokasi sendi pergelagan tangan
16. Ny. R 70 th, nyeri di kaki kanan sejak 3 jam SMRS. Pasien terjatuh di kamar
mandi. PF kaki kanan lebih pendek dibanding kaki kiri, abduksi, dan tampak
eksorotasi. Panggul sulit digerakkan. Pasien riwayat patah di lengan bawah
kanan. Diagnosa
a. Fraktur shaft fremur
b. Fraktur leher femur
c. Dislokasi hip posterior
d. Dislokasi hip anterior
e. Fraktur pelvis

3
LULUS UKMPPD BATCH 1 FEBRUARI 2017
FK UNISMA

17. Ny. H, 55 th datang dengan nyeri paha kanan. Radiologi fraktur femur, zona
resorpsi tulang, disertai penebalan korteks, serta adanya deformitas tulang. Lab:
Peningkatan alkaklin fosfatase. Penyebab fraktur ny. H?
a. Osteoporosis
b. Paget disease
c. Osteopenia
d. Osteogenesis imperfect
e. Developmental dysplasia of hip
18. Tn. A, 30 th dibawa dengan ambulans karena kecelakan lalu lintas. Pasien
merasa kedua kaki sulit digerakkan dan area selangkangan terasa kebas hingga
ujung kaki disertai adanya nyeri. Pasien tidak merasa ada keinginan berkemih.
PF ditemukan adanya paresis pada kedua kaki, arefleksia, hipestesia saddle
area, asimetris dan unilateral dan buli teraba penuh disertai kencing yang
menetes. Diagnosa
a. Cauda equine syndrome
b. Brown sequard syndrome
c. Central cord syndrome
d. Trauma medulla spinalis
e. Overflow inkotinensia
19. Tn. P, 25 th dibawa ke RS setelah pasien terjatuh saat outbond dan
bergelantungan ke ranting pohon. Hemodinamik pasien stabil, pasien merasakan
kelemahan di tangan sebelah kanan. Semua jari membentuk posisi seperti cakar
di seluruh jari, disertai supinasi. Diagnosa
a. Paresis N. radialis
b. Paresis N. medianus
c. Paresis N. ulnaris
d. Erb palsy
e. Klumpkle palsy
20. Tn. S, 27 th kecelakaan saat panjang tebing. PF pembengkakan dan
deformitas pada bagian depan bahu kanan. Tidak ditemukan tenting pada
pemeriksaan. Teraba krepitus dan pasien merasakan nyeri saat bahu kanan
diraba. Defisit motoric dan sensorik tidak ditemukan. Suara napas normal dan
simetris. Radiografi fraktur klavikula dengan minimal displacement. Tx
a. OREF
b. ORIF
c. Verband figure of 8
d. Pembidaian
e. Cast
21. By. J. 1 th dibawa ke ibu karena kelemahan anggota gerak atas sebelah
kanan. Pasien lahir dengan BB 4700 gr. Pasien lahir riwayat distosia bahu. Saat
ini tampak lengan menggantung dan rotasi interna, telapak tangan pronasi.
Tatalaksana
a. Observasi hingga 2 th
b. Kortikosteroid injeksi
c. Terapi fisik sejak usia 3 minggu
d. Nerve graft
e. Nerve transfer

4
LULUS UKMPPD BATCH 1 FEBRUARI 2017
FK UNISMA

22. Tn. A, 20 th jatuh saat bermain bola. Pasien menjadi sulit berjalan. Tampak
lutut pasien menjadi tidak stabil. Dokter melakukan pemeriksaan dengan
menarik proximal tibia kea rah pemeriksa dalam keadaan lutut fleksi, terkesan
tidak stabil. Ligamen penyangga yang mengalami kerusakan adalah
a. Posterior cruciate ligament
b. Anterior cruciate ligament
c. Meniskus medial
d. Meniskus lateral
e. Anterior dan Posterior cruciate ligament
23. Tn. F, 40 th keluhan paha kanan sakit setelah mengalami kecelakaan. Pada
pemeriksaan status lokalis kaki lebih pendek, didapatkan sendi panggul
cenderung ekstensi, eksorotasi dan abduksi. Neurovaskularisasi tampak baik dan
ruang lingkup gerak sendi terbatas karena nyeri. Tidak ada krepitus. Diagnose..
a. Fraktur kaput femur dextra
b. Fraktur kolum femur dextra
c. Fraktur shaft femur dextra
d. Dislokasi sendi panggul dextra anterior
e. Dislokasi sendi panggul dextra posterior
24. Perempuan, 18 tahun mengeluh nyeri diujung kaki kiri sejak 5 hari yang lalu.
Jari tersebut tampak pucat dan dingin disbanding kaki kanan. Pulsasi hanya jelas
teraba diinguinal tetapi lemah. Sejak 1 bulan yang lalu, pasien juga mengeluh
sakit kepala terus menerus. Tekanan darah di lengan kiri dan kanan sama tetapi
tekanan darah tungkai kiri lebih lemah dari yang lain. Diagnosis yang paling
mungkin adalah
a. Arterioskelosis
b. Aterosklerosis obliterans
c. Tromboflebitis
d. Tromboangitis obluterans
e. Arteritis takayasu
25. An. A, 6 th dibawa kedua orang tuanya karena tampak lebih pendek dari pada
temannya. Pada pemeriksaan didapatkan perawakan pendek, limitasi pada
gerak siku, dan pemendekan proksimal pada tangan dan kaki disertai sejumlah
lipatan kulit. Kepala pasien besar dan dahi menonjol. Penyebab kelainan?
a. Destruksi kartilago sendi
b. Kegagalan osifikasi endochondral
c. Kelainan pada gen pengatur kolagen tipe 1
d. Kegagalan mineralisasi sebelum penutupan lempeng epifisis
e. Tulang yang digantikan oleh jaringan ikat
26. Tn. C, 19 th nyeri di lutut bagian kanan pasca terjatuh saat berohlaraga.
Pasien mengeluh lutut menjadi tidak stabil. PF McMurray test (+). Struktur yang
mungkin rusak?
a. Tendon Achilles
b. Meniscus
c. Ligamen anterior talofibular
d. Anterior cruciate ligament
e. Posterior cruciate ligament
27. Tn. A, 50 th datang dengan keluhan nyeri di bahu kanan apabila digerakkan.
PF didapatkan keterbatasan ROM ke semua arah dari sendi bahu baik secara

5
LULUS UKMPPD BATCH 1 FEBRUARI 2017
FK UNISMA

aktif maupun pasif. Pada pemeriksaan fisik tidak ditemukan edema, eritema,
krepitasus. Diagnosa
a. Fraktur scapula
b. Fraktur klavikula
c. Frozen shoulder syndrome
d. Fraktur humerus
e. Cedera tendon rotator cuff
28. Tn. Dunanges, 20 th dibawa kerumah sakit karena KLL. PF didapatkan
hipestesia kedua kaki dan tidak bisa menggerakkan kedua kakinya, selain itu
ditemukan kehilangan fungsi proprioseptif untuk kedua kaki. Diagnosa
a. Anterior cord syndrome
b. Complete spinal transection
c. Posterior cord syndrome
d. Central cord syndrome
e. Brown Sequard syndrome
29. Seorang pria 45 tahun datang dengan keluhan nyeri pada ibu jari kaki kiri.
Keluhan nyeri dirasakan seperti tertusuk jarum terutama pada malam hari. Pada
pemeriksaan fisik didapatkan terdapat nyeri pada daerah metatarsalpalangeal
sinistra, merah dan teraba panas. Dari hasil pemeriksaan lab didapatkan
kolestrol total 200mg/dl dan asam urat 8 mg/dl
Anjuran terapi yang tepat untuk pasien adalah
A. Meningkatkan asupan sumber vitamin B 12
B. Meningkatkan asupan sumber vitamin C
C. Membatasi asupan cairan
D. Membatasi asupan sumber protein
E. Membatasi asupan sumber lemak

30. Laki-laki, 25th. Nyeri sendi, bengkak, rom terbatas. Pe: bahu asimetris, genu
valgum, telapak kaki mendatar. Ro: celah sendi menyempit, osteofit, sclerosis
subchondral.
A. Scoliosis
B. Flat feet
C. OA sekunder
D. OA st 1
E. OA st 2

31. Perempuan, 65 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan nyeri tulang


punggung sejak 3 bulan yang lalu. Keluhan disertai rasa kesemutan dan
kelemahan dikeempat ekstremitas. Tanda vital dalam batas normal. PF:
didapatkan gangguan sensorik ringan di keempat ekstremitas. Pemeriksaan
penunjang sederhana didapatkan anemia dan proteinuria dan serum menurun.
Rontgen tampak lesi punch out kemungkinan diagnosis pasien adalah
a. Osteosarcoma
b. Multiple myeloma
c. Kondrosarkoma
d. Ewing sarcoma

6
LULUS UKMPPD BATCH 1 FEBRUARI 2017
FK UNISMA

e. Osteoporosis
32. Laki" 4 th sedang menaiki tangga tiba" tangan kanannya ditarik oleh ibu'y
dalam posisi fleksi ke belakang. Bahu lateral rata dan didapatkan tonjolan pada
bagian inferior klafikula dextra
A. Dialokasi anterior bahu
B. Dialokasi posterior bahu
C. Fraktur .....

33. Laki berumur 17 th datang ke IGD dengan keluhan nyeri pada pergelangan
kaki kanan . Nyeri di rasa setelah ia terkilir pada pergelamgan kaki kanan sejak 2
minggu yang lalu.. pasien mengaku sering terkilir 4 x dalam 6 bulan terakhir.
Pada pemeriksaan fisik di dapatkan hindfoot aligment . Manakah bagian yang
terkena
A. Ankle spring
B. Ruptur tendon achilles
C. ........ sendi lutut
D. Osteomielitis
E. Ruptur ACL

34. Perempuan 50 tahun. keluhan lengan kiri tidak bisa digerakkan setelah jatuh.
nyeri dan deformitas +. Dari hasil rontgen foto antebrachii sinistra didapatkan
adanya fraktur distal radius dengan fragmen distal bergeser ke arah dorsal dan
proksimal dan deformitas “dinner fork”. diagnosis yang paling tepat ?
a. Fraktur boxer
b. Fraktur galeazzi
c. Fraktur Smith
d. Fraktur Montegia
e. Fraktur Colles

35. Perempuan 45 th, kaku pada leher dan pundak pd pagi hari. Berat badan
turun. Nyeri pada penekanan, rom terbatas. Diagnosis?
A. Frozen shoulder
B. OA

36. Fraktur dinner fork, tanpa keterlibatan jaringan sekitar?


a. Colles tertutup
b. Colles terbuka

37. Seorang laki-laki 55tahun jatuh terpeleset. Dari permeriksaan di dapatkan


terjadi penuruna L3-L4. Apakah diagnosis pasien diatas
A. spondylitis
B. skoliosis
C. osteoporosis
D. Nuklues pulposus herniasi

7
LULUS UKMPPD BATCH 1 FEBRUARI 2017
FK UNISMA

38. Seorang laki-laki umur 27 datang nyeri bahu kiri tidak bisa memegang bahu
kanan sebelumnya pasien jatuh dari main bola dengan dengan posisi baju kiri
terjatuh ke tanah tv:dbn p.fisik didapatkan nyeri bahu ,kontur bahu (-)
a. dislokasi artikulatio giniohumerus
b. fraktur klavikula

39. laki2 36 th nyeri lutut terutama saat bangun dr duduk. pasien senang
mengkonsumsi sate kambing 2x dalam seminggu. lutut teraba hangat. proses
apa yg terjadi pada lutut pasien tersebut..
a. inflamasi
b. penumpukan asam urat pd sendi lutut

