Anda di halaman 1dari 26

ANALISIS ARUS KAS

METODE TIDAK LANGSUNG


Kelompok 2 :
1.Janko (26944 )
2. Nur Isnaini H (28287)
3. Dita Kurnia Putri (28316)
4. Arta Marisa L (28385)
Definisi Laporan Arus Kas

■ Laporan arus kas adalah Laporan yang memberikan informasi tentang


penerimaan kas dan pengeluaran kas entitas selama suatu entitas.

■ Menurut Hery (2013:460) mendefinisikan laporan arus kas melaporkan


arus kas masuk maupun arus kas keluar perusahaan selama periode.
Laporan arus kas ini akan memberikan informasi mengenai kemampuan
perusahaan dalam menghasilkan kas dari aktivitas operasi, melakukan
investasi, melunasi kewajiban dan membayar dividen.
Manfaat Laporan Arus Kas

■ Memberikan informasi yang memungkinkan para pengguna untuk mengevaluasi


perubahan dalam aset bersih entitas, struktur keuangan (likuiditas dan solvabilitas)
dan kemampuan mempengaruhi jumlah serta waktu arus kas dalam rangka
penyesuaian terhadap keadaan dan peluang yang berubah.
■ Menilai kemampuan entitas dalam menghasilkan kas dan setara kas dan
memungkinkan para pengguna mengembangkan model untuk menilai dan
membandingkan nilai sekarang dari arus kas masa depan (future cash flows) dari
berbagai entitas.
■ Meningkatkan daya banding pelaporan kinerja operasi berbagai entitas
Tujuan Laporan Arus Kas
Menyediakan informasi kepada kreditur, investor, dan pemakai lainnya mengenai:
■ Kemampuan entitas menimbulkan aliran kas bersih positif.
■ Kemampuan entitas menyelesaikan kewajiban-kewajibannya.
■ Menjelaskan perbedaan antara laba bersih dihubungkan dengan pembayaran dan
penerimaan kas.
■ Menjelaskan pengaruh transaksi kas dan transaksi pendanaan, serta investasi bukan
kas terhadap posisi keuangan perusahaan.
Klasifikasi Arus Kas

Aktivitas Aktivitas Aktivitas


Operasi Investasi Pendanaan

Aktivitas penghasil utama Aktivitas perolehan dan Aktivitas yang


pendapatan entitas pelepasan aset jangka mengakibatkan perubahan
panjang serta investasi lain jumlah dan komposisi
yang tidak termasuk setara ekuitas dan pinjaman
kas entitas
Arus Kas Operasi
Klasifikasi ini termasuk semua arus kas yang tidak didefinisikan sebagai kegiatan
investasi atau pembiayaan.
Yang dilaporkan dalam klasifikasi ini adalah arus kas masuk maupun arus kas keluar
yang berkaitan dengan laba bersih.

Inflows Outflows
kas yang diterima dari : kas yang dibayarkan untuk :
• Pelanggan. • Pembelian barang untuk
• Piutang bunga. dijual kembali.
• Dividen dari investasi. • Kewajiban bunga.
• Dana yang dikembalikan • Pajak penghasilan.
oleh pemasok • Gaji dan upah.
Arus Kas dari Kegiatan Investasi
Klasifikasi ini termasuk arus kas masuk dan arus kas keluar yang berkaitan dengan
pelepasan atau perolehan fasilitas operasi (properti pabrik dan peralatan), penjualan
atau pembelian investasi, dan kegiatan non-operasi (investasi) lainnya.
Selisih antara arus kas masuk dan arus kas keluar disebut arus kas masuk (keluar)
bersih dari kegiatan investasi.

Inflows Outflows
kas yang diterima dari : kas yang dibayarkan untuk :
• Pelepasan atau penjualan aktiva. • Perolehan atau pembelian aktiva.
• Pelepasan atau penjualan sekuritas • Investasi jangka panjang dalam
investasi. hutang sekuritas ekuitas.
• Penerimaan pinjaman (tidak termasuk • Pinjaman kepada pihak lain
bunga karena masuk dalam kegiatan • Perolehan aktiva lainnya yang
operasi). digunakan dalam produksi seperti
paten atau aktiva tak berwujud
lainnya
Arus Kas dari Kegiatan Pendanaan
■ Klasifikasi ini termasuk arus kas masuk maupun arus kas keluar yang berkaitan
dengan kegiatan pendanaan (peminjaman atau penerbitan saham) yang digunakan
untuk memperoleh kas guna menjalankan usaha.

Inflows Outflows
kas yang diterima dari : kas yang dibayarkan untuk :
• Pemilikan dari penerbitan sekuritas • Pemilik untuk dividen dan distribusi
ekuitas. lainnya.
• Kreditor dari penerbitan sekuritas • Pemilik untuk penarikan saham
hutang atau pembelian saham treasuri.
• Kreditor untuk pembayaran kembali
sejumlah pinjaman
Format Laporan Arus Kas
Penyajian laporan arus kas dibagi menjadi:
Metode langsung
1. Aktivitas Operasi.
Metode tidak
langsung
2. Aktivitas Investasi.
3. Aktivitas Pendanaan.
METODE TIDAK LANGSUNG
■ Penyajian aktivitas operasi berdasarkan laba atau rugi neto yang disesuaikan dengan
mengoreksi pengaruh transaksi nonkas, penangguhan atau akrual dari penerimaan
atau pembayaran kas untuk operasi masa lalu dan masa depan, dan unsur penghasilan
atau beban yang terkait dengan arus investasi atau pendanaan.

■ Keunggulan metode tidak langsung:

1. Berfokus pada perbedaan antara laba atau rugi bersih dengan arus kas bersih dari
kegiatan operasi.

2. Memberikan informasi yang menghubungkan laporan arus kas, laporan laba rugi dan
laporan posisi keuangan.
BENTUK LAPORAN ARUS – METODE TIDAK
LANGSUNG
Arus kas kegiatan operasi:
 Laba bersih (menurut accrual basis) xxx
 Penyesuaian atas elemen2 laba-rugi yang bersifat
tidak tunai dan bersifat bukan operasi (xxx)
Arus kas bersih dari kegiatan operasi xxx

Arus kas kegiatan investasi:


 Kas masuk (misal dari hasil penjualan mesin lama) xxx
 Kas keluar (misal untuk pembelian peralatan baru) (xxx)
Arus kas bersih dari kegiatan investasi xxx

Arus kas kegiatan pendanaan:


 Kas masuk (misal dari hasil penerbitan saham) xxx
 Kas keluar (misal untuk pembayaran dividen tunai) (xxx)
Arus kas bersih dari kegiatan pendanaan xxx
LANGKAH-LANGKAH MENYUSUN LAPORAN
ARUS KAS – METODE TIDAK LANGSUNG

LANGKAH 1

Dimulai dengan laba bersih perusahaan


berdasarkan basis akrual.(tampak pada
laporan laba rugi, laba ditahan, atau laporan
perubahan modal).
Tentukan Laba bersih
LABA DITAHAN AKUN NO. 32

Saldo
Tanggal Item Debit Credit Debit Credit
Untuk Arus Kas
Jan. 1 Saldo 202,300
Des. 31 Laba bersih 108,000 310,300
31 Deviden Kas 28,000 282,300
Arus Kas dari Kegiatan Operasi:

Laba Bersih berdasarkan laporan laba rugi $108,000


Ditambah:
Penyusutan $ 7,000
Penurunan jumlah persediaan 8,000
Peningkatan beban belum dibayar 2,200 17,200
Dikurangi: $125,200
Peningkatan jumlah piutang $ 9,000
Penurunan jumlah persediaan 3,200
Penurunan jumlah utang pajak penghasilan 500
Keuntungan atas penjualan tanah 12,000 24,700
Arus Kas bersih dari kegiatan operasi $100,500
LANGKAH 2

Langkah selanjutnya adalah menentukan beban


depresiasi untuk tahun tersebut. Jika tidak terdapat
di laporan laba rugi, maka dapat diketahui dengan
menganalisis akun akumulasi penyusutan.
Menentukan Beban Depresiasi

AKUMULASI PENYESUAIAN-BANGUNAN AKUN NO. 17


Saldo
Tanggal Item Debit Credit Debit Credit
2006
Jan. 1 Saldo 58,300
Dec. 31 Depresiasi 7,000 65,300

to statement
Arus Kas dari Kegiatan Operasi:

Laba Bersih berdasarkan laporan laba rugi $108,000


Ditambah: Karena
Penyusutan
Penurunan jumlah persediaan 8,000 mengurangi laba
Peningkatan beban belum dibayar 2,200 17,200 bersih meskipun
Dikurangi: $125,200 tidak ada kas yang
Peningkatan jumlah piutang $ 9,000 keluar, maka harus
Penurunan jumlah persediaan 3,200 ditambahkan
Penurunan jumlah utang pajak penghasilan 500 kembali pada laba
bersih.
Keuntungan atas penjualan tanah 12,000 24,700
Arus Kas bersih dari kegiatan operasi $100,500
LANGKAH 3

Memilih aset lancar dan kewajiban lancar


yang berpengaruh pada arus kas yang
mengalami kenaikan atau penurunan.
Perubahan dalam Akun Lancar
Perubahan
Akun 2006 2005 Debit Credit
Piutang (bersih) $74,000 $65,000 9,000
Persediaan 172,000 180,000 8,000
Utang dagang (mdse.) 43,500 46,700 3,200
Utang beban 26,500 24,300 2,200
Utang pajak penghasilan 7,900 8,400 500

Tentukan peubahan debit


atau kredit dari masing-
masing akun di atas.
Perubahan dalam Akun Lancar

Perubahan
Akun 2006 2005 Debit Credit
Piutang (bersih) $74,000 $65,000 9,000
Persediaan 172,000 180,000 8,000
Utang dagang (mdse.) 43,500 46,700 3,200
Utang beban 26,500 24,300 2,200
Utang pajak penghasilan 7,900 8,400 500

Perubahan debit akan dikurangkan pada laba bersih pada


laporan arus kas dari kegiatan operasi. Jadi untuk
mendapatkan arus kas bersih dari kegiatan operasi, laba bersih
harus dikurangi lebih dahulu dengan perubahan debit itu.
Perubahan dalam Akun Lancar

Perubahan
Akun 2006 2005 Debit Credit
Piutang (bersih) $74,000 $65,000 9,000
Persediaan 172,000 180,000 8,000
Utang dagang (mdse.) 43,500 46,700 3,200
Utang beban 26,500 24,300 2,200
Utang pajak penghasilan 7,900 8,400 500
Perubahan debit akan dikurangkan pada laba bersih pada
laporan arus kas dari kegiatan operasi. Jadi untuk
mendapatkan arus kas bersih dari kegiatan operasi, laba
bersih ahrus dikurangi lebih dahulu dengan perubahan debit
itu.
Metode Tidak Langsung-Kegiatan Operasi

Arus Kas dari Kegiatan Operasi:


Laba bersih per laporan laba rugi $108,000
Add:
Penyusutan $ 7,000
Penurunan persediaan 8,000
Kenaikan utang beban 2,200 17,200
$125,200
Kenaikan A/R $ 9,000
Penurunan Utang dagang 3,200
Penurunan utang pajak 500
Keuntungan dari penjualan tanah 12,000 24,700
Arus kas bersih dari kegiatan operasi $100,500
LANGKAH 4

Menganalisis laporan laba rugi untuk


melihat jika ada untung atau rugi dari
penjualan investasi, peralatan, dsb.
Metode Tidak Langsung
Rundell Inc.
Laporan Laba Rugi
Untuk tahun yang berakhir pada 31 Desember 2006

Penjualan $1,180,000
Biaya barang dagangan yang terjual 790,000
Laba kotor $ 390,000
Beban Operasi:
Beban Penyusutan $ 7,000
Beban Operasi Lainnya 196,000
Total beban operasi 203,000
Pendapatan dari Operasi $ 187,000
Pendapatan lainnya:
Keuntunganjual
Keuntungan dari penjualan tanah$12,000
tanah $12,000
Beban lainnya:
Beban bunga 8,000 4,0000
Pendapatan sebelum pajak $ 191,000
Pajak Penghasilan 83,000
Laba bersih $ 108,000
Metode Tidak Langsung-Kegiatan Operasi

Arus Kas dari Kegiatan Operasi:


Laba, per laporan laba rugi $108,000
Add:
Penyusutan $ 7,000
ThisPenurunan persediaan
gain was included 8,000
in net income, but did not represent
Kenaikan beban belum dibayar
an operating cash flow. 2,200 17,200
$125,200
Kenaikan piutang $ 9,000
Penurunan utang dagang 3,200
Penurunan utang pajak 500
Gain on sale of land 12,000 24,700
Arus kas bersih dari kegiatan operasi $100,500
Arus Kas dari Kegiatan pembiayaan

Deviden
AKUN UTANG DEVIDEN AKUN NO. 23
Saldo
Tanggal Keterangan Debit Credit Debit Credit
2006
Jan. 1 Saldo 10,000
10 Pembayaran Kas 10,000
Juni 20 Pengumuman deviden 14,000 14,000
Juli 10 Pembayaran Kas 14,000 -- --
Des. 20 Pengumuman deviden 14,000 14,000

Total Pembayaran Kas $24,000

Anda mungkin juga menyukai