Anda di halaman 1dari 14

PERTUNJUKAN

RAKYAT
PERENCANAAN
Perencanaan yang rinci
Kumpulkan orang2 kunci
Sisihkan waktu yang banyak
Daftar : 1.gagasan, konsep, tujuan utama
dan pertanyaan2.
2.kemampuan, ketrampilan dan bakat
PERHATIAN UTAMA
◼ Mengembangkan tema dan tujuan
◼ Mementukan garis2 besar profil pemain
◼ Mengembangkan format
◼ Mengembangkan pentahapan dan strategi
logistik.
TEMA
◼ Tujuan umum
◼ TUJUAN
Dengan jelas, setiap pelaksanaan akan
mempunyai tujuan agar peserta dan
penyelenggara mempunyai kesempatan
memperoleh keuntungan2 .
TUJUAN YANG JELAS
◼ Menentukan jenis pentas
◼ Memutuskan tentang bentuk
◼ Memberi arah tentang apa yang akan
dikerjakan dan bagaimana
pelaksanaannya, pentahapan dan logistik.
PROFIL PESERTA
◼ Latar belakang pendidikan
◼ Pertunjukan rakyat apa yang pernah
diikuti
◼ Harapan apa yang dikehendaki
◼ Ciri kepribadian.
.
TANGGAL
◼ Yang anda inginkan
◼ Cari yang menguntungkan
◼ Hubungkan dengan biaya
◼ Mengapa menguntungkan
◼ Berapa laba yang didapat
◼ Tidak membingungkan
◼ Yang ditetapkan oleh peserta
◼ Tanggal maut, pekerjaan harus sudah selesai.
BUKU PETUNJUK
1. buat bagan,
2. pembagian tugas,
3. isi lengkap,
4. setiap bagian selesaikan tugas,
5. cek - kontrol
6. buat dokumentasi.
ANGGARAN
1. Buku petunjuk 8. Fasilitas
2. Rapat perencanaan 9. Percetakan
3. Wawancara 10.Foto
4. Pemeriksaan setempat 11.Obat2-an
5. Pemain 12.Ijin
6. Makanan &minuman 13.Pengiriman
7. Perjalanan&inap 14.Staf tak tetap
15.Macam2.
PEMAIN
◼ Siapa
◼ Penyajian bahan penerangan bagaimana

◼ Anggaran apa cukup

MENEMUKAN
Tanya orang
Selidiki buku petunjuk
Periksa buku daftar pemain
PEMAIN YANG PROSPEKTIF
◼ Pakai biro pemain
◼ Hubungi secepat mungkin

◼ Dapat dipercaya

GAYA PENYAJIAN
PENGATURAN RUANG
JADUAL
ISTIRAHAT
KEBUTUHAN PRIBADI
◼ Tempat tidur
◼ Akomodasi
◼ Merokok/tidak
◼ Diit
◼ Kamar ganti pakaian
.
ALAT BANTU
◼ Lokasi
◼ Gaya pemain
◼ Tata ruang
◼ Peralatan dengar
◼ Alat perekam suara
◼ Mikrofon:1.mimbar,2.genggam,
3. bandul kalung, 4. jepit wireless
ALAT DENGAR
◼ Pakai tenaga luar/dalam
◼ Pilih staf

◼ Hubungan dengan bagian peralatan

◼ Periksa sistem

PENATAAN RUANG
Theater (tangga/biasa), kelas, meja
bundar,bentuk U, kursi saja, lantai.
IKHTISAR
◼ Penampilan
◼ Bentuk standar
◼ Unik
◼ Dekor umum
◼ Latar belakang

PANGGUNG :tirai, elektronik,bersih, berderit, aman,


kamar hias, tenaga panggung, tatasinar, ukuran/besar.

Anda mungkin juga menyukai