Anda di halaman 1dari 17

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SD Inpres 01 Lere


Kelas / Semester : II / 2
Tema : 6 (Merawat Hewan dan Tumbuhan)
Sub Tema : 1 (Hewan disekitarku)
Muatan Terpadu : Bahasa Indonesia dan PPKn
Pembelajaran ke :2
Alokasi Waktu : 2 X 35 menit

A. Kompetensi Inti (KI)


KI 1 Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yangdianutnya.
KI 2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli,
percaya diri, dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangga,
serta cinta tanah air.
KI 3 Memahami pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif
pada tingkat dasar dengan cara mengamati, menanya, dan mencoba
berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, serta benda-benda yang dijumpainya di rumah,di sekolah, dan
tempat bermain.
KI 4 Menunjukkan keterampilan berpikir dan bertindak kreatif, produktif, kritis,
mandiri, kolaboratif, dan komunikatif. Dalam bahasa yang jelas,sistematis,
logis dan kritis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat, dan tindakan yang mencerminkan perilaku anak
sesuai dengan tahap perkembangannya.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


PPKn
No Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
1.2 Menunjukkan sikap patuh 1.2.1 Menunjukkan sikap patuh
aturan agama yang dianut dalam aturan agama yang dianut dalam
kehidupan sehari-hari. kehidupan sehari-hari dengan benar.

1.2.2 Membuktikan sikap patuh aturan


agama yang dianut dalam kehidupan
sehari-hari dengan benar.
2.2 Melaksanakan aturan yang 2.2.1 Mematuhi aturan yang berlaku di
berlaku di rumah dan tata tertib rumah dan tata tertib yang berlaku di
yang berlaku di sekolah. sekolah.

2.2.2 Menerapkan aturan yang berlaku


di rumah dan tata tertib yang berlaku di
sekolah.
3.2 Mengidentifikasi aturan dan 3.2.1 Memahami aturan dan tata
tatatertib yang berlaku di sekolah. tertib yang berlaku di sekolah

3.2.2 Menentukan aturan dan tata


tertib yang berlaku di sekolah dengan
benar
4.2 Menceritakan kegiatan sesuai
aturandan tata tertib yang berlaku
di sekolah.

Bahasa Indonesia
No. Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
1 3.7 Mencermati tulisan tegak 3.7.1 Menerapkan tulisan tegak
bersambung dalam cerita bersambung dengan memperhatikan
dengan memperhatikan penggunaan huruf kapital pada awal
penggunaan huruf kapital (awal kalimat serta mengenal tanda titik
kalimat, nama bulan dan hari, pada kalimat berita dan tanda tanya
nama orang) serta mengenal pada kalimat tanya dengan tepat.
tanda titik pada kalimat berita
dan tanda tanya pada kalimat 3.7.2 Memahami tulisan tegak
tanya. bersambung dengan memperhatikan
penggunaan huruf kapital pada awal
kalimat serta mengenal tanda titik
pada kalimat berita dan tanda tanya
pada kalimat tanya dengan tepat.
4.7 Menulis dengan tulisan tegak 4.7.1 Mencontohkan tulisan tegak
bersambung menggunakan huruf bersambung dengan memperhatikan
kapital (awal kalimat, nama penggunaan huruf kapital pada awal
bulan, hari, dan nama diri) serta kalimat serta mengenal tanda titik
tanda titik pada kalimatberita dan pada kalimat berita dan tanda tanya
tanda tanya pada kalimat tanya pada kalimat tanya dengan tepat.
dengan benar.
4.7.2 Mengulang menulis tulisan
tegak bersambung dengan
memperhatikan penggunaan huruf
kapital pada awal kalimat serta
mengenal tanda titik pada kalimat
berita dan tanda tanya pada kalimat
tanya dengan tepat.

C. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui aktivitas mengamati video pembelajaran peserta didik dapat menunjukkan
sikap patuh aturan agama yang dianut dalam kehidupan sehari-hari dengan benar.
2. Melalui aktivitas berdoa sebelum belajar peserta didik dapat membuktikan sikap
patuh aturan agama yang dianut dalam kehidupan sehari-hari dengan benar.
3. Melalui aktivitas diskusi kelompok peserta didik dapat mematuhi aturan dan tata
tertib yang berlaku di sekolah dengan benar.
4. Melalui aktivitas diskusi kelompok peserta didik dapat menerapkan aturan dan tata
tertib yang berlaku di sekolah dengan benar.
5. Melalui aktivitas diskusi kelompok peserta didik dapat memahami aturan dan tata
terib yang berlaku di sekolah dengan benar.
6. Melalui aktivitas diskusi kelompok peserta didik dapat menentukan aturan dan tata
tertib yang berlaku di sekolah dengan benar.
7. Melalui aktivitas diskusi kelompok peserta didik dapat menyebutkan kegiatan yang
sesuai aturan dan tata tertib yang berlaku di sekolah dengan tepat.
8. Melalui aktivitas diskusi kelompok peserta didik dapat mempresentasikan hasil
identifikasi kegiatan sesuai aturan dan tata tertib yang berlaku di sekolah dengan
tepat.
9. Melalui aktivitas video pembelajaran peserta didik dapat menerapkan tulisan tegak
bersambung dengan memperhatikan penggunaan huruf kapital pada awal kalimat
serta mengenal tanda titik pada kalimat berita dan tanda tanya pada kalimat tanya
dengan tepat.
10. Melalui aktivitas mendengarkan penjelasan guru peserta didik dapat memahami
tulisan tegak bersambung dengan memperhatikan penggunaan huruf kapital pada
awal kalimat serta mengenal tanda titik pada kalimat berita dan tanda tanya pada
kalimat tanya dengan tepat.
11. Melalui aktivitas penjelasan guru peserta didik dapat mencontohkan tulisan tegak
bersambung dengan memperhatikann penggunaan huruf kapital pada awal
kalimat serta mengenal tanda titik pada kalimat berita dan tanda tanyapada kalimat
tanya dengan tepat.
12. Melalui aktivitas diskusi kelompok pesera didik dapat mengulang menulis tulisan
tegak bersambung dengan memperhatikan penggunaan huruf kapital pada awal
kalimat serta mengenal tanda titik pada kalimat berita dan tanda tanya pada
kalimat tanya dengan tepat.
D. Materi Pembelajaran
1. Tanda baca dan penulisan pada teks puisi
2. Tata tertib di sekolah
E. Model, Metode, dan Pendekatan
1. Model Pembelajaran : Problem Based Learning
2. Metode Pembelajaran : Tanya jawab, Diskusi, kerja kelompok dan penugasan
3. Pendekatan : Saintific TPACK
F. Media, Alat dan Sumber Belajar
1. Media : Video pembelajaran tata tertib di sekolah dan video
penggunaan huruf tegak bersambung dan penulisan huruf
kapital dengan benar
https://youtu.be/ikpDFn6ZfrI
https://youtu.be/AwgW-O7ZmM4

2. Alat dan Bahan : LCD Proyektor dan Leptop


3. Sumber Belajar : Buku Siswa Tema 6 Merawat Hewan dan Tumbuhan, Kelas 2
(Buku Tematik Terpadu 2013 Rev. 2017 Jakarta: Kementrian
Pendidikan dan Kebudayaan, 2013 Rev. 2017).

G. Langkah – Langkah Pembelajaran


Kegiatan Deskripsi Kegiatan Waktu
Pendahuluan 1. Guru membuka pembelajaran hari ini dengan 10
memberi salam kepada peserta didik. menit
2. Guru menyapa peserta didik dan menanyakan
kabar.
3. Guru menunjuk salah satu siswa untuk
memimpin berdoa bersama. (Religius)
4. Guru dan peserta didik menyanyikan lagu
wajib nasional Dari Sabang Sampai Merauke
(Nasionalisme)
5. Guru mengecek kehadiran peserta didik
6. Guru melakukan kegiatan aperepsi dengan
bertanya mengenai pembelajaran sebelumnya.
(Communication-4C )
7. Peserta didik bertanya jawab dengan guru
berkaitan dengan materi sebelumnya (4C-
Collaboration saintifik-Menanya.
8. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.
Kegiatan Sintak 1 (Orientasi masalah) 50
Inti 1. Peserta didik mengamati video (mengamati- menit
saintifik). (TPACK)
2. Guru menjelaskan mengenai video
pembelajaran tentang aturan dan tata tertib di
sekolah dan menstimulus peserta didik untuk
bertanya.

https://youtu.be/ikpDFn6ZfrI

3. Peserta didik bersama guru menentukan


jawaban yang sebenarnya (menalar)
4. Peserta didik mengamati video pembelajaran
penggunaan huruf tegak bersambung dan
penggunaan huruf kapital sesuai yang
digunakan dalam teks puisi dalam kehidupan
sehari – hari

https://youtu.be/AwgW-O7ZmM4
5. Guru menyampaikan topik dan mengajukan
pertanyaan bagaimana cara memecahkan
masalah penggunaan kata tolong dalam
kehidupan sehari - hari
6. Guru mengapresiasi dan mengkonfirmasi
jawaban siswa.
Sintak 2 (Mengorganisasi siswa)
7. Guru membagi peserta didik dalam kelompok
kecil berdasarkan tingkat kemampuan
kognitif anak.
8. Setiap kelompok diberikan LKPD
9. Guru menjelaskan langkah – langkah
pengerjaan LKPD
10. Guru mengarahkan peserta didik untuk
mengerjakan diskusi
Sintak 3 (Membimbing penyelidikan siswa secara
mandiri maupun kelompok)
11. Peserta didik melakukan diskusi untuk
mencari jawaban yang diperlukan agar dapat
menyelesaikan LKPD
12. Peserta didik mendiskusikan pertanyaan dan
melakukan penyelidikan pada LKPD dalam
kelompok.
13. Guru membimbing peserta didik dalam
kegiatan diskusi kelompok.
Sintak 4 (Menyajikan Hasil Penyelidikan)
14. peserta didik masing – masing kelompok
menyajikan hasil analisisnya didepan kelas
15. Peserta didik memberikan tanggapan kepada
kelompok yang presentasi
Sintak 5 (Menganalisis dan mengevaluasi proses
pemecahan masalah)
16. Guru dan Peserta didik melakukan evaluasi
dengan tanya jawab mendiskusikan hasil
tugas kelompok
17. Peserta didik mengumpulkan LKPD kepada
guru untuk dinilai
18. Guru dan peserta didik membuat kesimpulan
kegiatan pembelajaran.
Penutup 1. Guru melakukan refleksi dengan melibatkan 10
siswa. menit
2. Menyampaikan pembelajaran pada pertemuan
selanjutnya
3. Menutup pembelajaran dengan membaca doa

Palu, 26 Maret 2024


Mahasiswa PPL

I’IF IFANA, S.Pd


NIM. A61124070

Menyetujui,
Dosen Pembimbing Lapangan Guru Pamong

NURVITA, S.Pd, M.Pd ROSMA R. MANGGE, S.Pd


NIP. 19801127 200604 2 001 NIP. 19651209 199102 2 006

Mengetahui
Kepala SD Inpres 01 Lere

SAHWAN, S.Pd, M.Pd


NIP. 19810815 200604 1 010
H. Instrumen Penilaian
1. Teknik Penilaian
a. Penilaian Sikap : Jurnal Harian
b. Penilaian Pengetahuan : Tes Lisan, Tertulis, dan Penugasan
c. Penilaian Keterampilan : Unjuk Kerja
2. Bentuk Instrumen Penilaian
a. Sikap
Kriteria Penilaian
Tanggung Total
No Nama Siswa Teliti Peduli Nilai
Jawab Skor
4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1
1 Abdi Rahman
2 Andi Muh. Riski
3 Ezan Saputra
4 Humaira Balqis
5 Imam Marques
6 Jihan Fahira
Lailatul Nurul
7 Cantika
8 Marsya
9 Moh. Rajib
10 Mohamad Agam
Muhammad Dhafa
11 Ibnu
12 Muhammad Saad
Masyita
13 Shafwatunnisa
14 Nur Akifa Nayla
15 Putri Nadira
16 Likman Afril
17 Safika
18 Tasya
19 Titian Azzurah
20 Zufaira Marwa
21 Jumratan
22 Ananda Aisah
Kriteria Penilaian:
4 = Sangat Baik
3 = Baik
2 = Cukup Baik
1 = Kurang Baik

