Anda di halaman 1dari 1

TOPIK 4

KONEKSI ANTAR MATERI


EXPERIENTAL LEARNING UNTUK PEMBELAJARAN SOSIAL EMOSIONAL
Pada dasarnya setiap individu memiliki pernbdaan cara belajar. Perbedaan tersebut terjadi karena factor bawaan,
pengalaman tertentu dalam kehidupan, bahkan dari tuntutan situasi/lingkungan. Dengan keadaan tersebut, individu
mengembangkan cara tertentu untuk mempelajari sesuatu. Kolb (1984) mengemukakan bahwa gaya belajar daoat
dipengaruhi oleh kepribadian, Pendidikan tertentu, pemilihan karir dan tugas yang diberikan (Joy dan Kolb, 2009)
Pada pembelajaran dengan model experiental learning, guru perlu memahami gaya belajar peserta didiknya.

Mengapa perlu melakukan observasi


dan pencatatan? Pada perkuliahan apa
kiranya topik ini juga relevan dan Materi lain/MK apa yang dapat anda
dapat diterapkan? terapkan bersamaan dengan MK ini?
Observasi perlu dilakukan agar guru dapat mengetahui
Uraikan!
secara nyata kondisi yang terjadi dikelas baik mengenai Guru dapat menerapkan experiental learning bersamaan
karakteristik peserta didik maupun lingkungan belajar. dengan pembelajaran berdiferensi yaitu dengan
Pencatatan digunakan sebagai bukti konkrit dan untuk memfasilitasi kebutuhan dan gaya belajar peserta didik
mempermudah dalam mendata temuan data selama untuk berkreasi dalam menghasilkan sebuah produk.
kegiatan observasi. Selanjutnya, experiental learning dilakukan bersamaan
Topik ini relevan dengan mata kuliah pemahaman peserta dengan prinsip pengajaran dan asesmen yang efektif
didik dan pembelajarannya untuk mengetahui profiling yaitu dengan menyesuaikan asesmen yang tepat bagi
peserta didik yaitu dengan melakukan kegiatan observasi kegiatan pembelajaran yang dilakukan.
tersebut akan dijadikan sebagai acuan bagi guru dalam
Menyusun perencanaan pembelajaran.

KETERKAITAN DENGAN
MATA KULIAH LAIN

PPDP FPI
Melakukan profiling peserta didik Memberikan pembelajaran yang
untuk mengetahui karakteristik, menuntun peserta didik untuk
memahami perkembangan dan berkembang sesuai dengan kodrat
kebutuhan peserta didik dalam alam dan kodrat zaman yang dimiliki
pembelajaran
PEMBELAJARAN
BERDIFERENSI ASESMEN
Memfasilitasi kebutuhan dan gaya belajar Memberikan asesmen diagnostic sebelum
peserta didik yang berbeda-beda dengan pembelajaran baik non kognitif dan
memberikan diferensi konten, proses, kognitif untuk mengetahui karakter dari
produk dan lingkungan belajar yang sesuai. peserta didik dan capaian pembelajaran
yang dimiliki

GAYA BELAJAR
Menurut Colb, berdasarkan Experiental
Learning Cycle
Diverging (divergen)
Assimilating (Asimilasi)
Converging (konvergen)
Accomodating ( Akomodasi)

Diverging (Divergen) Converging (konvergen)


Gaya ini merupakan kombinasi elemen pengalaman Merupakan kombinasi konseptualisasi abstrak dan
dan observasi reflektif. Individu dengan gaya belajar eksperimen aktif. Individu dengan gaya ini akan
ini mencoba melihat situasi/pengalaman dari beragam berusaha menemukan kegunaan praktis dari teori.
perspektif. Individu ini cenderung mengumpulkan Individu ini cenderung mampu memecahkan masalah
informasi yang ada. Mereka memiliki minat social dengan baik. Dalam situasi belajar formal, individu
yang tinggi, cukup peka terhadap lingkungannya. dengan gaya ini cenderung melakukan simulasi dan
Dalam situasi belajar formal, individu cenderung mencoba penerapan praktis.
menikmati bekerja dalam kelompok, mendapatkan
umpan balik. Individu ini cenderung terbuka terhadap
saran dan umpan balik.

Assimilating (Asimilasi) Accomodating ( Akomodasi)


Gaya yang merupakan kombinasi konseptualisasi Merupakan kombinasi pengalaman konkrit dan
abstrak dan observasi reflektif. Invidu dengan gaya eksperimentasi aktif. Individu ini senang belajar
ini cukup terampil mengolah informasi dan dapat dari pengalaman langsung. Dalam menyelesaikan
menjelaskan dengan logis. Secara umum, individu masalah, ia akan mencari informasi terlebih
dengan gaya belajar ini cenderung mementingkan nilai dahulu dan menggunakan cara yang sudah
logis ketimbang praktis. Dalam situasi belajar formal, tersedia. Dalam situasi belajar formal, individu
individu ini cenderung suka membaca, melakukan cenderung menikmati bekerja dengan orang lain,
Analisa dan melakukan mengeksplorasi ide. menikmati kerja atau belajar di lapangan.

DARMULYANI
239031485125

Anda mungkin juga menyukai