Anda di halaman 1dari 17

GRAND DESIGN

EM UB
2016
Kreasi bersama,
inovasi
Brawijaya
Visi
1.Sinergitas advokasi dengan seluruh
civitas akademika
2.Perpaduan potensi mahasiswa kreasikan
karya bersama
3.Kontribusi pengabdian masyarakat
berbasis sosio-technopreneur
4.Inisiasi pewadahan komunitas
mahasiswa Brawijaya
Misi
PUSAT JAMINAN MUTU ORGANISASI

Berperan dan bertanggung jawab atas peningkatan


kapasitas dan pembinaan internal Eksekutif
Mahasiswa Universitas Brawijaya 2016, serta
berperan dalam pengawasan kinerja dan proses
terwujudnya budaya kerja sesuai standar
operasional organisasi Eksekutif Mahasiswa
Universitas Brawijaya 2016 berbasis
Terdiri Ataskekeluargaan.

Biro Pembinaan Biro Pusat Studi Gerakan dan


Kepemimpinan
PUSAT KOMUNIKASI DAN INFORMASI

Berperan aktif sebagai media massa


Eksekutif Mahasiswa dalam membangun
citra dan menyampaikan informasi
kepada mahasiswa Universitas Brawijaya
melalui berbagai media tulis maupun
elektronik. Terdiri Atas

BIRO HUMAS DAN INFORMASI BIRO KOMUNIKASI MEDIA BIRO PENGEMBANGAN IT

Cocok Buat Kamu Yang...

Bisa design/ video editing Mampu menuangkan kata- Komunikatif


dan post/ kata dalam bentuk tulisan Aktif Media Sosial
web design dan koding
ADMINISTRASI KESEKRETARIATAN

Berperan dalam kegiatan administrasi


kesekretariatan, membuat standar
operasional (SOP) untuk pembuatan
surat-menyurat, proposal, laporan
pertanggungjawaban (LPJ) dan
mengontrol penerapan SOP tersebut,
ADMINISTRASI KEUANGAN serta bertugas dalam pembuatan
database keanggotaan dan
inventarisasi Eksekutif Mahasiswa
Berperan dalam mengontrol arus
Universitas Brawijaya.
keuangan dari Eksekutif Mahasiswa
Universitas Brawijaya baika berupa
pemasukan dan pengeluaran keuangan
Eksekutif Mahasiswa, membuat standar Cocok Buat Kamu Yang...
operasional (SOP) keuangan dan
mengontrol penerapannya dalam setiap Telit Suka dan
kegiatan Eksekutif Mahasiswa Universitas Tegas i Telaten dan Sabarterbiasa
Brawijaya. rapi
BRAWIJAYA MENGAJAR

Berperan dalam pengembangan kegiatan


mengajar sebagai wujud implementasi
pengabdian masyarakat di bidang
pendidikan dan menjalin komunikasi
dengan komunitas sejenis, baik di lingkup
lokal, regionalCocok
maupun nasional
Buat Kamu Yang...

Memiliki Prestasi atau Suka dan Mudah Bisa Menjadi Teladan


Keahlian Khusus Dekatdengan Anak-Anak Baik dalam Public
Speaking
PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MAHASISWA (PSDM)

Berperan dalam mengembangkan sumber daya


mahasiswa Universitas Brawijaya melalui peningkatan
kualitas soft skill dan character building mahasiswa
Universitas Brawijaya serta mensinergiskan jenjang
kaderisasi Lembaga Kedaulatan Mahasiswa (LKM) di
Uiversitas Brawijaya.
Cocok Buat Kamu Yang...

Kreatif Daya Juang Tinggi Solutif Mudah Bersosialisasi Inisiatif


EKONOMI

Berperan dalam pengembangan minat dan bakat mahasiswa


Universitas Brawijaya dalam bidang wrausaha, melakukan
sinkronisasi dengan seluruh lembaga kewirausahaan di Universitas
Brawijaya untuk meningkatkan semangat wirausaha dari
mahasiswa Universitas Bawijaya, dan mengelola kewirausahaan
Eksekutif Mahasiswa Universitas Brawijaya.
Cocok Buat Kamu Yang...

