Anda di halaman 1dari 7

Disusun oleh :

Brata Sukma Dwi Pangestu


Mawarda Nurodanika
Muhammad Solikhin
Rizzal Hardiyanto
Nursalim Rasidi
Pendidikan Politik adalah suatu upaya
sadar yang dilakukan antara pemerintah dan
para anugota masyarakat secara terencana,
sistematis, dan dialogis dalam rangka untuk
mempelajari dan menurunkan berbagai
konsep, simbol, hal-hal dan norma-norma
politik dari satu generasi ke generasi
selanjutnya .
 Adanya kesadaran tentang hubungan yang erat
antara pendidikan dan politik .
 Adanya kesadaran akan peran penting
pendidikan dalam menentukan corak dan arah
kehidupan politik .
 Adanya kesadaran akan pentingnya pemahaman
tentang hubungan antara pendidikan dan politik .
 Diperlukan pemahaman yang lebih luas tentang
politik .
 Pentingnya pendidikan kewarganegaraan (civic
education) .
 Landasan ideologis, yaitu Pancasila .
 Landasan konstitusi, yaitu UUD 1945 .
 Landasan operasional, yaitu GBHN .
 Landasan historis, yaitu Sumpah Pemuda 28
Oktober 1928 dan Proklamasi 17 Auustus
1945“ .
Tujuan Pendidikan Politik menurut Inpres No.
12 Tahun 1982 tentang Pendidikan Politik bagi
Generasi Muda yakni :

 Tujuan pendidikan politik adalah memberikan


pedoman kepada generasi muda Indonesia guna
meningkatkan kesadaran kehidupan berbangsa
dan bernegara. Sedangkan tujuan pendidikan
politik lainnya ialah menciptakan generasi muda
Indonesia yang sadar akan kehidupan berbangsa
dan bernegara berdasarkan Pancasila dan UUD
1945 sebagai salah satu usaha untuk
membangun manusia Indonesia seutuhnya .
Menurut Rusadi Kartaprawira (2004:56) ,
bentuk Pendidikan Politik ada 3 :

 Bahan bacaan seperti surat kabar, majalah, dan


lain-lain bentuk publikasi massa yang biasa
membentuk pendapat umum .
 Siaran radio dan televisi serta film (audio visual
media) .
 Lembaga atau asosiasi dalam masyarakat seperti
masjid atau gereja tempat menyampaikan
khotbah, dan juga lembaga pendidikan formal
ataupun iniformal .

Anda mungkin juga menyukai