Anda di halaman 1dari 9

PUISI LAMA

Kelompok: Chairil Anwar


Anggota:
-M. Abrar Mardhatilah
-Muhammad Arif
-M. Devja Multazam
-Raudhatul Jannah
- Sella Silaturrahmi

PENGERTIAN
Puisi lama adalah puisi yang terikat dengan rima, atau
jumlah baris yang kemudian padat makna. Rima sendiri
merupakan bunyi akhiran yang tersusun. Untuk Pantun
misalnya biasanya memiliki rima AB, AB dan memiliki
jumlah baris yaitu empat. Adapun contoh puisi lama
beserta jenis - jenisnya dapat anda pelajari di bawah ini.

ATURAN PUISI LAMA

Terikat
Terikat
Terikat
Terikat
Terikat

dengan jumlah baris, apakah 2, 4 atau lebih


dengan jumlah suku kata
dengan rima
aturan jumlah baris pada satu bait
dengan irama

CIRI-CIRI PUISI LAMA


Puisi kerakyatan yang biasanya tidak dikenal siapa
pengarangnya atau anonim
Tidak seperti puisi baru, puisi lama tersebar secara lisan
sehingga masuk kedalam jenis sastra lisan
Tidak sebebas puisi baru yang sering mengabaikan aturan
- aturan, puisi lama terikat pada aturan - aturan seperti
persajakan, jumlah suku kata dan lain - lain.

Macam-macam puisi lama


1. Pantun

Puisi lama yang memiliki jumlah baris 4. terdiri dari

dua baris pertama sampiran dan dua baris terakhir isi.


Ciri-ciri:
-memiliki empat baris
-memiliki rima/persajakan
-jumlah suku kata tiap baris adalah 8-12

2. Mantra
Puisi atau syair yang dipercaya memiliki kekuatan
ghaib.
Ciri-ciri:
-memiliki rima abc abc, abcde abcde
-dipercaya memiliki kekuatan ghaib
-bersifat misterius
-adanya metafora
-adanya pengulangan
-bersifat esoferik

3. Karmina

Puisi lama yang terdiri dari dua baris dan memiliki

rima aa bb
Ciri-ciri:
-terdiri dari dua baris
-memiliki rima aa atau bb
-tema bersifat epik atau kepahlawanan
-tidak ada sampiran melainkan semuanya isi
-setiap frasa ditandai dengan koma, dan diakhiri dengan
titik

4. Seloka

Mirip dengan pantun namun memiliki rima yang

berbeda. Dalam hal ini, jumlah baris dalam seloka


seringkali lebih dari empat.
5. Gurindam
Puisi lama yang berisikan 2 baris tiap bait, bersajak
atau memiliiki rima a-a-a-a, sementara isinya nasihat.
6. Syair
Puisi yang bersumber dari Arab dengan ciri tiap bait,
bersajak a-a-a-a, berisi nasihat atau cerita.

7. Talibun

Sejenis pantun namun memiliki jumlah baris yang genap

seperti 6,8,10 dst.


Ciri-ciri:
-jumlah barisnya lebih dari empat baris, namun genap. Cth:
6,8,10, baris
-jika satu bait berisi enam baris, susunannya tiga sampiran tiga
isi
-jika satu bait berisi delapan baris, susunannya empat sampiran
empat isi
-apabila enam baris, sajaknya a-b-c-a-b-c
-apabila delapan baris, sajaknya a-b-c-d-a-b-c-d

Anda mungkin juga menyukai