Anda di halaman 1dari 11

Media Grafis

Khasanah
Media Grafis

Menyalurkan pesan dan informasi melalui


simbol-simbol visual

Menarik Perhatian
Memperjelas sajian pelajaran
Mengilustrasikan suatu fakta atau konsep yang mudah
terlupakan apabila dijelaskan secara verbal
M ed ia Gam b ar/fo to
M ed ia Sketsa
Media M ed ia Bag an
M ed ia Grafik (Graphs)
Grafis M ed ia Pap an Tulisan, p ap an Flanel d an Buletin
M ed ia Po ster
M ed ia Kartun
M ed ia Peta/Glo b e
Media gambar

Gambar pesawat terbang, adalah alat transportasi jalur udara,


memiliki sayap dan mesin untuk menerbangkan pesawat tersebut.
Media sketsa

 Gambar draft kasar yang menyajikan bagian-bagian pokoknya tanpa


detail (sketsa diatas adalah contoh keadaan jalan raya)
Media Bagan (Chart)

 Tree chart.  Flow Chart

 Pesan yang disampaikan, biasanya berupa ringkasan visual suatu proses,


perkembangan, atau hubungan-hubungan penting.
Media Grafik

 Media visual berbentuk gambar sederhana untuk menaympaikan data


kuantitatif, untuk mengadakan analisis, interprestasi, dan perbandingan-
perbandingan suatu data
Media Papan Tulis, Papan Flannel, Buletin

 Papan Buletin
 Papan Tulis

 Papan Flanel
Media Poster

Gagasan yang dicetuskan dalam gambar yang


disederhanakan dalam bentuk ukuuran besar, fungsinya untuk
menarik perhatian, membujuk dan mengingatkan suatu fakta
atau peristiwa
Media Kartun

 Secara umum tujuannya adalah untuk memotivasi, sebagai ilustrasi, dan


untuk kegiatan bagi siswa
Media Peta

Secara umum tujuan peta adalah menyajikan data data


lokasi pada suatu wilayah.

Anda mungkin juga menyukai