Loyal Suka Berwirausaha Baik dalam Memiliki Jaringan Internet Responsif


Berkomunikasi
INOVASI KREASI

Berperan aktif dalam mewadahi dan memfasilitasi mahasiswa UB


mengenai pembinaan dan pengenalan karya-karya mahasiswa UB
ke lingkup internal dan eksternal kampus. Kementrian ini juga
berperan dalam memberikan layanan dan fasilitas untuk
pengembangan semangat berkarya dan berprestasi bagi para
mahasiswa Universitas Brawijaya kedepannya.

Cocok Buat Kamu Yang...

Kreatif dan Inovatif Aktif dalam Perkembangan Komunikatif


Teknologi dan Seni
DALAM NEGERI

Berperan dalam membangun sinergisitas dan harmonisasi


dengan berbagai lembaga di internal kampus baik itu
dengan jajaran Birokrat, Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM)
Fakultas, Himupan Mahasiwa Jurusan (HMJ)/ Himpunan
Mahasiswa Prodi (HMP), dan berperan dalam
pengembangan dan pewadahan Komunitas di Universitas
Brawijaya.
Cocok Buat Kamu Yang...

Kritis, Aktif, dan Supel, ramah, Memiliki link Komunitas


Tahu dan ingin belajar
Mampu sinergi di bawah
Solutif sopan, dan santun di Kota Malang sistem birokrat di kampus
tekanan dan hambatan
PEMUDA OLAHRAGA

Berperan sebagai wadah dalam pengembangan potensi


mahasiswa Universitas Brawijaya dalam bidang olahraga
melalui beberapa kegiatan, berperan aktif dalam
membangun sinergisitas dengan UKM di Universitas
brawijaya, serta menciptakan dan menjaga semangat
berolahraga dari mahasiwa
CocokUniversitas Brawijaya.
Buat Kamu Yang...

Solidaritas, integritasKedisiplinan yang tinggi


Mentalitas yang tinggi Memiliki semangat untuk
belajar
KAJIAN DAN STRATEGI

Berperan sebagai pusat kajian isu, pengawalan


kebijakan, dan gerakan mahasiswa Universitas
Brawijaya dalam menanggapi setiap kebijakan di
wilayah Malang, Jawa Timur, dan Indonesia yang akan
disampaikan dalam bentuk propaganda atau karya
pencerdasan.
Cocok Buat Kamu Yang...

Senang baca, tulis, Pemerhati yang peduliPekerja aktif danMampu kerja di bawah
Berani dan siap untuk
diskusi, dan aksi turun aksi ke jalan pada isu negeri pemikir solutif tekanan
ADVOKASI DAN KEBIJAKAN KAMPUS

Berperan dalam memberikan layana advokasi bagi


mahasiswa Universitas Brawijaya yang membutuhkan,
pengawal dan analisator kebijakan-kebijakan kampus
melalui kajian intelektual ataupun karya pencerdasan serta
berperan sebagai penghubung antara mahasiswa dan pihak
Birokrat Universitas Brawijaya.
Cocok Buat Kamu Yang...

Ramah, penyabar,
Aktif isu kampus Mampu menuangkan ideMempunyai jiwa sosial Suka menolong
sopan, dan santundan gagasan dalam yang tinggi
bentuk tulisan
SOSIAL MASYARAKAT

Berperan sebagai wadah kreasi mahasiswa dalam kegiatan


kepedulian sosial kemasyarakatan melalui pengabdian
masyarakat berbasis technopreneur secara berkelanjutan
dan tepat sasaran, serta membangkitkan dan
mengembangkan jiwa sosial dan peduli lingkungan dari
mahasiswa Universitas Brawijaya.
Cocok Buat Kamu Yang...

Friendly Siap Beraksi dan Memiliki kepedulian dan Mandiri dan Totalitas mengabdi
Berkontribusi kepekaan sosial bermasyarakat
KEBUDAYAAN

Berperan dalam pengembangan wawasan kebudayaan bagi


mahasiswa Universitas Brawijaya melalui kajian budaya
Indonesia maupun Internasional, memiliki tugas untuk
menjalin hubungan yang harmonis antar seluruh forum
daerah mahasiswa di Universitas Brawijaya sekaligus
bertanggung jawab terhadap isu budaya yang ada di
Indonesia. Cocok Buat Kamu Yang...

Ramah dan Santun


Semangat, Ulet, Aktif Isu-Isu Kebudayaan
Semangat untuk belajar Komunikatif
dan Kreatif
EM UB
2016
EM_UBOfficial EM_UBOfficial http://em.ub.ac.id em_ub

Anda mungkin juga menyukai