Anda di halaman 1dari 9

Laporan Kegiatan

PEMBENIHAN IKAN NILA


11 IIS 1

Di Susun Oleh :

1). Ahmad Habibi Hikmalullah

2). Abi Ibrahim

3). Damar Jalu Barqiansyah

4). Muhammad Davik Putrawan

5) Rayka Herlangga Junifour

6). Riski Wahyu Ramadan

SMAN 7 KAB.TANGERANG
Tahun Ajaran 2023/2024

Page1
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan
hidayah-Nya kepada kita semua dan hanya dengan qudrat dan iradat-Nyalah
kami dapat menyelesaikan makalah tentang Laporan pembudidayaan Nila.

Adapun Laporan ini disusun untuk memenuhi tugas Prakarya dengan Ibu
Endang Widya sebagai guru pembimbing.

Harapan kami semoga Laporan ini dapat memberikan manfaat khususnya


bagi kami dan umumnya bagi semua pihak yang membacanya.

Tangerang, 21 November 2023


DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR................................................................................................2

DAFTAR ISI.............................................................................................................. 3

Page2
BAB I PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang...............................................................................................4

1.2. Visi dan Misi................................................................................................. 4

1.3. Tujuan dan Manfaat.......................................................................................5

1.4. Data Kegiatan................................................................................................5

1.5. Struktur Organisasi........................................................................................5

1.6. Konsep Kegiatan............................................................................................6

BAB II ASPEK KEGIATAN

2.1. Deskripsi Kegiatan .......................................................................................... 7

2.2. Kualitas Pembenihan ...................................................................................... 7

2.4. Komposisi Produk ........................................................................................... 7

2.5. Alat dan Bahan ................................................................................................8

2.6. Cara Pembenihan.............................................................................................8

BAB III ASPEK KEUANGAN

3.1. Kebutuhan Modal Awal...................................................................................9

3.2. Laporan Keuangan.........................................................................................10

BAB IV DOKUMENTASI KEGIATAN

4.1. Dokumentasi Kegiatan.................................................................................. 11

BAB V PENUTUP

5.1. Kesimpulan ...................................................................................................14

5.2. Saran..............................................................................................................14

BABI
PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang


Ikan nila (Oreocchronis niloticus) merupakan salah satu spesies ikan yang banyak dibudidayakan untuk
memanuhi kebutuhan protein hewani. Konsumsi ikan nila ini mengalami peningkatan yang signifikan
dari tahun ke tahun. Data FAO(2010) melaporkan bahwa produksi ikan nila di dunia diperkirakan
mencapai 2,5 juta ton.

Ikan nila mempunyai nilai ekonomis tinggi dan merupakan komoditas penting dalam bisnis ikan air
tawar dunia. Beberapa hal yang mendukung petingnya komoditas nila adalah memiliki toleransi yang

Page3
relatif tinggi terhadap kualitas air dan penyakit. Ikan nila juga memiliki toleransi yang luas terhadap
lingkungan, memiliki kemampuan tumbuh yang baik, serta mudah tumbuh dalam sistem budidaya
intensif (Carman dan Sucipto, 2009).

1.2. Visi dan Misi


Visi
“Menjadi peternak pemula yang memberikan kualitas ikan Nila jauh lebih berkualitas.

Misi

• Selalu berusaha meneliti dan konsisten dalam merawat


dan mengembangbiakan ikan
• Memberi makan ikan dengan gizi dan nutrisi sesuai standar peternakan
1.3. Tujuan dan Manfaat Laporan Kegiatan Usaha

Adapun tujuan dan manfaat untuk menyusun laporan kegiatan ini adalah sebagai berikut:
1. Untuk memenuhi tugas PKWU
2. Mengetahui bagaimana Nila berkembang biak
3. Untuk menambah pengalaman dan pengetahuan tentang berwirausaha.
4. Untuk membantu berfikir kritis dan objektif atas bidang usaha atau kegiatan

