Anda di halaman 1dari 29

TEKNIK PREDIKSI

SOAL UJIAN NASIONAL


SMP/MTs.

Drs. Agung Purwoko, M.Pd.


• Sekretaris MGMP Biologi SMA Provinsi Jawa Tengah
• Ketua AGMP Biologi SMA- PGRI Jawa Tengah
• Sekjen Perhimpunan Pengajar Biologi Indonesia
• Ketua Bidang Pembinaan Profesi DPP AGMP PGRI
• Anggota DKGI-PGRI Jawa Tengah
Drs.Agung Purwoko,M.Pd

•Ketua Bidang Pembinaan Profesi- Pengurus Nasional


AGMP/IG PGRI.
•Ketua AGMP/IG – PGRI Provinsi Jawa Tengah.
•Sekjen Perhimpunan Pengajar Biologi Indonesia.
• Rumah :
Ngadirgo RT 2/RW 2, Mijen,
Semarang-50213
hp 0815 6666 223
• email
purwoko444@yahoo.co.id
• purwoko110911@gmail.com
• Satu istri, lima anak (empat
perempuan, satu laki-laki),
satu anak angkat.
Anatomi Soal UN IPA-BIOLOGI SMP Tahun 2013
Kompetensi : 10, 11, 12, 13, 14

Kompetensi 10 – mendeskripsikan ciri-ciri dan keanekaragaman


makhluk hidup, serta pentingnya pelestarian makhluk hidup dalam
kehidupan ( 2 soal : 24, 25)
Kompetensi 11 – Mendeskripsikan komponen ekosistem, interaksi
antar makhluk hidup dalam lingkungan, serta peran manusia dalam
pengelolaan lingkungan hidup ( 3 soal: 26, 27, 28)
Kompetensi 12 – menjelaskan sistem organ pada manusia ( 6 soal :
29, 30,31,32, 33, 34)
Kompetensi 13 – menjelaskan sistem organ dalam kehidupan
tumbuhan ( 3 soal : 35, 36, 37)
Kompetensi 14 – Mengaplikasikan konsep pertumbuhan dan
perkembangan, kelangsungan hidup dan pewarisan sifat pada
organisme serta kaitannya dengan lingkungan, teknologi dan
masyarakat ( 3 soal : 38, 39, 40)
Kategori Soal

HOT NON-HOT
25, 26, 27, 28, 30, 24, 29, 31, 32, 36,
33, 34, 35, 37 38, 39, 40

Jumlah : 9 Jumlah : 8
Distribusi Soal menurut Kelas

KELAS SOAL JUMLAH SOAL


VII 24, 25, 26, 27, 28 5
VIII 29, 30, 31, 32, 35, 7
36,37
IX 33, 34, 38, 39, 40 5
TEKNIK PERUMUSAN INDIKATOR SOAL
1. BILA SOAL TERDAPAT STIMULUS
Rumusan indikatornya:
Disajikan …, siswa dapat menentukan ….
Rumusan indikator:
A = audience
B = behaviour
C = condition
D = degree

2. BILA SOAL TIDAK TERDAPAT STIMULUS


Rumusan indikatornya:
Siswa dapat menghitung ….
Rambu-rambu Memprediksi
Soal Ujian Nasional
Diperhatikan:
1. Tingkat kognitif sama
2. Keterampilan berpikir sama
3. Ruang lingkup materi bukan yang
keluar tahun lalu.
4. Distribusi soal konsisten kisi-kisi.
40. Menjelaskan pemanfaatan bioteknologi untuk
kehidupan manusia

Tape terbuat dari singkong dengan menggunakan


mikrobia Saccharomyces cerevisiae. Proses yang
terjadi pada fermentasinya adalah pengubahan ….
a. Amilum menjadi alkohol dan glukosa
b. Lemak menjasi asam lemak
c. Alkohol menjadi glukosa
d. Gula menjadi selulosa dan alkohol
Indikator yang baik
1. memuat ciri kompetensi yang akan
diukur,
2. memuat kata kerja operasional
yang dapat diukur,
3. berkaitan dengan materi (bahan
ajar) yang dipilih,
4. dapat dibuat soalnya.
MENUNTUT PENALARAN
TINGGI

Mengukur berpikir kritis dan


pemecahan masalah

DIBERIKAN STIMULUS 4

DIBERIKAN STIMULUS 3

Mengukur berpikir kritis


dan pemecahan masalah
DIBERIKAN STIMULUS 2

DIBERIKAN STIMULUS 1
Soal High Order Thinking
Kompetensi :
12. Menjelaskan sistem organ pada manusia.
Indikator 12. 2.
Menjelaskan sistem pencernaan manusia dan enzim-enzim
yang berperan pada proses pencernaan. C2
Indikator soal:
Diberikan gambar sistem pencernaan, dapat menjelaskan
fungsi enzim yang dihasilkan oleh bagian yang berlabel X.
Soal UN IPA SMP Tahun 2013 No.30- Paket 29

