Anda di halaman 1dari 31

PENJELASAN UMUM TENTANG HANDLING

GAS LIFT VALVE CONVENTIONAL

R E N L I F T LIFTING
EQUIPMENT
PETROLEUM ENGINEERING
JATIBARANG
FIELD ASSET
copyright
2015

PRINSIP DASAR OPERASI GAS LIFT

Gas Lift : suatu metode artificial lift dimana proses pengangkatan fluida
dari suatu sumur oleh bantuan gas bertekanan relatif tinggi yg
diinjeksikan kedalam kolom fluida.
Gas yg diinjeksikan untuk mengangkat minyak ke permukaan merupakan salah satu atau kombinasi proses seperti berikut :
a. Pengangkatan gradient cairan
b. Gas di-aeration untuk meringankan kolom fluida sehingga bottom hole
pressure turun
c. Turunnya BHP diatur agar mendapatkan draw down yang diinginkan.
d. Pengembangan (ekspansi) dari gas yang diinjeksikan
e. Pendorongan fluida oleh gas yang dikompresikan.
2

Tipe Metoda Gas lift berdasarkan pengangkatan yang


digunakan :

Continous flow gas lift cocok untuk sumur-sumur dengan permukaan


(level) fluida tinggi,akan tetapi tidak cukup mempunyai gas bertekanan
dan/atau volume yg cukup untuk mengalir secara alamiah.
Intermittent gas lift cocok untuk sumur-sumur bertekanan rendah atau
Berproduksi dengan laju kecil.
Keunggulan gas lift system :
a. Biaya awal peralatan bawah tanah rendah
b. Flexibilitas tinggi
c. Cocok untuk sumur dgn problem pasir
d. Tidak dipengaruhi oleh kemiringan sumur
e. Waktu operasi yg panjang krn tidak ada alat yg bergerak
f. Biaya operasi dan perawatan rendah
3

Kelemahan-kelemahan gas lift sistem :


a.
b.
c.
d.
e.

Gas harus tersedia


Membutuhkan instalasi jaringan gas yang mahal seperti kompresor, line gas
Pada well spacing yg luas
Pada dual completion dgn jarak zona yg jauh dan diameter casing kecil
Gas injeksi yg bersifat korosif.

injeksi

Prosedur Perbaikan, Pengujian dan Pengaturan


Gas Lift Valve Based On API RP 11V7 Recommende Practice for Repair,
Testing, and Setting Gas Lift Valves
1. Prosedur Pembongkaran Untuk Perbaikan
- Bongkar gas lift valve yang terpasang di mandrel
- Bersihkan gas lift valve beserta check valve dari kotoran-kotoran
yang menempel.
- Cek PTRO gas lift valve sebelum di bongkar guna untuk
mengetahui
adanya kebocoran atau kerusakan pada komponen gas lift valve.
- Release tekanan yang ada di gas lift valve untuk dilakukan proses
pembongkaran.
- Cuci semua komponen yang terpasang pada gas lift valve.
- Periksa secara visual semua komponen gas lift valve untuk mengidentifikasi
adanya kerusakan pada part.

Prosedur Perbaikan, Pengujian dan Pengaturan


Gas Lift Valve :
2. Proses Perakitan Gas Lift Valve
- Bersihkan semua komponen dari kotoran yang menempel pada gas lift valve.
- Gunakan komponen yang baru seperti Cooper Gasket yang baru, O-Ring 016,
O-Ring 210, O-Ring 215, Tru Arc Ring.
- Berikan lubricant Molycote pada setiap O-Ring.
- Pasang Stem Tip pada Bellows Assy dan berikan Loctite 242. Kencangkan dan
jangan sampai Bellows terputar.
- Pasang Floating Seat,O-Ring 210, Tru Arc Ring pada Seat Housing.
- Pasang Seat Housing dengan Bellows Housing. Gunakan head lifter, pasang
pada thread seat houing, putar 1 2 kali putaran dengan tujuan untuk
menghindari gesekan antara stem tip dan floating ketika seat housing dan
bellows housing dipasang.
- Periksa silicone fluid yang terdapat pada dill valve core, apabila habis isi 1020 tetes silicone pada dill valve core.
- Pasang O-Ring 016, Cooper Gasket dan Tail Plug
7

Prosedur Perbaikan, Pengujian dan Pengaturan


Gas Lift Valve :
3. Proses Uji Pengetesan Gas Lift Valve
- Ambil program desain gas lift valve, cek PTRO yang diinginkan.
- Letakkan pada test bench. Beri tekanan pada dome 50 Psi lebih besar dari
PTRO. Atur temperatur setting 60F
- Berikan 10-20 tetes silicone pada dill valve core untuk mengetahui adanya
penurunan tekanan dengan timbul gelembung-gelembung yang menandakan
adanya kebocoran.
- Letakkan gas lift valve pada Ager. Lakukan uji hidrotest. Beri tekanan 5000 psi
100 psi. Catatan : Sesuaikan dengan tekanan formasi sumur pada desain
program (Pws), lakukan uji 1.5 2 x Pws kemudian. Tahan minimum selama 15
menit. . Lakukan up and depressure 100 psi selama 3 kali tanpa henti
minimum 1 menit. Tahan minimum selama 15 menit.
- Setelah uji hidrotest, letakkan gas lift valve pada Water Bath, dinginkan sesuai
temperatur setting 60F . Tahan minimum selama 15 menit.
- Ambil gas lift valve dari Water Bath, lakukan uji test tekanan buka operasi
(PTRO). Cek PTRO apakah sesuai dengan desain program.
8

Prosedur Perbaikan, Pengujian dan Pengaturan


Gas Lift Valve :
-

Apabila terjadi penurunan tekanan sebesar 5 25 psi atau lebih hal ini
menandakan adanya kerusakan pada bellows atau posisi stem tip tidak benar
duduk pada floating seat. Untuk mengetahuinya tutup bagian bawah pada gas
lift valve pada thread dengan jari tangan ( di tahan, maka tekanan N 2) akan
terasa keluar melalui jari tangan tersebut atau dilakukan uji gelembung
( bubble test ) dengan minimal 20-30 bubble/menit. Dengan demikian ganti
dengan spare part ( floating seat,stem tip, O-ring 215/210/16 ) yang baru,
kecuali bila bellow tidak bisa diganti dengan spare part melainkan harus
mengganti dengan gas lift valve yang baru.
Apabila tekanan buka operasi lebih besar, hal ini menandakan rusaknya
cooper gasket dan O-Ring 016 sehingga air masuk ke dalam bellows pada
saat uji hidrotest. Lakukan pengujian ulang.

Prosedur Perbaikan, Pengujian dan Pengaturan


Gas Lift Valve :
-

Apabila tidak terjadi penurunan atau kenaikan tekanan pada gas lift valve,
pasang De- Airing Tool, putar searah jarum jam, ablas secara perlahan dan
atur PTRO sesuai dengan desain program.
Setelah uji PTRO, letakkan kembali gas lift valve pada water bath, tahan
selama 15 menit untuk menstabilkan tekanan nitrogen dome pada gas lift
valve, lakukan cek ulang PTRO.
Letakkan kembali pada Ager untuk uji hidortest.
Setelah uji hidrotest, letakkan kembali pada water bath, lakukan pengecekan
ulang PTRO dan siap dikirim ke lokasi.

10

Prosedur Pengiriman dan Pemasangan Gas Lift Valve


Pada Mandrel di Lokasi :
-

Siapkan mandrel konvensioanal tipe -C sesuai dengan kebutuhan desain program.


Periksa kondisi mandrel,seperti thread pada mandrel baik thread pada mandrel, thread
pada port gas lift valve, drift test inside diameter, clearance port gaslift. Lakukan NDT
Test oleh Inspeksi HSSE.
Tulis nomor kedalaman pada dinding mandrel dengan urutan nomor 1 (satu) adalah
nomor kedalaman sumur paling dalam dan seterusnya.
Letakkan gas lift valve pada box secara hati-hati.
Bawa box dan mandrel ke dalam cabin mobil.
Setelah di lokasi, komunikasikan dengan pengawas rig setempat dan cek tally tubing
sesuai dgn urutan kedalaman gaslift valve.
Proses RIH RPP, koneksikan terlebih dahulu mandrel 2 7/8EU dari urutan nomor 1
(satu) oleh crew Rig. Setelah mandrel terpasang pada rangkaian tubing, set gaslift
valve pada mandrel tsb oleh crew Renlift.
RIH rangkaian gaslift valve secara perlahan, hindari benturan pada tubing slip untuk
menjaga kualitas dan kondisi gaslift valve yang telah di setting.

11

12

13

TEST BENCH

14

TEST BENCH ,PRINTER, DIGITAL PRESSURE TEST

DONUT TESTER
15

AGING TESTER
Peralatan :
- Aging Tester WP 5000 Psi, Test
Press 7500 Psi
- Hand Pump Rating Press 10000
Psi, Hose
- Pressure Gauge Rating 10000
Psi
- Needle Valve #6000 Psi
Uji Tekan : 3000 5000 Psi,
disesuaikan dengan Pstatik sumur
max 1.5-2 x Pws

16

CHECK VALVE TESTER

Peralatan :
- Tabung Nitrogen Isi 1800 Psi
- SS Tube , Box-Box , Connector
Uji Tekan : 700 1200 Psi
17

Head Lifter

Fungsi :
Menghindari terjadinya gesekan antara
floating seat dan stem tip pada saat bellows
housing dan seat housing dipasang.
Cara kerja :
Pasang pada thread seat housing, kemudian
putar 1 2 kali putaran sampai stem tip terangkat.

18

BUBBLE TESTER / STEAM AND SEAT LEAKEGE TESTER


1. Box-Box NPT
threaded.
2. Connector NPT
dan Pin
3. SS Tube dan
selang
4. Botol

2
3
19

Tabung Nitrogen

Water Bath

20

J-20 CAMCO GAS LIFT VALVE

21

SPARE PART GAS LIFT CAMCO J20

22

PARTS OF GAS LIFT VALVE

23

PARTS OF GAS LIFT VALVE

24

PARTS OF GAS LIFT VALVE

25

PROSES UJI TEKANAN BUKA OPERASI


GAS LIFT VALVE

26

BOX PENYIMPANAN GASLIFT VALVE

bus
a

O-ring
Seal
27

PELETAKKAN GAS LIFT VALVE PADA BOX

28

INSTALASI GASLIFT VALVE DI RIG BOR/SERVICE

29

INSTALASI GASLIFT VALVE DI RIG BOR/SERVICE


LOKASI CMT-18

Run in Hole
with low rpm

5
30

Selesai

Anda mungkin juga menyukai