40. pasien wanita datang dengan keluhan tangan dan lengan kanan bengkak
sejak 3 bulan yang lalu. Dua bulan yang lalu, pasien melakukan operasi
pengangkatan payudara. Pemeriksaan tanda-tanda vital dalam batas normal.
Ekstremitas atas kanan bengkak, tidak ada kemerahan, dan nyeri tekan.
Ditemukan nonpitting edema. Apakah kemungkinan diagnosis pasien tersebut?
a. Selulitis
b. Lymphedema
c. Limfoma
d. Tromboangitis
e. Tromboflebitis
41. Laki - laki nyeri lutut kanan, didapatkan suka banget makan sop kambing,
ampir tiap hari, asam urat 11 bro, mekanisme yang menjelaskan penyakit ini
adalah …….
A. penumpukan kristal monosodium urat di sendi

42. Seorang perempuan, 20 tahun mengeluh nyeri sendi kaki, lutut, bahu, siku
dan pergelangan kaki sejak 4 hari lalu. Keluhan lemas, rambut rontok, dan
kadang2 demam sejak 1 tahun lalu.
VS: 110/80, 37,6C , 20x/mnt, 80x/mnt. Lab: leukopenia. Terapi?
A. Piroksikam
B. Sulfalazine
C. Erythromycin
D. Vitamin A
E. Metil prednisolone

43. Seorang pria, 40 tahun datang dengan keluhan bengkak pada jempol kaki
kiri. Dari pemeriksaan fisik didapatkan metatarsofalangeal joint bengkak, merah
dan hangat. Dari pemeriksaan lab didapatkan kolesterol total 200, asam urat 8.
Apa edukasi gizi yg harus diberikan pada pasien tsb?
A. Meningkatkan konsumsi vitamin B12
B. Meningkatkan konsumsi vitamin C
C. Membatasi konsumsi cairan
D. Membatasi konsumsi protein

8
LULUS UKMPPD BATCH 1 FEBRUARI 2017
FK UNISMA

E. Membatasi konsumsi lemak

44. Seorang laki-laki, 25thn, keluhan nyeri bahu kanan, post kll, klavikula
mendatar, tonjolan inferior infraklavikuler dextra. diagnosis?
a. dislokasi anterior
b. dislokasi posterior
c. fraktur caput humeri
d. fraktur tuberositas mayor
e. fraktur tuberositas minor

45. Seorang anak usia 15 tahun datang dengan fraktur femur. angulasi +, edem
+, hiperemis +, nyeri bila digerakan. tindakan apa yg tepat dilakukan ?
a. pemasangan bidai di sendi proximal femur
b. pemasangan bidai di sendi distal femur
c. pemasangan bidai meliputi 2 sendi diantara femur

46. Gejala radang sendi kecil di kedua tangan, udah lama, mau periksa apa untuk
memastikan :
A. antiCCP

47. Pasien laki-laki 28 tahun datang dengan keluhan bercak merah pada kedua
pipi. Pada pemeriksaan fisik ada malar rash (+). Diagnosis?
a. Urtikaria
b. SLE
c. Ptechiae
d. Kusta
e. TEN

48. Seorang laki-laki berusia 20 tahun datang ke IGD RS setelah kecelakaan


motor. Pasien mengeluhkan kesakitan pada tungkai kirinya setelah tungkai
kirinya terbentur aspal. Dari pemeriksaan tanda vital dalam batas normal.
Pemeriksaan tungkai kiri: adduksi, endorotasi. Diagnosis pasien tersebut
adalah:
A.Dislokasi panggul posterior kiri
B. Dislokasi panggul anterior kiri
C. Fraktur caput femur
D. Fraktur corpus femur
E. Sprain

9
LULUS UKMPPD BATCH 1 FEBRUARI 2017
FK UNISMA

49. Seorang laki-laki, berusia 45 tahun datang ke IGD dengan keluhan


tersiram air kuah bakso panas di bagian dada, dan kedua lengan.
Pemeriksaan luka bakar pasien tersebut ditentukan berdasarkan? A. Rule of 7
B. Rule of 8 C. Rule of 9 D. Rule of 10 E. Rule of thumb
50. Seorang laki-laki, usia 40 tahun setelah mengalami kecelakaan lalu lintas
datang ke IGD RS. Dada pasien terbentur setir mobil dan ditemukan jejas di
dada. Pasien didiagnosis pneumothorax dan diputuskan akan dipasang WSD.
Apa yang perlu diperhatikan dari pemasangan WSD tersebut?
A. Perubahan warna cairan pada selang WSD
B. Adanya undulasi pada selang WSD
C. Mengamati tabung setiap jam
D. Mengganti tabung setiap hari
E. Mengganti selang setiap 3 hari sekali

51. Seorang perempuan usia 20 tahun dibawa ke UGD dengan keluhan


kecelakaan lalulintas. Pemeriksaan status lokalis cruris dextra terlihat luka
ukuran 2cm kontaminasi ringan, bone expose (+), disertai shortening dan
angulasi. Dari palpasi teraba krepitasi, gerakan regio cruris terbatas akibat
nyeri. Pada pemeriksaan radiologis ditemukan diskontinuitas pada sepertiga
tengah tibia dextra. Apa diagnosis yang tepat?
A. Fr terbuka derajat 1 pada 1/3 tibia anterior
B. Fr terbuka derajat 2 pada 1/3 tibia anterior
C. Fr terbuka derajat 3A pada 1/3 tibia anterior
D. Fr terbuka derajat 3B pada 1/3 tibia anterior
E. Fr terbuka derajat 3C pada 1/3 tibia anterior
52. Seorang laki-laki usia 25 tahun dibawa ke IGD RS setelah kecelakaan lalu
lintas.Dari pemeriksaan fisik didapatkan bagian lateral lengan atas kanan
tampak lebih rata, ada penonjolan di bawah clavicula lateral kanan. Apa
kemungkinan diagnosisnya?
A. Dislokasi anterior humerus
B. Dislokasi posterio humerus
C. Fraktur clavicula
D. Fraktur radius
E. Fraktur scapula
53. Seorang wanita berusia 18 tahun datang dengan keluhan tulang
belakang meliuk. Tidak ada keluhan gangguan pernafasan.. Berdasarkann
sudut cobb, berapakah cobb triangle pada pasien tersebut?
A. <10
B. 10-30
C. 30-50
D.>50
E. >90
54. Seorang laki-laki 33 tahun dibawa ke IGD karena kecelakaan lalu lintas.
Keadaan umum pasien compos mentis, tanda vital dalam batas normal.
Terdapat luka di pelipis kepala, ukuran 2x1.5 cm, tampak tepi luka tidak rata,
ototnya terlihat, bengkak disekitar luka . Termasuk jenis luka
A. Vulnus ekskoriatum

