Anda di halaman 1dari 15

SPEKTROFOTOMETER UV DAN UV-VIS

Oleh :
Luluk(10515001)

Dosen Pengampu:
Tri Ana Mulyati, M.Si
Fery EkoPujiono, M.Si
PENGERTIAN
salah satu jenis teknik dari spektroskopi
Spektrofotometri yang mempelajari tentang absorpsi dan
emisi radiasi dari suatu senyawa

Spektofotometer Alat yang betindak untuk


spektrofotometri

- Gabungan UV dan Visible


UV-Vis -Sumber sinar : UV dan Visible
IR -Sample bisa berwarna /tidak

Vis
-Panjang gelombang 190-380 nm.
UV -Sumber sinar : Lampu deuterum
-Sample harus tidak berwarna
INSTRUMENTASI UV-VIS

sebagai sumber sinar


polikromatis dengan
berbagai macam rentang
panjang gelombang

suatu sistem baca


yang menangkap
berfungsi sebagai besarnya isyarat
penyeleksi panjang sebagai tempat listrik yang berasal
gelombang yaitu meletakan sampel dari detektor.
mengubah cahaya yang
berasal dari sumber sinar menangkap cahaya yang
polikromatis menjadi diteruskan dari sampel dan
cahaya monokromatis mengubahnya menjadi arus listrik
PRINSIP KERJA UV DAN UV-VIS

UV adanya interaksi antara materi dengan


cahaya yang memiliki panjang
gelombang tertentu. Perbedaannya
terletak pada panjang gelombang yang
UV-VIS digunakan.

Besar energi yang diserap tertentu dan menyebabkan


elektron tereksitasi dari keadaan dasar ke keadaan
tereksitasi yang memiliki energi lebih tinggi. Serapan
tidak terjadi seketika pada daerah ultraviolet-visible
untuk semua struktur elektronik, tetapi hanya pada
sistem-sistem terkonjugasi, struktur elektronik
dengan adanya ikatan dan non bonding elektron
PRINSIP KERJA BERDASARKAN HUKUM
LAMBEERT BEER

Hukum hubungan linier antara absorban


Lambert- dengan konsentrasi larutan analit
Beer dan berbanding terbalik dengan
transmitan
Hukum Lambert-Beer
dinyatakan dalam rumus
Sinar yang digunakan dianggap monokromatis
sbb :
Penyerapan terjadi dalam suatu volume yang A = e.b.c
mempunyai penampang yang sama dimana : A = absorban
e = absorptivitas molar
Senyawa yang menyerap dalam larutan tersebut tidak b = tebal kuvet (cm)
tergantung terhadap yang lain dalam larutan tersebut c = konsentrasi
Tidak terjadi fluorensensi atau fosforisensi

Indeks bias tidak tergantung pada konsentrasi larutan.


PRINSIP KERJA UV DAN UV-VIS

sinar dari sumber radiasi diteruskan


menuju monokromator. Cahaya dari
monokromator diarahkan terpisah
melalui sampel dengan sebuah
cermin berotasi. Detektor menerima
cahaya dari sampel secara bergantian
secara berulang-ulang, Sinyal listrik
dari detektor diproses, diubah ke
digital dan dilihat hasilnya,
selanjutnya perhitungan dilakukan
dengan komputer yang sudah
terprogram.
UV-VIS DILABORATORIUM

pada panjang gelombang 190 sampai 750 nm.


Double-beam instrumentdimana mempunyai
Keuntungan: sederhana, harganya murah, dan dua sinar yang dibentuk oleh potongan
mengurangi biaya yang ada merupakan cermin yang berbentuk V yang disebut
keuntungan yang nyata. pemecah sinar. Sinar pertama melewati
Panjang gelombang paling rendah adalah 190 larutan blangko dan sinar kedua secara
sampai 210 nm dan paling tinggi adalah 800 serentak melewati sampel, mencocokkan
sampai 1000 nm fotodetektor yang keluar menjelaskan
perbandingan yang ditetapkan secara
elektronik dan ditunjukkan oleh alat pembaca
KALIBRASI ALAT SPEKTROFOTOMETER

Nyalakan alat spektrofotometer

Isi kuvet dengan larutan blanko (aquades)

Diseting/diatur panjang gelombang untuk


kalibrasi.

keterangan: 0%T itu diukur saat kuvet dalam keadaan


kosong. 100%T itu diukur saat kuvet dalam keadaan
terisi larutan

Kuvet berisi larutan blanko dimasukkan ke spektrofotometer

lalu tekan tombol 0 ABS 100%T, tunggu sampai keluar kondisi


setting blank (dalam bentuk teks)
MACAM MACAM MODEL SPEKTROFOTOMETER DAN KUVET

Spektrofotometer modern kuvet tabung


MACAM MACAM KUVET

No. Penggolongan Macam Keterangan

Kuvet permanen dibuat dari bahan gelas atau leburan silika


1 Berdasarkan pemakaiannya

Kuvet dispossable dibuat dari teflon atau plastik

dipakai untuk analisis kuantitatif dan kualitatif


Kuvet dari silika
pada daerah pengukuran 1901100 nm

Berdasarkan bahannya
2
dipakai untuk analisis kuantitatif dan kualitatif
pada daerah pengukuran 3801100 nm
Kuvet dari gelas
karena bahan dari gelas dapat mengabsorpsi
radiasi UV

untuk mengukur kadar zat alam pelarut yang


Kuvet bermulut sempit
Berdasarkan penggunaannya mudah menguap

untuk mengukur kadar zat alam pelarut yang


Kuvet bermulut lebar
tidak mudah menguap
HAL-HAL YANG PERLU DIPERHATIKAN SAAT ANALISIS SAMPEL

Larutan yang dianalisis merupakan larutan


berwarna

Panjang gelombang maksimum

Kalibrasi Panjang gelombang dan Absorban


maks. Warna yg Warna yg
absoprsi diserap terlihat
380 420 Violet Green-yellow
420 440 Violet-blue Yellow
440 470 Blue Orange
470 500 Blue-green Red
500 520 Green Purple
520 550 Yellow-green Violet
550 580 Yellow Violet-blue
50 620 Orange Blue
620 680 Red Blue-green
680 - 780 Purple Green
GAMBAR SPEKTRUM UV
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai