Anda di halaman 1dari 12

Salep gondopuro / Methilis Salicylas

Unguentum

Ratih Pitaloka 12.093


Shafura Yunida 12.103

Definisi
Salep sediaan setengah padat yang mudah
dioleskan dan digunakan sebagai obat luar.
Bahan obatnya harus larut atau terdispersi
homogen dalam dasar salep yang cocok

Formulasi Fornas hal


R/ Tiap 10 gram mengandung
Mentholum
1 gram
Methylis Salicylas
1 gram
Cera Alba
500 mg
Adeps Lanae hingga 10 gram
Mf ungt
Sue
Pro : silvani

Permasalahan dan Penyelesaian


1. Cera flava berbentuk lilin maka di lebur
bersama dengan adeps lanae
2. Menthol berbentuk kristal jarum maka di
larutkan dengan metil salisilat

Monografi bahan
Mentholum
Nama lain : Mentol
Pemerian : Hablur heksagonal atau serbuk hablur, tidak
bewarna, biasanya berbentuk jarum, atau massa yamg melebur,
bau enak seperti minyak permen
Kelarutan : Sukar larut dalam air, sangat mudah larut dalam
etanol, dalam kloroform, dalam eter, dan dalam heksana; mudah
larut dalam asam asetat glasial, dalam minyak mineral, dan
dalam minyak lemak dan dalam minyak atsiri.
Khasiat : Korigen dan antiiritan.

Methilis Salicylas
Nama lain : Metil Salisilat
Pemerian : Cairan, tidak bewarna, kekuningan atau
kemerahan, berbau khas dan rasa
seperti gandapuro.
Mendidih antara 219o dan 224o disertai peruraian
Kelarutan : Sukar larut dalam air, larut dalam etanol, dan
dalam asam asetat glasial
Khasiat dan penggunaan Antiiritan

Cera Alba
Nama lain : Malam putih
Pemerian : Padatan putih kekuningan, sedikit tembus
cahaya dalam keadaan lapisan tipis; bau khas lemah dan
bebas bau tengik. Bobot jenis lebih kurang 0.95
Kelarutan : Tidak larut dalam air, agak sukar larut dalam
etanol dingin. Etanol mendidih melarutkan asam serotat
dan bagian dari mirisin, yang merupakan kandungan
malam putih. Larutsempurna dalam kloroform, dalam
eter, dalam minyak lemak dan minyak atsiri. Sebagian
larut dalam benzena dingin dan dalam karbon disulfida
dingin. Pada suhu lebih kurang 30o larut sempurna dalam
benzena, dan dalam karbon disufida
Khasiat dan penggunaan Zat Tambahan

Adeps Lanae
Nama Lain : Lemak bulu domba atau Lanolin
Pemerian : Massa seperti lemak, lengket,
warna kuning; bau khas
Kelarutan : Tidak larut dalam air; dapat
bercampur dengan air lebih kurang 2 kali
beratnya; agak sukar larut dalam etanol
dingin; lebih larut dalam etanol panas; mudah
larut dalam eter, dan dalam kloroform
Khasiat : basis salep

Penimbangan Bahan

Mentholum
= 1 gram
Methylis Salisylas
= 1 gram
Cera Alba
= 500 mg
Adeps Lanae =10000 mg (1000 mg +
1000 mg + 500 mg ) = 7500 mg atau 7.5
gram

Cara Kerja
1. Disetarakan timbangan
2. Disiapkan alat dan bahan
3. Ditimbang cera flava 500 mg ditimbangan halus
menggunakan kertas perkamen lalu sisihkan
4. Ditimbang adeps lanae 7,5 gram ditimbangan kasar
menggunakan perkamen lalu sisihkan
5. Dilebur cera flava dengan adeps lanae menggunkan
cawan porselin di atas water bath lalu didinginkan
(campuran 1)

6. Ditimbang menthol 1 gram ditimbangan kasar


menggukan cawan porselin lalu sisihkan
7. Ditimbang metil salisilat 1 gram ditimbang
ditimbangan kasar menggunakan gelas arloji yang
sudah disetarakan terlebih dahulu
8. Dilarutkan mentol dengan metil salisilat di dalam
mortir gerus ad homogen (campuran 2)
9. Dimasukan campuran 1 dengan campuran 2 lalu
gerus ad homogen
10. Dimasukan dalam pot salep dan beri etiket biru

SUWUN BRO

Anda mungkin juga menyukai