10
LULUS UKMPPD BATCH 1 FEBRUARI 2017
FK UNISMA

B. Vulnus laseratum
C. Vulnus punctum
D. Vulnus insivum
E. Vulnus morsum
55. Seorang pasien laki-laki 15 tahun datang ke IGD dengan keluhan kaki
kanannya tidak dapat digerakan setelah motornya ditabrak oleh pengedara
lain dari samping. Pada pemeriksaan fisik ditemukan adanya pembengkakan,
kemerahan, serta tonjolan abnormal yang masih ditutupi kulit dari
pemeriksaan radiologi didapatkan fraktur batang femur tertutup. Apakah
tindakan awal yang dapat dilakukan?
A. Bidai sendi di atas bagian fraktur
B. Bidai sendi di bawah bagian fraktur
C. Bidai meliputi 2 sendi di antara fraktur
D. Reposisi lalu gips
E. Bebat tekan
56. Pasien laki laki 33 tahun datang dibawa warga ke IGD RS tidak sadarkan
diri post KLL tunggal jatuh dari motor tidak menggunakan helm, kepala
terbentur ujung trotoar. Keadaan umum somnolen,TD 100/70, nadi
102x/menit, RR 22x/menit, suhu 36.2ºC . Pemeriksaan fisik didapatkan
krepitasi diregio temporal dextra,otorea + darah,vulnus eksoriatum diwajah
kanan dan ekstrimitas kanan. CT Scan kepala hiperdens pada kaplsula
interna. Diagnosis yang mungkin pada pasien tersebut adalah? A.ICH B.
Perdarahan epidural C. Subdural hematom D. Arachnoid hematom E. Fraktur
basis cranii
57. Seorang anak berusia 15 tahun dibawa ke IGD karena kecelakaan lalu
lintas, kakinya kanan tidak bisa digerakkan setelah tertabrak sepeda motor
dari samping. Pemeriksaan fisik didapatkan krepitasi (+), memar,
pembengkakan di paha kanan tertutup kulit. Bacaan radiologi didapatkan
fraktur tertutup tulang paha atas. Tindakan yang tepat:
A. Pemasangan bidai di sebelah atas sendi bagian tulang yang patah
B. Pemasangan bidai di sebelah bawah sendi bagian tulang yang patah
C. Pemasangan bidai diantara dua sendi bagian tulang yang patah
D. Reposisi dan pasang gips circular
E. Bebat tekan
58. Pasien laki-lakiusia 30 tahun jatuh dari pohon dengan bahu lebih dulu
menyentuh tanah. Pada pemeriksaan fisik pasien tampak nyeri dan terlihat
bagian bahu mendatar dan tampak tonjolan dari bawah clavicula. Apa
diagnosis yang paling mungkin?
A. Dislokasi bahu anterior
B. Dislokasi bahu posterior
C. Fraktur caput humeri
D. Fraktur clavicula
E. Fraktur colum humeri
59. Seorang laki-laki, usia 35 tahun, datang dengan keluhan tungkai bawah
kanan sulit digerakkan. Pada pemeriksaan didapatkan Lachman test (+). Apa
diagnosisnya?
A. Ruptur tendon archiles
B. Ruptur tendon patela

11
LULUS UKMPPD BATCH 1 FEBRUARI 2017
FK UNISMA

C. Anterior crutiate ligamen injury


D. Posterior crutiate ligamen injury
E. Medial collateral ligamen injury
60. Seorang laki laki usia 45 tahun mengeluh nyeri pada paha kanan,
dirasakan setelah mengalami kecelakaan lalu lintas 5 jam sebelum masuk
rumah sakit, dari pemeriksaan fisik didapatkan tanda tanda vital dalam batas
normal, deformitas (+), pemendekan tungkai kanan(+), nyeri tekan (+). Pada
rontgen didapatkan fraktur 1/3 proksimal arah transversal. Talaksana yang
tepat adalah A. Skin traksi B. Skeletal traksi C. ORIF D. Eksternal fiksasi E.
Gips
61. Seorang laki laki 38 tahun datang le IGD dengan keluhan nyeri pada kaki
kanannya. Pada pemeriksaan ditemukan kaki kemerahan dan ada nyeri
tekan. Pada hasil rontgen di dapatkan serpihan tulang dan proses inflamasi.
Terdapat riwayat terjatuh 6 minggu yang lalu. Patogen yang menyebabkan
infeksi ini adalah?
A. Staphylococus aureus
B. Streptococus grup A
C. Pseudomonas aeriginosa
D. Clostridium perfringens
E. Clostridium tetani
62. Seorang laki laki datang dengan keluhan nyeri pada bahu. Dari
pemeriksaan tanda vital dan fisik dalam batas normal. Status lokalis tampak
kemerahan, bengkak, dan nyeri saat digerakkan. Status vaskularisasi dalam
batas normal. Pasien diminta untuk mengangkat kedua lengan sejajar dada,
didapatkan lengan tidak dapat dipertahankan menengadah dengan menutup
mata selama 10 detik. Dimana letak permasalahan pasien tersebut? a.
Fraktur 1/3 tengah humerus b. Fraktur 1/3 proximal ulna c. Dislokasi sendi
bahu d. Fraktur distal radius e. Fraktur distal ulna
63. Pasien laki laki 22 tahun jatuh dari pohon, pasien mengeluh tidak dapat
menahan berkemih dan membuang air besar, keluhan dirasakan nyeri di
pinggang bagian belakang dan ke dua tungkai, tanda vital normal, compos
mentis, kelemahan pada kedua tungkai. Pemeriksaan refleks yang dilakukan
pada bagian ?
A. Digores pada bagian scrotum
B. Digores pada paha atas bagian dalam ...... L2-L3
C. Digores pada paha atas bagian dalam ...... L1-L2
D. Di usap dengan kapas pada paha bagian bawah lateral ...... L1-L2
E. Pin prick pada scrotum

64. Seorang pria 26 tahun dilarikan ke UGD karena tertabrak mobil pada
bagian depan tubuh mengeluh nyeri dada dan sesak. (gambar ro fr clavicula
sinistra). Apa diagnosis anda?

