Anda di halaman 1dari 5

Proses Pembentukan CSS

CSS dibentuk oleh pleksus koroid yang merupakan


struktur bercabang dengan vili yang mengarah ke
ventrikel otak.
Setiap vili dibentuk oleh satu lapis sel epitel yang
menyelubungi jaringan ikat dan pembuluh kapiler di
bawahnya.
Pleksu koroid berada di atap ventrikel lateral dan dasar
dari ventrikel 3 dan 4.

Pembentukan CSS melalui dua tahapan, yang pertama


adalah pembentukan ultrafiltrat dari kapiler karena
tekanan hidrostatik.
Pleksus koroid kemudian mensekresi Na, Cl, dan HCO3
dan mengabsorbsi K ke dalam darah.
Karena konsentrasi ion di dalam CSS lebih tinggi, maka
air akan ditarik dari plasma ke dalam CSS akibat
perbedaan tekanan osmotik.

Aliran CSS
Ventrikel
lateral

Ventrikel III

Foramen
Luschka

Ventrikel IV

Foramen
Magendie

Rongga
Subarakhnoid
Sistem vena
serebral

Suprasagital
sinus

Arachnoid villi

Foramen
Luschka

Komposisi CSS
CSF
Osmolaritas

281 mOsm/L

Berat Jenis

1,006-1,008

pH

7,28-7,32

Natrium

135-150 mmol/L

Kalium

2,7-3,9 mmol/L

Klorida

2,0-2,5 mmol/L

Glukosa

45-80 mg/dL

Protein
- Lumbal
- Sisternal
- Ventrikular

- 20-40 mg/dL
- 15-25 mg/dL
- 10-15 mg/dL

Eritrosit

0-10/mm3

Leukosit

0-5/mm3

Fungsi CSS
CSS mempertahankan external environment untuk sel
neuron dan glia.
CSS mengelilingi otak dengan cairan, sehingga menjadi
bantalan terhadap trauma mekanik.
CSS mengalirkan bahan yang tidak diperlukan oleh otak
keluar dari otak.
CSS berfungsi sebagai alat bantu diagnostik.

Anda mungkin juga menyukai