Anda di halaman 1dari 6

Ekologi Industri Pengembangan

Bioetanol Berbahan Dasar


Limbah Pangan sebagai Salah
Satu Bentuk Kemandirian Energi
di Indonesia
Bima Pandu Winata
Vian Abma
Anshori Nur Hidayat
A b r o r Wa s k i t o H a d i
Ekologi Industri
Ekologi industri merupakan
suatu pendekatan manajemen
lingkungan dimana suatu sistem
tidak dilihat secara terpisah
dengan sistem sekelilingnya
tetapi merupakan bagian utuh
yang saling mendukung dalam
rangka mengoptimalkan siklus
material ketika suatu bahan
baku diproses menjadi produk

2
Konsep Ekologi Industri

» Mengoptimasi penggunaan sumber


daya yang ada
» Membuat siklus material yang
tertutup dan meminimalkan emisi
» Proses dematerialisasi
» Pengurangan dan penghilangan
ketergantungan pada sumber energi
yang tidak terbarukan

3
Ekologi Industri Dalam
Industri Bioetanol
• Penggunaan sumber daya
limbah industri gula sebagai
sumber daya yang
berkelanjutan untuk industri
bioethanol
• Meningkatkan kualitas hidup
masyarakat di sekitar industri
gula
• Memelihara kelangsungan
hidup ekologi sistem alami.

4
Penerapan Ekologi Industri

5
Thank You

Anda mungkin juga menyukai