Anda di halaman 1dari 16

PRAKTEK KERJA LAPANGAN

UPT PUSKESMAS
CISURUPAN
Agus Barkah Saepul Ulum 2404114138
Eneng Hilda Paujiah 2404114036
Noviyanti Siti Rahmawati P. 2404114076
Yogi Miftah Sidik 2404114089
PENDAHULUAN
Salah satu kegiatan akademik di FMIPA UNIGA adalah PKL
(praktek kerja lapangan). PKL merupakan kegiatan rutin yang
dilaksakan sebagai bagian dari kegiatan akademik dalam
meningkatkan kesepahaman sumber daya manusia dilingkukngan
kampus. PKL dilaksakan dibeberapa tempat diantaranya adalah
apotek, klinik, rumah sakit, puskesmas, industri dan sarana
lainnya yang menunjag pada kompetensi kefarmasian S1.
TENTANG UPT PUSKESMAS
CISURUPAN
UPT PUSKESMAS CISURUPAN

UPT Puskesmas Cisurupan terletak di Kecamatan Cisurupan Kabupaten Garut.


Puskesmas didirikan pada tahun 1971, UPT Puskesmas Cisurupan berdiri sejak
tahun 1971 yang pada awalnya merupakan Balai pengobatan yang memberikan
pelayanan kesehatan dasar bagi masyarakat Kecamatan Cisurupan. Terletak di
Jl. Cisurupan No. 27 Cisurupan Kecamatan Cisurupan, Wilayah kerjanya
mencakup 11 desa sampai dengan tahun 2013 dan 1 pustu yaitu Pustu Cidatar
yang terletak di Desa Cidatar.

Sejak tahun 1981 UPT Puskesmas Cisurupan menjadi Puskesmas dengan


Tempat Perawatan, Lokasi rawat inap terpisah dengan lokasi rawat jalan yaitu
di Kp. Gudang Desa Balewangi.
VISI, MISI DAN MOTO

Visi
Terwujudnya masyarakat sehat mandiri di wilayah kerja UPT
Puskesmas Cisurupan.

Misi
 Melaksanakan pelayanan yang bermutu
 Meningkatkan pemberdayaan masyarakat
 Meningkatkan koordinasi lintas program dan lintas sektoral

Moto
Kepuasan anda adalah harapan kami kesembuhan anda
adalah tujuan kami.
TATA NILAI

Tata Nilai di UPT Puskesmas Cisurupan yaitu SEHATI :


S opan Santun
E mpati
H andal
A kuntable
T eladan
I ntegritas
KEGIATAN
DI UPT PUSKESMAS CISURUPAN
LOKASI DAN WAKTU

Praktek Kerja Lapangan (PKL) ini dilaksanakan selama 26 hari,


mulai tanggal 14 Sepetember 2017 sampai 14 Oktober 2017 yang
berlokasi di UPT Puskesmas Cisurupan yang beralamat Jl. Raya
Cisurupan No. 27 Ds. Balewangi Kec. Cisurupan Kab. Garut.
Praktek dijadwalkan setiap hari senin s/d sabtu mulai dari pukul
07.30 sampai 14.00 WIB untuk shift pagi dan pukul 13.00
sampai 19.00 WIB untuk shift siang, kecuali hari minggu dan
hari libur lainnya para mahasiswa libur.
KEGIATAN

1. PENDAFTARAN (ADMINISTRASI)
 Mendaftarkan nama-nama pasien (Umum, BPJS,
ASKES) yang datang untuk mendaftar sebagai
pasien pkm cisurupan.
 Mencatat pasien di buku harian pendaftaran umum
dan BPJS.
 Mencatat profile pasien di kartu rawat jalan
 Mencatat profile pasien di kartu kunjungan
 Memasukan data pasien BPJS ke komputer
2. APOTEK
 Menerima R/ umum dan BPJS
 Menyiapkan Obat
 Menulis Etiket
 Melakukan Peracikan
 Menyampaikan Informasi Obat
 Menyiapkan atau menstok obat yang sudah
habis
3. DEFO FARMASI (RAWAT inap)
 Melayani R/ Rawat Inap
 Menyiapkan Obat
 Melakukan Visite bersama Dokter, Apoteker dan
Perawat
 Menyiapkan obat dan memberikan pada waktu makan
obat kepada pasien rawat inap
 Menyiapkan infus set, abocath, dan cairan infur untuk
pasien gawat darurat.
TUGAS KHUSUS
ANTIDIARE

Diare menurut WHO (1999) adalah bertambahnya defekasi (buang air


besar) lebih dari biasanya/lebih dari tiga kali sehari, disertai dengan
perubahan konsisten tinja (menjadi cair) dengan atau tanpa darah,
WHO (1999).

Sedangkan menurut menurut Depkes RI (2005) diare adalah suatu


penyakit dengan tanda-tanda adanya perubahan bentuk dan
konsistensi dari tinja, yang melembek sampai mencair dan
bertambahnya frekuensi buang air besar biasanya tiga kali atau lebih
dalam sehari.
Obat diare yang ada di UPT Puskesmas Cisurupan :

NO NAMA OBAT

1 ORALIT

2 ZINK KID

3 MOLAGIT

4 L-BIO
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai