Anda di halaman 1dari 31

Akuntansi

Belanja Barang & Jasa,


Beban, & Persediaan
Akuntansi Belanja
• Belanja Daerah adalah semua pengeluaran
dari Rekening Kas Umum Daerah yang
mengurangi Saldo Anggaran Lebih dalam
periode tahun anggaran bersangkutan yang
tidak akan diperoleh pembayarannya kembali
oleh pemerintah [PP No 71 th 2010]
• Belanja adalah kewajiban pemerintah daerah
yang diakui sebagai pengurang nilai kekayaan
bersih. [Permendagri 13/2006].
Klasifikasi Belanja
[Permendagri 64/2013]
Belanja
Belanja
Bantuan Pegawai
Sosial

Belanja Belanja
Hibah Barang

Belanja Belanja
Belanja Belanja
Subsidi Bunga Operasi Modal

Belanja Tak
Terduga
Pengakuan & Pengukuran
• Belanja diakui pada saat terjadinya
pengeluaran dari rekening Kas Umum
Daerah.
• Pengeluaran melalui bendahara
pengeluaran, pengakuan belanja terjadi
pada saat pertanggungjawaban atas
pengeluaran yang disahkan oleh unit
yang mempunyai fungsi perbendaharaan.
Koreksi Belanja

Periode yang Pengurang


Penerimaan Sama Belanja
Kembali
Belanja Periode Pendapatan
Setelahnya Lain-lain LRA
Pencatatan Belanja Barang & Jasa
Kode
Tanggal Nama Akun Debit Kredit
Akun
2/2/2012 5... Belanja ... xxx
3... Estimasi Perubahan SAL xxx
Penyajian
• Belanja akan dilaporkan dalam Laporan
Realisasi Anggaran [LRA] setelah akun
Pendapatan.
Akuntansi Beban
• Beban adalah penurunan manfaat
ekonomi atau potensi jasa dalam periode
pelaporan yang menurunkan ekuitas,
dapat berupa pengeluaran atau konsumsi
aset atau timbulnya kewajiban [PP No 71
tahun 2010]
Klasifikasi Beban
Beban Operasi
• Beban Pegawai • Beban Penyusutan Aset
• Beban Barang Tetap/Amortisasi
• Beban Bunga • Beban Penyisihan Piutang
• Beban Subsidi • Beban Lain-lain
• Beban Hibah
• Beban Bantuan
Sosial
Beban Transfer
• Beban Bagi Hasil Pajak
• Beban bagi Hasil Pendapatan lainnya
• Beban Transfer Bantuan Keuangan ke
Pemerintah Daerah Lainnya
• Beban Transfer Bantuan ke Desa
• Beban Transfer Bantuan Keuangan lainnya
• Beban Transfer Dana Otonomi Khusus
Beban Non Operasional
• Defisit penjualan aset non lancar
• Defisit penyelesaian kewajiban jangka
panjang
• Defisit dari kegiatan non operasional
lainnya
Beban Luar Biasa
• Tidak bisa diramalkan pada awal tahun
anggaran
• Tidak diharapkan terjadi berulang-ulang
• Kejadiannya diluar kendali pemerintah
Pengakuan & Pengukuran
• Timbulnya kewajiban
– saat terjadinya peralihan hak dari pihak lain
ke pemerintah tanpa diikuti keluarnya kas
dari kas umum daerah
• Terjadinya konsumsi asset
– saat pengeluaran kas kepada pihak lain yang
tidak didahului timbulnya kewajiban
dan/atau konsumsi aset nonkas dalam
kegiatan operasional pemerintah
• Terjadinya penurunan manfaat ekonomi
atau potensi jasa
– saat terjadi penurunan nilai aset
sehubungan dengan penggunaan aset
bersangkutan/berlalunya waktu.
Koreksi Beban

Periode yang Pengurang


Penerimaan Sama Beban
Kembali
Beban Periode Pendapatan
Setelahnya Lain-lain
Pencatatan Beban
Mekanisme UP/GU/TU
Kode
Tanggal Nama Akun Debit Kredit
Akun
7/10/2012 9... Beban ... xxx
1... Kas di Bend. Pengeluaran xxx

Mekanisme LS
Kode
Tanggal Nama Akun Debit Kredit
Akun
7/10/2012 9... Beban ... xxx
1... RK-PPKD xxx
Penyisihan Piutang
Kode
Tanggal Nama Akun Debit Kredit
Akun
31/01/2012 9... Beban Penyisihan Piutang xxx
1... Piutang ........... xxx

Penyusutan Aset Tetap


Kode
Tanggal Nama Akun Debit Kredit
Akun
31/12/2012 9... Beban Penyusutan xxx
1... Akumulasi Penyusutan xxx
Penyajian
• Beban dilaporkan dalam Laporan
Operasional [LO]
Akuntansi Persediaan
• Aset dalam bentuk barang atau perlengkapan
[supplies] yang diperoleh dengan maksud
untuk mendukung kegiatan operasional
pemerintah atau barang-barang yang
dimaksudkan untuk dijual dan atau diserahkan
dalam rangka pelayanan kepada masyarakat
dalam kurun waktu 12 bulan dari tanggal
pelaporan.
• Persediaan ATK
• Persediaan obat-obatan
• Persediaan bibit
• Persediaan pupuk
• Persediaan bahan pembersih
• Persediaan bahan bangunan
• Persediaan amunisi .
Pengakuan & Pengukuran
• Saat potensi manfaat ekonomi masa depan
diperoleh pemerintah dan mempunyai nilai
atau biaya yang dapat diukur dengan andal
• Saat diterima atau hak kepemilikannya dan/
atau kepenguasaannya berpindah
• Persediaan dinilai dengan perhitungan fisik
pada akhir periode
• Saldo persediaan tersebut dihitung
berdasarkan harga pembelian terakhir
Biaya
Perolehan
•Pembelian

Biaya
Standar
•Produksi sendiri

Nilai Wajar •Hibah atau rampasan


Pencatatan
Kode
Tanggal Nama Akun Debit Kredit
Akun
2/3/2012 1... Persediaan ... xxx
1... Kas di Bend. Pengeluaran xxx
Penyajian
• Persediaan dilaporkan dalam Neraca dan
diungkapkan dalam Catatan atas Laporan
Keuangan.
Diskusi
• ‘Keunikan’ Permendagri 64/2013
– Pencatatan/ayat jurnal ‘Perolehan’ Barang
Beban Barang & Jasa xxx
Kas di bendahara Pengeluaran xxx
– Ayat Jurnal Penyesuaian
Persediaan xxx
Beban Barang & Jasa xxx
Diskusi
• ‘Keunikan’ Permendagri 64/2013
– Khusus untuk pengadaan barang dan jasa
berupa belanja bahan pakai habis, belanja
bahan/material, PPK-SKPD mencatat:
Beban Persediaan xxx
Kas di bendahara Pengeluaran xxx
• Transaksi pembayaran biaya sewa yang masa
manfaatnya lebih dari satu tahun anggaran
• Apabila SKPD melakukan pembayaran sewa
yang masa manfaatnya lebih dari satu tahun
anggaran yang dicatat dengan pendekatan
beban oleh pemerintah daerah, PPK SKPD
akan mencatat ‘Beban Sewa’ untuk mencatat
beban tahun berkenaan dan ‘Beban Sewa
Dibayar di Muka’ untuk mencatat sisanya
Beban Sewa xxx
Beban Sewa Dibayar di Muka xxx
RK PPKD xxx

• Penyesuaian Beban Jasa Dibayar di Muka


Beban Sewa xxx
Beban Sewa Dibayar di Muka xxx
Latihan
Tanggal Transaksi
02 Januari 2013 Dibayarkan gaji pegawai Rp500.000,00 beserta
tunjangan Rp35.000,00
03 Maret 2013 Dibeli ATK senilai Rp150.000,00
04 Mei 2013 Dibeli 150 ekor sapi untuk dibagikan kepada masyarakat
dengan harga per-ekor Rp10.000,00
01 Juli 2013 Dibayar sewa ruang pamer hasil kerajinan Rp45.000,00
untuk masa sewa 3 tahun
06 September 2013 Diterima kelebihan pembayaran uang perjalanan dinas
bulan Januari 2013 sebesar Rp5.000,00
07 November 2013 Diterima kelebihan pembayaran honor konsultan
Adiwiyata Mandiri tahun 2012 sebesar Rp12.500,00
31 Desember 2013 Sapi yang belum diserahkan kepada masyarakat
sebanyak 17 ekor

Anda mungkin juga menyukai