Anda di halaman 1dari 13

GASTROESOPHAGEAL

DISEASE
DISUSUN OLEH :
TIARA PASOMBA
C 111 12 263
PKMRS 2016

BAGIAN ILMU KESEHATAN ANAK


FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS HASANUDDIN

APA ITU GERD ?


Refluks gastroesophageal
ataugastroesophageal reflux (GER) adalah
suatu keadaan kembalinya isi lambung ke
esophagus dengan atau tanpa regurgitasi dan
muntah. Sebaliknya, dikatakan GERD apabila
refluks isi lambung menyebabkan gangguan
atau komplikasi.

APA ITU GERD ?

PKMRS 2016

BAGIAN ILMU KESEHATAN ANAK


FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS HASANUDDIN

SEPERTI APA GAMBARANNYA ?


Manifestasi

Bayi

Anak

Remaja
dan
Dewasa

Menganggu sehari-hari

+++

+++

+++

++++

+++

Muntah

++

++

Gangguan makan/ anoreksia

++

Sering tersedak

++

Gangguan perkembangan

++

Postur abnormal/ Sindrom Sandifer

++

Esofagitis

++

+++

Batuk persisten/ Aspirasi pneumonia

++

Regurgitasi
Sering menangis/ marah

SEPERTI APA GAMBARANNYA ?

PKMRS 2016

BAGIAN ILMU KESEHATAN ANAK


FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS HASANUDDIN

APA PENYEBABNYA ?
GERD terjadi karena :
1. Kelemahan katup esofagus bagian
bawah
2. Postur dan gravitasi
3. Ukuran dan isi makanan
4. Pengosongan lambung abnormal

APA PENYEBABNYA ?

OBSTRUKSI

BAGIAN ILMU KESEHATAN


ANAK
FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS

BAGAIMANA DI DIAGNOSA ?

BAGAIMANA DI DIAGNOSA ?
Monitor pH esophagus

Endoskopi
USG esofagus dan
lambung
PKMRS 2016

BAGIAN ILMU KESEHATAN ANAK


FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS HASANUDDIN

BAGAIMANA DIRAWAT ?
Ubah gaya hidup
Terapi obat :
Untuk melindungi esofagus
Terapi obat untuk mengurasi asam lambung
yang berlebihan
Terapi obat untuk menetralkan asam lambung
Operasi anti-reflux

BAGAIMANA DIRAWAT ?

PKMRS 2016

BAGIAN ILMU KESEHATAN ANAK


FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS HASANUDDIN

KALAU TIDAK DIOBATI?

TERIMA KASIH
PKMRS 2016

BAGIAN ILMU KESEHATAN ANAK


FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS HASANUDDIN

Anda mungkin juga menyukai