A. Fraktur costae 2,3,4


B. Fr clavicula dextra
C. Fr clavicula sinistra

12
LULUS UKMPPD BATCH 1 FEBRUARI 2017
FK UNISMA

65. Seorang pasien laki laki , usia 30 tahun , BB (bila pasien anak) datang ke
IGD setelah kecelakaan, pasien mengeluh nyeri di bahu kiri KU : sadar,
tampak kesakitan VS : TD : 125/85 . N : 90 S : 36 R : 25 PP : dilakukan
rontgen
Pertanyaan apa diagnosis pasien?
A. Fraktur Klavikula
B. Fraktur Humerus
C. Fraktur Femur
D. Fraktur Servikal
E. Fraktur Colles
66. . Laki-laki 35 tahun datang dengan keluhan nyeri pergelangan tangan kiri,
setelah terjatuh posisi tangan menahan tubuh. Pemeriksaan fisik dan vital
sign dalam batas normal, tampak pergelangan tangan berbentuk seperti
garpu. Diagnosis ?
A. Fr. Smith
B. Fr. Colles
C. Fr. Mottegia
D. Fr. Galeazzi
E. Fr. Skafoid
67. Seorang laki-laki 70 tahun mengeluh kaku pada leher dan bahu di pagi
hari. Pasien susah untuk bangun dari tidur. Pemeriksaan ROM terbatas karena
nyeri. Apa tatalaksana?
A. Kortikosteroid
B. Meloksikam
C. Parasetamol
D. Tramadol
E. Antibiotik
68. Pasien laki-laki usia 28 tahun datang ke UGD RS dengan Luka bakar pada
dada, lengan, punggung dan wajah. Pasien langsung di bawa ke UGD, belum
dipasang infus dan belum minum apapun sejak terjadi luka bakar. Setelah
dilakukan perhitungan luas luka bakar didapatkan Gr I : 5%, Gr IIA : 10%, Gr
IIB : 20%, Gr III : 10%. Berat badan pasien 60Kg dengan Tinggi 160Cm. Apa
jenis cairan Yang diberikan sebagai tatalaksanan resusitasi 24jam pertama?
A. 5% Albumin
B. Hydroxyethyl starch
C. Ringer laktat
D. Normal saline
E. 3% Sodium Chloride
69. Seorang perempuan usia 26 tahun, datang ke klinik dokter umum dengan
keluhan BAB berdarah sejak 3 hari yang lalu. Darah menetes tiap
BAB.Terdapat benjolan yang keluar dan dapat masuk sendiri.Apa diagnosis
pada pasien tersebut?
A. Hemoroid Interna Grade 1
B. Hemoroid interna Grade 2
C. Hemoroid interna Grade 3
D. Prolaps rektum

13
LULUS UKMPPD BATCH 1 FEBRUARI 2017
FK UNISMA

E. Karsinoma Rektum.

70. Wanita 40 tahun datang ke UGD RS dengan keluhan nyeri bahu kanan
setelah 1 jam yang lalu jatuh terpeleset. Pasien terjatuh dengan tangan
kanan menopang berat tubuh.Daro pemeriksaan fisik didapatkan benjolan
pada bahu kanan. Dari px radiologi didapatakan fraktur clavicula dengan
fraktur baik dan masih lurus. Apa penatalaksanaannya?
A. Splint 2-3 minggu
B. Figure of eight 1-2 minggu
C. Gips 2-3 minggu
D. Gips 6 minggu
E. Traksi 2-3 minggu

71. Seorang wanita 40 tahun datang post KLL 1 jam yang lalu. Pasien jatuh
dengan tangan kanan sebagai tumpuan.Didapatkan benjolan pada bahu,
pada pemeriksaan radiologi didapatkan fractur dengan posisi baik dan tidak
ada pergeseran.Apakah tindakan yg paling tepat dilakukan?
A. Sling 1-2 minggu
B. Traksi 1-2 minggu
C. Traksi 6 minggu
D. Skin traksi
E. Skeletal traksi

72. Laki laki luka bakar karna ledakan tabung gas, keadaan umum lemah TD
90/70 nadi 28, luka bakar hingga mengelupas putih seperti lilin, luka bakar di
bagian dada dan perut. Derajat berapa luka bakar pasien diatas
a. 1
b. 2a
c. 2b
d. 3
e. 4

73. Seorang laki 50th.Kecelakan lalulintas sepeda motor.Pasien mengeluh


nyeri, tanda vital dalam batas normal.Didapatkan fraktur tertutup tibia
dextra 1/3 distal, krepitasi, deformitas.Kaki kanan terlihat lebih pendek dari
kaki kiri.Apa penanganan yang tepat?
A. Skin traksi
B. Skeletal traksi
C. ORIF
D. OREF
E. Long leg cast dengan gips
74. Seorang wanita 40 datang ke UGD diantar oleh keluarganya karena
mengeluh nyeri pada bahu kanan setelah jatuh terpeleset.Saat jatuh, posisi
tangan menumpu berat badan.Pemeriksaan fisik didapatkan benjolan pada
bahu kanan.Tanda-tanda vital dalam batas normal.Pemeriksaan X-ray
didapatkan fraktur clavicula dengan garis patah baik dan tidak ada
pergeseran. Penanganan yang tepat adalah...

14
LULUS UKMPPD BATCH 1 FEBRUARI 2017
FK UNISMA

a. Sling 2-3 minggu


b. Gips 1-2 minggu
c. Gips 2-3 minggu
d. Traksi 1-2 minggu
e. Sling 2-3 minggu

75. Seorang laki-laki usia 20 tahun datang ke poliklinik ortopedi rumah sakit
ingin kontrol fraktur humerus setelah operasi 2 minggu yang lalu, pada
pemeriksaan fisik ditemukan infeksi purulen dan tidak ada penyambungan
tulang yang sempurna, apa diagnosis yang paling tepat pada pasien ini?
a. Osteoartritis
b. Osteomyelitis akut
c. Osteomyelitis spesifik kronik
d. Osteomyelitus non spesifik kronik
e. Reumatoid artritis

76. Seorang laki-laki usia 20 tahun datang ke poliklinik ortopedi rumah sakit
ingin memeriksakan fraktur humerus setelah operasi 2 minggu yang lalu,
pada pemeriksaan fisik ditemukan infeksi purulen dan tidak ada
penyambungan tulang yg sempurna, apa diagnosis yang paling tepat pada
pasien ini?
a. Osteoartritis
b. Osteomyelitis akut
c. Osteomyelitis spesifik kronik
d. Osteomyelitus non spesifik kronik
e. Reumatoid artritis

77. Seorang laki-laki 50 tahun datang post KLL. Pasien mengalami bengkak
pada pangkal paha kanannya. Terdapat deformitas pada kedua tungkai dan
perbedaan panjang antara tungkai kanan dan tungkai kiri.TD 100/80 HR 90
RR 18, CRT normal. Tindakan yang paling tepat di lakukan adalah...
a. Skin traksi
b. Skeletal traksi
c. ORIF
d. Bidai
e. Pasang IV line

78. Pasien perempuan usia 25 tahun datang dengan keluhan nyeri ulu hati yg
menyebar ke perut bawah. pemeriksaan fisik didapatkan TD: 90/60mmHg,
nadi 80x/menit, RR:20x/menit, suhu:36,7. dokter meminta pasien untuk
mengangkat kaki secara lurus dan menekuk pada bagian lutut untuk
melakukan rotasi internal. apa nama tanda pmeriksaan tersebut?
a. Obturator sign
b. Psos sign
c. Rovsign sign
d. Valsava sign
15
LULUS UKMPPD BATCH 1 FEBRUARI 2017
FK UNISMA

e. Murphy sign

79. Laki laki 18 tahun pemain basket bernama yaong dibawa ke poliklinik RS
Dengan keluhan nyeri pada bagian tungkai kaki kanan. Keluhan ini dirasakan
sering terjadi, sudah 4 x dalam 6 minggu terkhir ini. Pasien sekarang merasa
kaki kanan nya lebih lemah dari pda kaki kiri. Diagnosa..
a. Ankle sprain B. Ruptur tendon achilles C. Strain D. Fraktur kalkaneus
80. Seorang laki-laki menabrak motor saat mengendarai mobil , keluhan sakit
pada lutut. Hasil pemeriksaan fisik didapatkan ROM terbatas, edema,
fluktuasi + , krepritasi -. Pada X Foto tidak didapatkan fraktur, jarinagn
disekitar lutut tampak edem. Apakah diagnosis nya? A. Hemathresis B.
Combito C. Frkatur genu D. fraktur tibia

81. Seorang laki-laki mengeluh nyeri pada lutut paska bermain basket. Pada
PF didapatkan tes lachman (+). Apakah diagnosis nya? A. Ruptur tendo
patela B. Ruptur colateral medial C. Ruptur colateral anterior D. Dislokasi
patella E. Fraktur tibia

82. Seorang laki-laki usia 40 tahun dibawa keluarganya ke UGD RS dengan


keluhan nyeri dan bengkak di pangkal paha kanan sejak 2 jam setelah
tertabrak motor dari samping kanan saat menyeberang jalan. Pemeriksaan
fisik didapatkan TD: 140/90 mmHg, nadi: 100 x/menit, RR: 20 x/menit,
bengkak pada paha kanan, tidak bisa digerakkan, tungkai kanan tampak
lebih pendek dari tungkai kiri, pada pemeriksaan foto x-ray didapatkan
fraktur femur 1/3 proximal garis fraktur transversal. Apakah penanganan
yang paling tepat dari kasus di atas? A. Skin traksi B. Skeletal traksi C. ORIF
D. eksternal fiksasi E. Long leg cast dengan gips

83. Seorang laki-laki usia 58 tahun dibawa keluarganya ke UGD RS dengan


keluhan nyeri pada pangkal paha kanan sejak 2 jam setelah tertabrak motor
dari samping kanan saat menyeberang. Pada PF didapatkan TD: 140/90
mmHg, nadi 100 x/menit, RR: 20 x/menit, paha kanan tampak deformitas,
nyeri tekan, tungkai kanan tampak lrbih pendek dari tungkai kiri. Pada
pemeriksaan foto x-ray didiagnosa fraktur femur 1/3 proximal garis fraktur
transversal. Apakah penanganan yang tepat pada pasien tersebut? A. Skin
traksi B. Skeletal traksi C. ORIF D. eksternal fiksasi E. Long leg cast dengan
gips

84. Seorang wanita 30 tahun datang ke UGD RS dengan keluhan nyeri pada
bahu kanan sejak 1 jam setelah terjatuh, saat terjatuh, pasien terpeleset
dengan tangan kanan menumpu berat badannya. Pada PF didapatkan TD:
120/80 mmHg, nadi: 86x/menit, RR: 20x/menit, bahu kanan tampak ada
benjolan, nyeri saat digerakkan, pada pemeriksaan foto x-ray didiagnosa
fraktur clavicula dengaan garis fraktur baik dan tidak ada pergeseran.
Apakah penanganan yang tepat pada pasien tersebut? A. Sling 2-3 minggu B.
Figure of eight 2-3 minggu C. Traksi 1 minggu D. Gips 2-3 minggu

16
LULUS UKMPPD BATCH 1 FEBRUARI 2017
FK UNISMA

85. Seorang laki-laki usia 38 tahun dibawa keluargabya ke UGD RS dengan


keluhan nyeri punggung setelah jatuh dari pohon kelapa 2 jam yang lalu.
Pada pemeriksaan foto x-ray didiagnosa fraktur corpus vertebra setinggi
thorakal V. Apakah jenis fraktur yang biasa terjadi pada kasus diatas? A.
Fraktur transversal B. Fraktur oblique C. Fraktur depresi D. Fraktur avulsi E.
Fraktur l

86. Seorang pengendara motor terjatuh dan terseret bersama motornya.


Disbut apakah lukanya? A. Vulnus scisum B. Vulnus eksoriatum C. Vulnus
laseratum D. Vulnus punctum

87. Laki2, posisi kaki kanan lebih pendek dari kaki kiri setelah mengalami
kecelakaan, kaki kanan mengalami adduksi dan eksorotasi/ endorotasi A.
Dislokasi posterior B. Dislokasi anterior C. Fraktur femur D. Fraktur tibia

88. Anak dibawa ke dokter dengan posisi tangan kiri fleksi dan pronasi setelah
tangannya ditarik2 oleh ibunya, apa yang terjadi? A. Tennis elbow B. Golf
elbow

89. Seorang ibu datang memeriksakan anak perempuannya usia 14tahun


dengan keluhan bahu kanan anaknya terlihat lebih tinggi dibandingkan
dengan sebelah kiri. Setelah dilakukan pemeriksaan rontgen didapatkan hasil
(skoliosis). Berapa sudut cobb yang diharapkan untuk diagnosis kasus
tersebut? A. <10 derajat B. >10 derajat C. 40-50 derajat D. >50derajat E.
>90derajat

90. Laki-laki 45 tahun, mengeluhkan nyeri bahu kanan sejak 1 jam SMRS,
nyeri di rasakan setelah terjatuh dari kendaraan, dan bahu membentur aspal,
dari hasil status lokalis pada regio tersebut, edema, merah, teraba hangat,
CRT<2 dtk, terdapat luka tebuka ukuran 4x3 cm hasil rontgen: (gambarnya
fraktur clavicula dextra). indikasi mutlak dilakukan operasi pada pasien tsb
adalah?
91. Seorang perempuan usia 39 tahun datang dengan keluhan nyeri dan
kaku pada sendi ekstremitas. Nyeri dirasakan terutama pada pagi hari
dan kaku meneteap hingga 1 jam. Anti CCP (-). Tatalaksana awal yang
tepat?
A. Meloksikam
B. Paracetamol
C. Codein
D. Sulfasalanin
E. Methylprednisolon

92. Perempuan, nyeri sendi serta kaku pada jari pagi hari, pemeriksaan
fisik bengkak pada sendi jari dan nyeri jika di gerakkan. Diagnosa pasien:

17
LULUS UKMPPD BATCH 1 FEBRUARI 2017
FK UNISMA

a. Osteoarthritis
b. Rheumatoid Arthritis
c. Gout
d. Osteoarthritis

93. Seorang perempuan usia 20 tahun datang dengan keluhan nyeri sendi
bahu, siku, lutut, dan pergelangan kaki sejak 4 bulan yang lalu. Pasien
mengeluhkan rambut rontok dan juga sering demam. Dari hasil
pemeriksaan fisik didapatkan TD : 110/70, HR : 96x/i, RR : 17x/i, T : 36,7.
Dari hasil pemeriksaan kepala didapatkan warna kemerahan di pipi. Apa
pilihan terapi pada pasien ini?
a. Sulfasalazine
b. Vitamin A
c. Eritomisin
d. Metilprednisolon
94. Seorang wanita, 40 tahun, mengeluh nyeri pada sendi –dendi. Nyeri
dirasakan pagi hingga siang hari dan bertambah jika pasien beraktivitas.
Pada pemeriksaan fisik didapatkan kemerahan pada sendi metatarsal,
interfalang (3 sendi lagi lupa) pada pemeriksaan fisik didapatkan GDS :
lupa, Asam urat 4,6 mg/dl (sekitar segitu lah pokoknya). Diagnosis yang
tepat adalah ?
95. Atritis septik
96. atritis reaktif
97. atritis gout
98. atritis rhematoid
99. osteoatritis

100. Seorang wanita usia 35 tahun, datang ke poliklinik dengan keluhan


nyeri tekan pada siku, tidak ada deformitas atau krepitasi. Pasien adalah
seorang penjual makan sunda yang setiap harinya harus mengulek
makanannya. Diagnosa pada pasien adalah :
A. Fraktur condylus humeri
B. Tennis Elbow
C. Fraktur condylus humeri dan dislokasi radius.
D. Carpal Tunnel Syndrome
E. Guyon Canal Syndrome
18
LULUS UKMPPD BATCH 1 FEBRUARI 2017
FK UNISMA

101. seorang anak laki-laki usia 14 tahun datang dengan keluhan bahu
kanan lebih tinggi dari pada bahu kir, kadang pasien mengeluhkan nyeri
punggung, namun tidak sampai menjalar ke kaki, dari fot X-Ray
didapatkan hasil (foto skloliosis). Menurut derajat sudut cobbs, berpakah
hasil perhitungannya?
A. 10 derajat
B. < 10 derajat
C. antara 40-50 derajat
D. >50 derajat
E. 90 derajat
102. Ada gambar soal tulang anak bngkok ke belakang (ini contoh
saja).apakah penyebab tersering penyakit ini

A. virus
B. jamur
C. genetik
D. autoimun
E. idiopatik

103. Perempuan 70 tahun datang dengan keluhan nyeri pada kedua lutut
sejak 6 bulan yang lalu, nyeri terutama pada malam hari dan pada saat
tidak istirahat. TTV dalam batas normal. Dari pemeriksaan regio genu

19
LULUS UKMPPD BATCH 1 FEBRUARI 2017
FK UNISMA

tanda radang negatif, krepitasi positif dari pemeriksaan serologi osteofit


positif dan terdapat penyempitan celah sendi. Apakah diagnosis
A. Osteoatritis
B. SLE
C. Rheumatoid Atritis
D. Gout Atritis
E. Atritis septik

104. Pasien wanita, usia 40an, menyeluh kebas ditangan, tidak bisa
menggenggam, nyeri di jari 1,2, 3 tangan kiri. Nyeri hilang ketika di
kebaskan. Nervus yang terkena adalah
a. Axillaris
b. Radialis
c. Medianus
d. Ulnaris

105. Riwayat fraktur terbuka 2 minggu yang lalu. Databg kontrol dengan
pus yang keluar dari luka. Pemeriksaan terdapat tulang yang belum
menyatu dengan gambaran loss bone. Diagnosa ?
A. Osteoartritis
B. Osteomielitis akut
C. Osteomielitis spesifik kronis
D. Osteomielitis non spesifik kronik
E. Osteomielitis akut non spesifik

106. Laki laki, dirasakan nyeri pada saat leher ekstensi, dan nyeri menjalar
dari bahu ke lengan atas. Pasien merasakan tidak bisa memfleksikan ibu
jarinya. Spurling test (+). Diagnosis?
a. Radikulopati C4-5
b. Radikulopati C6-7
c. Radikulopati T1-2
d. Neuropati Perifer
e. Neuropati sentral

107. Seorang laki-laki mengeluhkan sakit pada lutut kirinya setelah bermain
bola. Pada saat bermain bola, lutut pasien terputar sampai terdengar
bunyi “klik” lalu pasien jatuh kesakitan, pasien masih dapat berjalan
namun makin lama makin dirasa sakit. Dari pemeriksaan didapatkan kaki

20
LULUS UKMPPD BATCH 1 FEBRUARI 2017
FK UNISMA

kiri tidak dapat ekstensi sepenuhnya. Pemeriksaan McMurray positif. Apa


yang terjadi pada kaki pasien?
a. Ruptur bursa infrapatella
b. Ruptur bursa prepatella
c. Dislokasi patella
d. Ruprtur meniscus lateralis
e. Fraktur patella

108. Seorang pasien terjatuh dan merasa nyeri pada lengan kanan bagian
atas. Tampak dari pemeriksaan radiologi gambaran glenohumeral joint:
Gambaran klinis: lengan abduksi, eksorotasi,
ROM terbatas. Diagnosis pada pasien tersebut:
A. Dislokasi sendi bahu anterior
B. Dislokasi sendi bahu posterior
C. Dislokasi sendi bahu inferior
D. Dislokasi sendi beserta fraktur

109. Wanita, 59 tahun datang dengan keluhan


nyeri dan tidak bisa menggerakkan pergelangan
tangan kanan. Dari pemeriksaan didapatkan dinner fork deformity. Dari
pemeriksaan radiologis didapatkan fraktur pada distal radius angulasi ke
dorsal. Apa diagnose yang tepat pada pasien ini?
A. Fraktur Colles Dextra
B. Fraktur Reverse Colles dextra
C. Fraktur Galeazzi dextra
D. Fraktur Monteggia Dextra
110. Seorang anak laki-laki usia 5 tahun mengeluhkan bengkak pada
tangan kanannya setelah jatuh dari pohon. Pada pemeriksaan lokalis
ditemukan pembengkakan pada tangan tanpa disertai adanya angulasi
maupun deformitas. Apakah kemungkinan diagnosis pasien ini?
A. Fraktur colles
B. Fraktur greenstick
C. Fraktur montegia
D. Fraktur galeazzi
E. Fraktur torus
111. Seorang laki-laki mengalami cedera kepala berat akibat kecelakaan
lalu lintas 1 jam yang lalu. Pasien dibawa ke IGD RS, Pemeriksaan GCS

21
LULUS UKMPPD BATCH 1 FEBRUARI 2017
FK UNISMA

E1V2M3. Tindakan awal yang harus dilakukan adalah


a. Head tilt dan chin lift
b. Cervical collar, buka airway dengan jaw thrust
c. CT scan
d. Foto polos
e. Pengamanan potensi saluran nafas dengan jaw thrust
112. Pasien laki-laki, 25 tahun mengalami kecelakaan lalu lintas 2 jam yang
lalu. Dari pemeriksaan didapatkan fraktur tulang tibia sinistra dengan luka
terbuka ± 12 cm, ujung tulang terlihat. Komplikasi akut yang dapat terjadi
adalah
a. Kompartemen sindrom
b. Emboli paru
c. Osteoarthritis
d. Kekakuan sendi
e. Osteomyelitis
113. Seorang pemain sepakbola datang ke igd rs dengan keluhan nyeri
pada lutut kanan. Pada pemeriksaan fisik didapatkan anterior drawer test
(+) dan terdengar bunyi plop pada lutut nya. Kemungkinan diagnosisnya
adalah
a. Dislokasi patella
b. Lesi meniscus medialis
c. Rupture ligamentum cruciatum anterior
d. Fraktur tertutup supracondylar femur
e. Osteoarthritis
114. Seorang wanita, 40 tahun dengan riwayat tirah baring 2 minggu
datang dengan keluhan nyeri di betis kanan. Nyeri diperberat dengan
gerakan dorsoflexi. Pada pemeriksaan fisis ditemukan betis kanan
bengkak 4 cm lebih besar daripada betis kiri. Pemeriksaan lanjutan yang
disarankan untuk menegakkan diagnosis?
a. Venografi
b. Duplex USG
c. CT-Scan
d. Foto polos AP Lateral
e. D-Dimer
115. Wanita, 23 tahun post KLL terjatuh dari motor, dagu membentur aspal
pada pemeriksaan terdapat perdarahan dimulut dan terasa nyeri di
daerah dagu. Pasien sulit membuka mulutnya dan tampak deformitas di
daerah dagu. Apa diagnose yang paling mungkin?
a. Fraktur simfisis mandibular

22
LULUS UKMPPD BATCH 1 FEBRUARI 2017
FK UNISMA

b. Fraktur corpus mandibular


c. Fraktur angulus mandibular
d. Fraktur ramus mandibular
e. Fraktur sendi temporomandibula

23

Anda mungkin juga menyukai