nilai = Skor yang diperoleh x 100


Skor maksimal
Rubrik Penilaian Sikap
Aspek Penilaian Skor Kriteria
Teliti 4 Jika peserta didik berhasil menyelesaikan 3 aspek,
yakni:
1. Menyelesaikan tugas yang diberikan dengan tepat
waktu
2. Menyelesaikan tugas yang diberikan dengan
lengkap
3. Menyelesaikan tugas yang diberikan dengan
benar
3 Jika peserta didik berhasil menyelesaikan 2 aspek
2 Jika peserta didik berhasil menyelesaikan 1 aspek
1 Jika tidak ada aspek yang terpenuhi
Peduli 4 Jika peserta didik berhasil menyelesaikan 3 aspek,
yakni:
1. Membantu teman yang kesulitan dalam
pembelajaran
2. Merasa peduli dengan teman, sering
mengingatkan temannya untuk belajar
3. Menunjukkan perhatian terhadap teman yang
sedang mempresentasikan hasil diskusi
kelompoknya.
3 Jika peserta didik berhasil menyelesaikan 2 aspek
2 Jika peserta didik berhasil menyelesaikan 1 aspek
1 Jika tidak ada aspek yang terpenuhi
Tanggung jawab 4 Jika peserta didik berhasil menyelesaikan 3 aspek,
yakni:
1. Aktif berpartisipasi dalam kelompok saat diskusi
2. Menyelesaikan tugas tepat waktu
3. Melaksanakan perintah dengan baik dan lengkap
3 Jika peserta didik berhasil menyelesaikan 2 aspek
2 Jika peserta didik berhasil menyelesaikan 1 aspek
1 Jika tidak ada aspek yang terpenuhi
b. Pengetahuan
Tes lisan, tes tertulis, dan penugasan

No Nama siswa Kriteria 2 Kriteria 2 Predikat

Tercapai Tidak Tercapai Tidak A,B,C


(✔) (✔) (✔) (✔)
1 Abdi Rahman
2 Andi Muh. Riski
3 Ezan Saputra
4 Humaira Balqis
5 Imam Marques
6 Jihan Fahira
7 Lailatul Nurul Cantika
8 Marsya
9 Moh. Rajib
10 Mohamad Agam
11 Muhammad Dhafa
Ibnu
12 Muhammad Saad
13 Masyita
Shafwatunnisa
14 Nur Akifa Nayla
15 Putri Nadira
16 Likman Afril
17 Safika
18 Tasya
19 Titian Azzurah
20 Zufaira Marwa
21 Jumratan
22 Ananda Aisah

Penilaian Mengajukan Pertanyaan


No Kriteria Ya Tidak
Tercapai Tercapai
1 Mampu mengajukan pertanyaan
2 Mampu menjawab pertanyaan teman
Skor Maksimal : 100

Penilaian = total nilai siswa x 10


total nilai maksimal
c. Keterampilan
Lembar Penilaian Keterampilan
Kriteria Penilaian
Total
No Nama Siswa Kreativitas Kerapian Presentasi Nilai
Skor
4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1

1 Abdi Rahman

2 Andi Muh. Riski

3 Ezan Saputra

4 Humaira Balqis

5 Imam Marques

6 Jihan Fahira

7 Lailatul Nurul
Cantika

8 Marsya

9 Moh. Rajib

10 Mohamad Agam

11 Muhammad Dhafa
Ibnu

12 Muhammad Saad

13 Masyita
Shafwatunnisa

14 Nur Akifa Nayla

15 Putri Nadira

16 Likman Afril

17 Safika

18 Tasya
19 Titian Azzurah

20 Zufaira Marwa

21 Jumratan

22 Ananda Aisah

Kriteria Penilaian:
4 = Sangat Baik
3 = Baik
2 = Cukup Baik
1 = Kurang Baik

nilai = Skor yang diperoleh x 100


Skor maksimal
I. Remedial dan Pengayaan
1. Remedial
a. Guru membimbing siswa kembali membuat puisi. Puisi yang dipilih tentang
hewan ewan di sekitar.
b. Guru membimbing kembali peserta didik tentang penggunaan huruf kapital yaitu
pada awal kalimat, nama orang, nama kota sesuai teks puisinya.
2. Pengayaan
a. Guru memberikan latihan lanjutan bagi peserta didik yang telah mampu
memahami aturan dan tata tertib di sekolah.
b. Guru meminta peserta didik melakukan latihan lanjutan dengan menunjukkan
penulisan huruf kapital yang tepat dan menulis huruf tegak bersambung pada
teks puisi.
J. Refleksi Guru
1. Hal-hal yang perlu menjadi perhatian
2. Siswa yang perlu mendapat perhatian khusus
3. Hal-hal yang menjadi catatan keberhasilan pembelajaran
4. Hal-hal yang harus diperbaiki dan ditingkatkan
Bahan Ajar
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

Nama anggota kelompok :

Mata Pelajaran : PPKn

Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan benar!

Tuliskan 3 aturan dan tata tertib di sekolah bersama anggota kelompok mu!
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

Nama anggota kelompok :

Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia

Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan benar!

Tuliskan 2 kalimat dengan menggunakan huruf tegak bersambung dan


penggunaan huruf kapital dengan benar!

Anda mungkin juga menyukai