Anda di halaman 1dari 10

UPAYA PENGOBATAN DASAR

Iis Shellawati (1720170041)

Hayatun Nufusia F (1720170042)

Nurhapipah (1720170043)

Gebrina Rizky (1720170044)

Yhesi Mustika Sari (1720170046)

Annisa Kartikasari Anggiutami (1720170047)

Eda Kalma Tuakia (1720170048)


PUSKESMAS ADALAH UNIT PELAKSANA TEKNIS DINAS
KESEHATAN KABUPATEN/KOTA YANG BERTANGGUNG JAWAB
MENYELENGGARAKAN PEMBANGUNAN KESEHATAN DISATU
ATAU SEBAGIAN WILAYAH KECAMATAN. PUSKESMAS BERPERAN
DI DALAM MENYELENGGARAKAN PELAYANAN PUBLIK YANG
BERKUALITAS KEPADA MASYARAKAT DENGAN MELAKUKAN
BERBAGAI UPAYA UNTUK MEMENUHI SEGALA HARAPAN,
KEINGINAN, DAN KEBUTUHAN SERTA MAMPU MEMBERIKAN
KEPUASAN BAGI MASYARAKAT.
Pengertian
◦ Pengobatan merupakan suatu proses
ilmiah yang dilakukan oleh dokter ◦ Upaya pengobatan di Puskesmas
berdasarkan temuan-temuan yang adalah segala bentuk pelayanan
diperoleh selama anamnesis dan pengobatan yang diberikan kepada
pemeriksaan. Dalam proses pengobatan seseorang untuk menghilangkan
terkandung keputusan ilmiah yang penyakit atau gejalanya yang
dilandasi oleh pengetahuan dan dilakukan oleh tenaga kesehatan
keterampilan untuk melakukan intervensi dengan cara dan teknologi yang khusus
pengobatan yang memberi manfaat untuk keperluan tersebut.
maksimal dan resiko sekecil mungkin bagi
pasien. Hal tersebut dapat dicapai
dengan melakukan pengobatan yang
rasional.
TUJUAN PENGELOLAAN OBAT :
A. Tujuan Umum :

Meningkatnya derajat kesehatan perorangan dan masyarakat di Indonesia.

B. Tujuan Khusus :

1. Mengoptimalkan peran puskesmas dalam penyediaan obat-obatan sebagai penunjang pelayanan medic
terpadu.

2. Mengoptimalkan peran obat-obatan dipuskesmas dengan managemen penggunaan obat rasional.

3. Mengoptimalkan peran petuga puskesmas sebagai pemberi pelayanan dalam managemen penggunaan obat
rasional dipuskesmas melalui peningkatan pengetahuan, keterampilan dan keahlian petugas mengenai obat-
obatan.

4. Menghindari penyimpanan penatalaksanaan medikamentosa akibat kecerobohan atau kesalahan baik


pengelolaan obat maupun pengguna obat.
jenis-jenis pengobatan dasar :
3. Pelayanan Kesehatan di Puskesmas dan Jaringannya :
1. Pengobatan Dalam Gedung :

 Poli Umum  Kegiatan Rawat Jalan Tingkat Pertama (RJTP) yang dilaksanakan dalam gedung
meliputi pelayanan: (Pendaftaran;Pemeriksaan dan konsultasi kesehatan; Pelayanan
 Poli Gigi (Rawat Jalan)
pengobatan dasar, umum dan gigi)
 Apotek
 Rawat Inap Tingkat Pertama (RITP), dilaksanakan pada Puskesmas Perawatan,
 Unit Gawat Darurat (UGD)
meliputi pelayanan: (Pelayanan perawatan pasien; Persalinan normal dan perawatan
 Perawatan Penyakit (Rawat Inap)
Nifas; Tindakan medis yang dibutuhkan; Pemberian obat-obatan (generik);
 Pertolongan Persalinan
 Pelayanan gawat darurat (emergency) merupakan bagian kegiatan puskesmas
(Kebidanan)
termasuk penangan Obstetri-Neonatal
2. Pengobatan Luar Gedung :
 Pelayanan kesehatan Luar Gedung yang dilaksanakan oleh Puskesmas dan jaringanya,
 Rujukan Kasus
meliputi kegiatan: (Pelayanan rawat jalan melalui Puskesmas Keliling roda empat,
 Pelayanan Puskesmas Keliling
Pusling perairan maupun roda dua; Pelayanan kesehatan di Posyandu,
(Puskel)
Polindes/Poskesdes dan Poskestren; Pelayanan kesehatan melalui knjungan rumah
bagi pasien pasca rawat inap (home care); Penyuluh kesehatan; Imunisasi.
PENGELOLA OBAT DI PUSKESMAS
Yang bertugas mengelola obat dipuskesmas adalah :
1. Kepala pusekesmas
2. Petugas gudang obat di puskesmas
3. Petugas kamar obat
4. Petugas kamar suntik
5. Petugas lapangan puskesmas keliling
6. Petugas lapangan posyandu
Kegiatan pengelolaan obat di puskesmas terbagi menjadi :
1. Pengelolaan logistik obat-obatan
2. Pencatatan dan pelaporan obat
3. Peningkatan mutu petugas puskesmas bidang obat-obatan
Program kerja pengobatan :
1. Melaksanakan diagnosa sedini mungkin melalui:

 Mendapatkan riwayat penyakit

 Mengadakan pemeriksaan fisik

 Mengadakan pemeriksaan laboratorium

 Menbuat diagnosa

2. Melaksanakan tindakan pengobatan

3. Melakukan upaya rujukan bila dipandang perlu, rujukan tersebut dapat berupa:

 Rujukan diagnostik

 Rujukan pengobatan atau rehabilitasi

 Rujukan lain.
Kegiatan pokok : Sasaran
1. Peningkatan ketersediaan dan pemerataan obat ◦ Sasaran upaya pengobatan yang
dan perbekalan kesehatan diseluruh puskesmas diselenggarakan Puskesmas adalah semua
dan jaringannya anggota masyarakat dengan tidak memandang
umur dan tidak membedakan strata sosial.
2. Peningkatan mutu penggunaan obat dan
perbekalan kesehatan

3. Peningkatan keterjangkauan harga obat dan


perbekalan kesehatan terutama untuk penduduk
miskin

4. Peninkatan mutu pelayanan farmasi, komunitas


dan rumah sakit.
PERAN PERAWAT

a. Sebagai pemberi asuhan keperawatan


b. Sebagai advokat klien.
c. Sebagai educator.
d. Sebagai koordinator.
e. Sebagai kolaborator.
f. Sebagai Conselor

Anda mungkin juga menyukai