Berdasarkan gambar, proses


pencernaan yang terjadi di
organ F adalah….
A. pengubahan protein
menjadi pepton
B. Pengubahan amilum
menjadi glukosa
C. Pengubahan lemak menjadi
asam lemak
D. Pengaktifan provitamin
menjadi vitamin.
Kunci : A
Mengapa high order thinking?
DISARANKAN (Hanya 1) DIHINDARI
-Menentukan -Memahami
-Menyebutkan (Tes lisan) -Mengerti
-Menghitung -Mengetahui
-Membedakan -Menuliskan
-Menunjukkan -Mempraktikkan
-…. - ….
KOMPETENSI
10.1. Mendeskripsikan
INDIKATOR
ciri-ciri dan Indikator Soal
Mengidentifikasi
keanekaragaman
ciri-ciri maklhluk Menjelaskan
makhluk hidup serta
pentingnya pelestarian hidup (C2) aktivitas
makhluk hidup dalam makhluk hidup
kehidupan. yang merupakan
ciri makhluk
hidup. (C2)
Soal No.24 (UN SMP/MTs 2013-Paket 30)

Aktivitas makhluk hidup yang menggambarkan ciri


makhluk hidup menanggapi rangsan adalah ….
A. tumbuhan memerlukan CO untuk fotosintesis
B. tubuh manusia mengalami perubahan ketika remaja
C. gigi tumbuh lagi bila tanggal
D. tanaman putri malu mengatup bila disentuh
KISI-KISI
• merupakan matriks informasi yang
dijadikan pedoman untuk menulis
dan merakit soal tes.
• Dengan menggunakan kisi-kisi
penulis soal dapat menyusun soal
sesuai tujuan tes
Kisi-kisi yang baik

• mewakili isi kurikulum yang akan


diujikan,
• komponen-komponennya rinci, jelas
dan mudah dipahami,
• soal dapat dibuat sesuai indikator
dan bentuk soal yang ditetapkan.
Pemilihan Materi
• Urgensi, materi mutlak harus dikuasai
siswa,
• Relevansi, materi sangat diperlukan
untuk memahami bidang lain,
• Kontinuitas, materi merupakan lanjutan
atau pendalaman materi sama jenjang
atau antar jenjang,
• Kontekstual, keterpakaian materi dalam
kehidupan sehari-hari.
KISI-KISI SOAL UN TAHUN PELAJARAN 2008/2009
Jenis Sekolah : ............................ Jumlah Soal : ......................
Mata Pelajaran : ............................ Alokasi Waktu: .......................
Bentuk Soal : ............................ Penulis : 1. ....................
2. ....................
Standar Kemampuan yang Kelas No.
No. Kompetensi Diuji / Indikator Soal Soal
Lulusan (SKL) smt.
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
Standar Kemampuan yang Kelas No.
No. Kompetensi Diuji / Indikator Soal Soal
Lulusan (SKL) smt.
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
KARTU SOAL BENTUK PG
Jenis Sekolah : ------------- Penyusun: 1. ------------
Mata Pelajaran : ------------- 2. -------------
Bahan Kelas/smt: ------------- Tahun ajaran: ---------------
Bentuk Soal : PG
SKL
BUKU SUMBER:

RUMUSAN BUTIR SOAL


NO. SOAL

KEMAMPUAN YANG DIUJI KUNCI

INDIKATOR SOAL

KETERANGAN SOAL

Digunaka Tangga Jumla Tingkat Daya Proporsi Jawaban pada Pilihan


No. n untuk l h Kesukaran Pembed Keteranga
Siswa a A B C D E OMIT
n
Pembahasan
Penting untuk diperhatikan!!

Ruang lingkup Materi sesuai Indikator


Indikator :
11.1. Menjelaskan interaksi antar makhluk hidup
dalam ekosistem.

Contoh Indikator soal:


Diberikan berbagai contoh komponen biotik dan
abiotik ekosisten, siswa dapat menentukan
macam komponen biotik pada suatu ekosistem
darat.

Tepat atau tidak? Mengapa?


Satu Indikator tidak dapat diprediksi dengan
satu soal.
Contoh Indikator:
13.1. menjelaskan struktur dan fungsi jaringan
(organ) pada tumbuhan
Berapa soal prediksi Indikator di atas?
Ruang lingkupnya: Jaringan:
1. Meristem
2. Dewasa
(epidermis,
Struktur dan parenkim,
fungsi : Organ:
pengangkut,
1. Jaringan penunjang) Akar,
batang,
2. organ daun,
bunga.
• Coba susun indikator soalnya?
• Manakah yang memiliki tingkatan
berpikir lebih tinggi?
Indikator 12.1.
Menjelaskan sistem gerak pada manusia
dan penyakit yang berhubungan
dengannya.

Gerakan pada ruas-ruas jari tangan manusia adalah ….


a. Searah
b. Memutar
c. Kaku
d. Ke segala arah
Indikator 5.1.
Menjelaskan sifat bunyi atau penerapannya
dalam kehidupan sehari-hari
• SELAMAT BEKERJA
–Matur Nuwun …

Anda mungkin juga menyukai