Anda di halaman 1dari 5

5.

Sumber Daya Puskesmas

5. Management Puskesmas

Dalam pelaksanaan tugas dan fungsi puskesmas tersebut, puskesmas harus


melasanakan. Siklus management puskesmas yang berkualitas secara efektif dan efisien .
siklus management yang berkualitas merupakan rangkaian kegiatan rutin brtkesinambungan,
yang dilaksanakan dalam penyelenggaraan berbagai Upaya Kesehatan secara bermutu, yang
harus selalu dipantau secara berkala dan teratur, diawasi dan dikendalikan sepanjang waktu,
agar kinerja dapat diperbaiki dan ditingkatkan dalam satu siklus “plan-do-check-Action (P-D-
C-A)”.

Untuk menjamin bahwa siklus management puskesmas yang berkualitas berjalan


secara efektif dan efisien, ditetapkan tim managemen puskesmas yang juga dapt berfungsi
sebagai penanggung jawab mutu puskesmas. Tim terdiri atas penanggung jawab upaya
Kesehatan dipuskesmas dan didukung sepenuhnya oleh jajaran pelaksanaannya masing-
masing. Tim ini bertanggung jawab terahadap tercapainya target kinerja puskesmas, melalui
pelaksanaan Upaya Kesehatan yang bermutu.

A) SUSUNAN TIM MANAGEMEN PUSKESMAS DI UPTD PUSKESMAS SOBO


:
(1) Penanggung jawab : kepala puskesmas sobo
(2) Ketua :PJ MUTU
(3) Sekretaris : bendahara bok
(4) Anggota :
(a) TIM PEMBINA WILAYAH
(b) TIM PEMBINA KELUARGA
(c) TIM AKREDITASI PUSKESMAS
(d) TIM SITEM INFORMASI
B) Uraian tugas dan tanggung jawab tim managemen puskesmas UPTD
PUSKESMAS SOBO :
(1) Mempelajari :
(a) Rencana lima tahunnan dinas Kesehatan kabupaten;
(b) Stamdar pelayanann minimal Tingkat kabupaten ;
(c) Target yang disepakati Bersama dinas Kesehatan kabupaten, yang menjadi
tanggung jawab puskesmas:
(d) Pedoman umum PIS-PK

(e) Penguat managemen puskesmas melalui pendekatan keluarga

(f) NPSK lain yang dianggap perlu

(2). Mengkoordinir dalam pelaksanaan dan penyusunan dokumen perencanaan (RUK dan
RPK) puskesmas.

TUPOKSI PUSKESMAS

Puskesmas mempunyai tugas melaksanakan kebijakan kesehatan untuk mencapai tujuan


Pembangunan Kesehatan diwilayah kerjanya dalam rangka mendukung terwujudnya
kecamatan sehat.

Dalam melaksanakan tugas tugas menyelenggarakan fungsi :

1) penyelenggaraan UKM Tingkat pertama diwilayah kerjanya:


a) melaksanaan perencanaan berdasarkan analisis masalah Kesehatan masalah
Kesehatan Masyarakat dan analisis kebutuhan pelayanan yang diperlukan
b) melaksanakan advokasi dan sosialisasi kebijakan Kesehatan
c) melaksanakan komunikasi, informasi, edukasi, dan pemberdayaan masyarkat
dalam bidang Kesehatan.
d) Menggerakkan Masyarakat untuk mengidentifikasi dan meyelesaikan masalah
Kesehatan pada setiap Tingkat perkembangan Masyarakat yang bekerjasama
dengan sektor lain terkait.
e) Melaksanakan pembinaan teknis terhadap jaringan pelayanan dan Upaya
Kesehatan berbasis Masyarakat.
f) Melaksanakan peningkatan kompetensi sumberdaya manusia puskesmas
g) Memantau pelaksanaan Pembangunan agar berwawasan Kesehatan
h) Melaksanakan pencatat, pelaporan, dan evaluasi terhadap akses, mutu, dan
cangkupan pelayanan Kesehatan.
i) Memberikan rekomendasi terkait masalah Kesehatan Masyarakat, termasuk
dukungan terhadap system kewaspadaan dan respon penanggulangan penyakit.
2) penyelenggaraan UKP Tingkat pertama diwilayah kerjanyan.
a) menyelenggarakan pelayanan Kesehatan dasar secara komperhensif,
bereksinambungan dan bermutu ;
b) menyelenggarakan peyanann Kesehatan yang mengutamakan Upaya promotif
dan preventif;
c) menyelenggaraan pelayanan Kesehatan yang berotientasi pada individu,
keluarga, kelompok, dan Masyarakat;
d) menyelenggarakan pelayanan Kesehatan yang mengutamakan keamanan dan
keselamatan pasien, petugas dan pengunjung.
e) Menyelenggarakan pelayanan Kesehatan dengan prinsip koordinatif dan
Kerjasama inter dan antar profesi;
f) Melaksanakan rekam medis;
g) Melaksanakan pencatat, pelaporan, dan evaluasi terhadap mutu dan akses
Pelayanan Kesehatan
h) Melaksanakan peningkatan kompetensi tenaga Kesehatan
i) Mengkoordinasikan dan melaksanakan dan pembinaan fasilitas pelayanan
Kesehatan Tingkat pertama diwilayah kerjanya;
j) Melaksanakan penapisan rujukan sesuai dengan indikasi medis dan system
rujukan.

6. Gedung dan sarana puskesmas

Sarana/ ruang yang tersedia di UPTD puskesmas Sobo terdiri dari :

NO NAMA RUANG JUMLAH


1 Ruang Pelayanan (Loket) 1 Unit
2 Ruang Rekam Medik 1 Unit
3 Ruang Pemeriksaan Umum 1 Unit
4 Ruang Pelayanan KIA/KB/Imunisasi 1 Unit
5 Ruang Bersalin 1 Unit
6 Ruang Pelayanan Gigi 1 Unit
7 Ruang Promkes (Kesling, Gigi,Pkpr) 1 Unit
8 Ruang Pelayanan Gawat Darurat 1 Unit
9 Ruang Rekam Medik 1 Unit
10 Ruang Layanan TB DOTS 1 Unit
11 Laboraturium 1 Unit
12 Kamar Obat 1 Unit
13 Ruang Laktasi 1 Unit
14 Mal Orang Sehat 1 Unit
15 Ruang Sterilisasi 1 Unit
16 Toilet 1 Unit
17 Ruang Sdistk 1 Unit
18 Ruang Penyimpanan Vaksin 1 Unit
19 Gudang Obat 1 Unit
20 Gudang Umum 1 Unit
21 Ruang Survailens 1 Unit
22 Ruang Kepala Puskesmas 1 Unit
23 Ruang Tata Usaha 1 Unit
24 Ruang Sip-Server 1 Unit
25 Ruang Pj 1 Unit
26 Ruang Pertemuan 1 Unit
27 Garasi Ambulan 1 Unit
28 Mushola 1 Unit
29 Tempat Parkir Karyawan 1 Unit
30 Tempat Parkir Pengunjung 1 Unit
31 Tps Medis Sementara 1 Unit
32 IPAL 1 Unit

Sedangkan sarana prasarana untuk menunjang kegiatan pelyanan dan program yang dimiliki
puskesmas Sobo meliputi :

NO NAMA PRASARANA JUMLAH


1 Ambulans/ Puskemas keliling (pusling) 1
2 Sepeda motor 4
3 komputer 9
4 Laptop 5
5 printer 6
6 LCD 2
7 TOA 1
8 Televisi 2
9 Mesin finger print 1
10 Genset 1
11 Alat pemadam kebakaran 3
12 Air conditioner (AC) 17

3. Jaringan Dan Jejaring Puskesmas

Jaringan yang ada di UPTD puskesmas sobo terdiri dari

NO NAMA JARINGAN JUMLAH


1 PUSKESMAS TUKANG KAYU 1
2 BIDAN WILAYAH KEL PAKIS 1
3 BIDAN WILAYAH KEL SOBO 1
4 BIDAN WILAYAH KEL KEBALENAN 1
5 BIDAN WILAYAH KEL PENGANJURAN 1
6 BIDAN WILAYAH KEL TUKANG KAYU 1
7 BIDAN WILAYAH KEL SUMBERREJO 1
8 BIDAN WILAYAH KEL TAMAN BARU 1
9 PUSKESMAS KELILING 0

Jejaring yang ada di UPTD Puskesmas Sobo, terdiri dari


NO NAMA JEJARING JUMLAH
1 Posyandu 78
2 Posbindu 7
3 UKS 38
4 Rw Siaga/Kempung Cerdik 7
5 Klinik 2
6 Apotik 16
7 Laboratorium 1
8 Dokter Praktik Pribadi 6
9 Bidan Mandiri Praktik 4

Anda mungkin juga menyukai