1.4.Data Kegiatan
1 Nama Kegiatan Pembenihan ikan Nila
2 Bidang Kegiatan Pembenihan
3 Jenis Produk Ikan Nila
4 Lokasi Pembenihan Perum Griya Islam
5 Nomor Telepon 085692934580

Page4
1.5. Struktur Organisasi
Ketua

M. Davik Putrawan

Keuangan Wakil ketua Sekretaris


Ahmad Habibi
Damar Jalu Barqiansyah Abi Ibrahim
Hikmatullah

1.6. Konsep Kegiatan

Melakukan pembenihan ikan Nila secara baik dan benar dan hasil dari pembenihan
tersebut akan dijual beli kan kepada selaku pembudidaya ikan Nila atau orang awam yang
ingin mencoba berbudidaya ikan Nila.

BAB II
ASPEK KEGIATAN

2.1. Deskripsi Kegiatan


Pembenihan merupakan kegiatan pemeliharaan yang bertujuan untuk menghasilkan benih dan
selanjutnya benih yang dihasilkan menjadi komponen input bagi
kegiatan pendederan/pembesaran.

2.2. Kualitas Pembenihan


Kualitas produk yang kami berikan sangatlah berkualitas karena bahan-bahan yang digunakan
merupakan bahan-bahan alami tanpa mengandung pengawet apapun.

2.3. Alat dan Bahan


Alat dan bahan untuk pembenihan adalah:

Page5
1. Jaring
2. Kolam (ukuran disesuaikan dengan lahan yang tersedia)
3. Aerator
4. Sepasang Nila yang siap untuk dikawinkan
5. Cacing sutra/Pelet ikan
6. Seser

2.4. Cara Pembenihan


1. Persiapan sarana dan prasarana (Kolam harus disterilkan kurang lebih 2-3 hari)
2. Pemeliharaan induk (Indukan yang digunakan ialah Nila dengan berat minimal 200-250 gram
untuk betina,untuk jantan berat minimal 250-300 gram)
3. Pemijahan/Pembenihan (Proses pembuatan telur oleh sperma)
4. Penetasan telur (Setelah proses pembenihan, telur dibiarkan di kolam)
5. Setelah menetas Larva di pindahkan setelah berumur 5-7 hari
6. Pemeliharaan larva dan benih

BAB III

ASPEK KEUANGAN

3.1. Kebutuhan Modal Awal Untuk Memulai Usaha

Kebutuhan modal awal untuk memulai usaha adalah sebesar Rp. 250.000,- . Dana tersebut
dialokasikan untuk kebutuhan pengeluaran awal produksi. Berikut ini adalah rincian kebutuhan awal
yang dibutuhkan untuk menjalankan usaha pada awal produksi.
No. Bahan/Alat Jumlah Total Biaya

1 Nila 1 pasang 2 ekor 150.000

2 Perawatan - 100.000
Jumlah RP.250.000,-

Modal awal yang di butuhkan adalah RP.250.000,-

3.2. Laporan Keuangan


Produksi

Modal Rp.41.000 x 6 Orang Rp 252.000,-

Pengeluaran Rp 250.000,-
Sisa Modal Rp 2.000,-

Page6
BAB IV Dokumentasi

Page7
Page8
BAB V

PENUTUP

5.1. Kesimpulan

Ikan Nila merupakan salah satu jenis ikan yang tidak rewel soal pakan dan perawatan, usaha
pembenihan ikan Nila adalah usaha yang rendah modal. Permintaan pasar pun terbilang besar karena
harganya yang cenderung stabil dari harga ikan jenis lain.

5.2. Saran

Dalam usaha budidaya ikan Nila, pembudidaya hari senantiasa memperhatikan kesehatan
ikan dan menjaga lingkungan budidaya sehingga gejala penyakit yang ditimbulkan akibat serangan
parasit dapat dicegah sejak dini dan agar penyebaran tidak meluas.

Page9

Anda mungkin juga menyukai