Anda di halaman 1dari 12

ASUHAN KEBIDANAN

1
( KEHAMILAN )

STANDAR KOMPETENSI

memberikan asuhan kebidanan


pada ibu dalam kehamilan dengan
pendekatan manajemen
kebidanan

KOMPETENSI DASAR

Setelah Mengikuti Materi


Ini, Mahasiswa Diharapkan
Mampu Melaksanakan
Anamnese Pada Ibu Hamil

TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah selesai kegiatan pembelajaran ini maka diharapkan siswa dapat:
Menjelaskan pengertian anamnesis kehamilan
Menjelaskan tujuan pelaksanaan anamnesis kehamilan
Menjelaskan Pelaksanaan Anamnesis Kehamilan
Menjelaskan Prinsip yang Diterapkan Dalam melaksanakan anamnesis
Kehamilan
Menguraikan Komponen Informasi/Riwayat yang ditanyakan dalam
Kunjungan Pertama
Menguraikan langkah-langkah dalam melakukan anamnesis kehamilan
Menyebutkan aspek sikap yang harus tampak dalam setiap kegiatan
anamnesis

PENGERTIAN ANAMNESE
KEHAMILAN :
Tanya jawab yang
dilakukan oleh bidan
dengan ibu hamil,
untuk menggali data
subjektif yang
berkaitan dengan
keadaan kesehatan
ibu dan janin yang
dikandungnya.

Mendeteksi komplikasi dan


TUJUAN
ANAMNESIS
menyiapkan kelahiran
KEHAMILAN
dengan mempelajari
keadaan kehamilannya dan
kelahiran terdahulu,
kesehatan umum, kondisi
sosial-ekonomi ibu sebagai
persiapan menghadapi
persalinan. Informasi/data
lengkap yang diperoleh
dianalisis, sehingga dapat
diperkirakan apakah
kehamilan ini normal atau
dengan penyulit, sehingga
bisa direncanakan

PELAKSANAAN
ANAMNESE
KEHAMILAN

Pada kunjungan
/pemeriksaan ibu hamil
yang pertama
Pada
kunjungan/pemeriksaan
ulang

PRINSIP YG DITERAPKAN DALAM ANAMNE


KEHAMILAN:

Mendengarkan
keluhan
dan
ungkapan
perasaan ibu hamil dengan saksama
Memberi
kesan
bahwa
bidan
sedang
mendengarkan dan mecoba memahami apa
yang diungkapkan oleh ibu hamil.
Menjawab semua pertanyaan dengan sabar
dan penuh perhatian
Memberi penjelasan secara singkat, lengkap
dan mudah dimengerti.
Menggunakan istilah umum dan sederhana
Menunjukkan
isyarat
atau
komunikasi

Komponen informasi/riwayat yang ditanyakan


dalam kunjungan pertama/asuhan anternatal
pertama sebagai berikut :
Identitas/biodata
ibu dan suami
Riwayat kehamilan
sekarang
Riwayat kebidanan
lalu
Riwayat kesehatan
Riwayat sosial
ekonomi

Langkah-langkah dalam melakukan


Menyiapkan
alat
anamnesis
kehamilan
Menyiapkan lingkungan
Menyiapkan ibu
Menyapa ibu dengan sopan dan
ramah
Menginformasikan tujuan anamnesis
Menanyakan biodata ibu dan suami
Menanyakan keluhan utama
Menanyakan riwayat kehamilan
sekarang
Menanyakan riwayat kebidanan yang
lalu
Menanyakan riwayat menstruasi
Menanyakan riwayat pemakaian
kontrasepsi
Menanyakan riwayat kesehatan
Menanyakan riwayat biopsikososial
dan ekonomi
Menanyakan keadaan dan

Aspek sikap yang harus tampak dalam


setiap kegiatan anamnesis

Sopan dan
ramah.
Menunjukkan
niat.
membantu.
Menghargai.
Tanggap.
Menjaga
privasi.

TERIMA KASIH

SEMOGA IBU HAMIL KITA SEHAT


SELALU

Anda mungkin juga menyukai