Anda di halaman 1dari 12

GENERATOR

OLEH :
Mohammad Dwi Cahyo 130431100105
Anton Karim 130431100126
Mutiara Hikmah 140431100002
Alfin Adam Malik 140431100004
Muhammad Nasrul Fahmi 140431100011
Gian Putra H. 140431100014
Wildan Assiddiqi 140431100037
Prayogo Teguh Wibowo 140431100055
GENERATOR
 Generator DC merupakan mesin DC
yang digunakan untuk mengubah energi
mekanik menjadi energi listrik.
 Generator arus searah (DC) dapat
dikelompokkan menjadi dua yaitu
generator berpenguatan bebas dan
generator berpenguatan sendiri
GENERATOR
 Generator DC berpenguatan bebas
merupakan generator yang mana arus
medannya di suplai dari sumber DC
eksternal
 Tegangan searah yang dipasangkan
pada kumparan medan yang
mempunyai tahanan akan menghasilkan
arus dan menimbulkan fluks pada kedua
kutub. Tegangan induksi akan
dibangkitkan pada generator.
GENERATOR
Prinsip kerja suatu generator arus searah
berdasarkan hukum varaday :
GENERATOR
GENERATOR
KONTRUKSI GENERATOR
GENERATOR
Generator DC terdiri dua bagian

BAGIAN STATOR BAGIAN ROTOR


bagian mesin DC yang diam, dan komutator, belitan rotor,
bagian rotor, yaitu bagian mesin kipas rotor dan poros rotor
DC yang berputar
GENERATOR
GENERATOR
Bagian yang harus menjadi perhatian
untuk perawatan secara rutin adalah sikat
arang yang akan memendek dan
harus diganti secara periodic berkala.
Komutator harus dibersihkan dari kotoran
sisa sikat arang yang menempel dan
serbuk arang yang mengisi celah-celah
komutator, gunakan amplas halus untuk
membersihkan noda bekas sikat arang.
GENERATOR
Reaksi Jangkar Generator DC

Jangkar adalah tempat lilitan pada rotor yang berbentuk


silinder beralur. Belitan tersebut merupakan tempat
terbentuknya tegangan induksi. Pada umumnya jangkar
terbuat dari bahan yang kuat mempunyai sifat
feromagnetik dengan permiabilitas yang cukup besar.
Permiabilitas yang besar diperlukan agar lilitan jangkar
terletak pada derah yang induksi magnetnya besar,
sehingga tegangan induksi yang ditimbulkan juga besar.
Belitan jangkar terdiri dari beberapa kumparan yang
dipasang di dalam alur jangkar. Tiap-tiap kumparan terdiri
dari lilitan kawat atau lilitan batang.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai