Anda di halaman 1dari 20

OLEH :

KEPALA PUSKESMAS BOAWAE


POSYANDU UKBM DIKELOLA DAN
DISELENGGARAKAN DARI OLEH UNTUK DAN
BERSAMA MSY. DLM MENYELENGGARAKAN
PEMBANGUNAN KES. GUNA MEMBERDAYAKAN
MASYARAKAT DAN MEMBERIKAN
KEMUDAHAN KEPADA MASY. DLM
MEMPEROLEH YANKES DASAR 
MEMPERCEPAT PENURUNAN AKI/AKB
 TUJUAN UMUM
Menunjang percepatan penurunan AKI, AKB, dan
AKBA di Indonesia melalui Upaya Pemberdayaan
Masyarakat
 TUJUAN KHUSUS
1. Meningkatnya peran masy. dlm penyelenggaraan
upaya Kesehatan dasar, terutama yg berkaitan dgn
penurunan AKI,AKB dan AKBA
2. Meningkatnya peran lintas sektor dlm
penyelenggaraan Posyandu , terutama yg berkaitan
dgn penuruan AKI,AKB dan AKBA
3. Meningkatnya cakupan dan jangkauan pelayanan
kesehatan dasar, terutama yg berkaitan dgn
penuruan AKI,AKB dan AKBA
Seluruh masyarakat, terutama :
1. Bayi ( 0 – 11 Bulan)
2. Ank Balita ( 12 – 59 Bulan)
3. Ibu Hamil dan Menyusui
4. Pasangan Usia Subur (PUS) dan Wanita Usia
Subur (WUS)
5. Usia Lanjut
 Wadah Pemberdayaan Masyarakat dalam alih
informasi dan ketrampilan dari petugas
kepada masyarakat dan antar sesama
masyarakat dalam mempercepat penurunan
AKI, AKB dan AKABA
 Wadah untuk mendekatkan Pelayanan
Kesehatan Dasar, terutama berkaitan dengan
penurunan AKI, AKB dan AKABA
 BAGI MASYARAKAT
1. Kemudahan mrndpatkan info dan Yankesdas 
Pnurunan AKI, AKB dan AKABA
2. Memperoleh layanan secara profesional dalam
pemecahan masalah kesehatan terutama terkait KIA
3. Efisiensi dalam mendapatkan pelayanan kesehatan
dasar terpadu dan pelayanan sosial dasar sektor lain
terkait

 BAGI KADER, PENGURUS POSYANDU DAN TOMA


1. Mendapatkan informasi ttg upaya kesehatan yang
terkait dengan penurunan AKI,AKB,AKABA
2. Mewujudkan aktualialisasi dirinya dalam membantu
masyarakat menyelesaikan masalah kesehatan
terkait dgn penurunan AKI, AKB dan AKABA
 BAGI PUSKESMAS
1. Optimalisasi fungsi puskesmas sebagai pusat
penggerak pembangunan berwawasan kesehatan,
pusat pemberdayaan masy, pusat pelayanan kesh
peorangan primer n pusat yankesmasy primer
2. Dpt mewujudkan aktualisasi dirinya dalam
membantu masy menyelesaikan masalah kesh
terkait penurunan AKI,AKB n AKABA
3. Mendekatkan akses Yankesdas pd masy
 BAGI SEKTOR LAIN
1. Dpt lebih spesifik membantu masy dlm pemecahan
masalah kesh n sos dasar lainnya, terutama yg
berkaitan dgn penurunan AKI,AKB n AKABA
2. Meningkatkan efisiensi melalui pemberian pelayanan
scr terpadu sesuai dgn tupoksi masing2 sektor
DI SETIAP DESA /
KELURAHAN, RW ATAU
DUSUN
 Struktur Posyandu
Ditetapkan olh musyawarah masy & bersifat
fleksibel.
Minimal tdd : Ketua, Sek, Bendahara & Kader
Posy yg merangkap sbg anggota.
 Pengelola Posyandu (dipilih pd saat musyawarah
pembentukan Posy)
adl unsur masy, lembaga kemasy, ormas, LSM,
lembaga mitra pemerintah & dunia usaha yg
dipilih, brsedia, mampu & memiliki waktu &
kepedulian thd Posy.
 BINA KELUARGA BALITA
 KELAS IBU HAMIL DAN BALITA
 PENEMUAN DINI DAN PENGAMATAN
PENYAKIT POTENSIAL KLB
 POS PAUD
 USAHA KESEHATAN GIGI MASY DESA
(UKGMD)
 TOGA
 KEG EKONOMI PRODUKTIF
 TABULIN, TABUMAS
 BINA KELUARGA LANSIA
 KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA
 PEMBERDAYAAN FAKIR MISKIN, KOMUNITAS
ADAT TERPENCIL, DAN PENYANDANG
MASALAH KESEJAHTERAAN SOSIAL
 PMT PENYULUHAN
 TARIAN MASAL DI POSYANDU
 ARISAN BAGI KADER DAN SASARAN
POSYANDU
 PENARIKAN UNDIAN DI POSYANDU
STRATA
POSYANDU
NO NAMA DESA/KEL JMLH PRATAMA MADYA PURNAMA MANDIRI
POSY
1 NATANAGE 2 - - 2 -
2 NAGEOGA 2 - - - 2
3 REGA 4 - 1 3 -
4 WOLOPOGO 2 - - 2 -
5 KELIMADO 2 - - 2 -
6 MULAKOLI 1 - - 1
7 WOLOWEA 2 - - 2 -
8 RAJA 2 - - 2 -
9 WEA AU 2 - - 2 -
10 RATONGAMOBO 3 - - 3 -
11 GERO 1 - - 1 -
12 NAGERAWE 2 - 1 1 -
13 NAGESAPADHI 2 - 1 1 -
NO NAMA DESA/KEL JMLH PRATAMA MADYA PURNAMA MANDI
POSY RI
14 LEGUDERU 2 - - 2 -
15 KELEWAE 2 - - 2 -
16 SOLO 1 - - 1 -
17 ROWA 2 - - 2 -
18 OLAKILE 3 - - 3 -
19 DHEREISA 1 - - 1 -
20 RIGI 1 - - 1 -
21 NATANAGE TIMUR 2 - 1 1 -
22 ALORAWE 1 - 1 -
23 FOCOLODORAWE 2 - 1 1 -
24 RAJA TIMUR 1 - - 1 -
25 RAJA SELATAN 1 - - 1 -
26 WOLOWEA TIMUR 1 - - 1 -
27 WOLOWEA BARAT 1 - - 1 -
TOTAL 48 0 6 40 2
DESA SIAGA
Desa Siaga yang ada di kecamatan Boawae berjumlah 6 desa
dan 1 Kelurahan yaitu :
 Kelurahan Nageoga (Aktif)
 Desa Weaau
 Desa Dhereisa
 Desa Gero
 Desa Rigi
 Desa Solo
 Desa Rowa

Dari semua Desa Siaga yang sudah dilaksanakan kegiatan


Survei Mawas Diri (SMD) dan Musyawarah masyarakat desa
(MMD) yaitu 5 Desa sedangkan 1 desa belum dilaksanakan
kegiatan SMD dan MMD,yaitu desa rigi
MASALAH-MASALAH YANG DITEMUI
PADA SAAT KEGIATAN SURVEI MAWAS
DIRI (SMD)
HASIL SURVEI MAWAS DIRI (SMD) DESA/KEL
NO PERMASALAHAN
NAGEOGA SOLO ROWA WEAAU DHEREISA
1 Masih ada bumil yg
blm memeriksa
v v v - v
kehamilan sesuai
standar
2 Masih terdpt
persalinan oleh - v v - v
Dukun
3 Masih ada kematian
- - - v -
bayi
4 Masih rendahnya K1
v v v v v
Murni dan K4
5 Masih banyak yg blm
v - v v v
ber-KB
6 D/S Rendah - v v v v
7 Masih ada Balita
Gikur dan BGM - v - v v
HASIL SURVEI MAWAS DIRI (SMD) DESA/KEL
NO PERMASALAHAN
NAGEOGA SOLO ROWA WEAAU DHEREISA
8 Masih Banyak Bayi
v v v - v
yang tdk Asi Ekslusif
9 Masih Banyak RT yg
blm Mengonsumsi v v v v v
Garam Yodium
10 Masih Banyak rumah
yg blm memiliki
Jamban
v v v v v
Keluarga,kamar
mandi,SPAL& tempat
sampah
11 Masih ada rumah
yang belum bebas v - v - v
jentik
12 Masih banyak
kandang ternak yang
- v v - v
menempel dgn
rumah
HASIL SURVEI MAWAS DIRI (SMD) DESA/KEL
NO PERMASALAHAN
NAGEOGA SOLO ROWA WEAAU DHEREISA
13 Masih banyak rumah
yg tdk ada Ventilasi - v v v v

14 Masyarakat belum
menrapkan perilaku v v v v v
ber-PHBS
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai