Anda di halaman 1dari 44

SK / KD / INDIKATOR / TUJUAN

PERKEMBANGAN TEORI ATOM

PARTIKEL DASAR PENYUSUN ATOM

NOMOR ATOM, NOMOR MASA & ISOTOP

KONFIGURASI ELEKTRON
Kuiz

By Imron Rosyadi
 STANDAR KOMPETENSI
Memahami struktur atom, sifat-sifat periodik unsur, dan ikatan kimia.

 KOMPETENSI DASAR
Memahami struktur atom berdasarkan teori atom Bohr, sifat-sifat
unsur, massa atom relatif, dan sifat-sifat periodik unsur dalam tabel
periodik serta menyadari keteraturannya, melalui pemahaman
konfigurasi elektron.

 INDIKATOR
1. Menjelaskan perkembangan teori atom.
2. Menjelaskan partikel dasar penyusun atom.
3. Menjelaskan lambang unsur.
4. Menjelaskan isotop, isobar, isoton dan isoelektronik.
5. Menjelaskan massa atom relatif (Ar)
6. Menjelaskan konfigurasi elektron

By Imron Rosyadi
 Tujuan Pembelajaran
1. Menuliskan lambang dari elektron, proton dan neutron.
2. Menggambarkan model atom Dalton, Thomson,
Rutherford, dan Bohr serta model atom mekanika
kuantum.
3. Membedakan antara isotop, isobar, isoton dan
isoelektronik.
4. Menghitung massa atom relatif dari isotop-isotopnya.
5. Menuliskan konfigurasi elektron suatu unsur atau ion.

By Imron Rosyadi
PARTIKEL DASAR PENYUSUN ATOM

Tujuan Pembelajaran

1. Siswa dapat menjelaskan partikel-partikel dasar penyusun


atom (elektron, proton, neutron) dengan benar

2. Siswa dapat menentukan nama-nama tokoh yang menemukan


partikel dasar penyusun atom dengan tepat

3. Siswa dapat menuliskan lambang elektron, proton, dan


neutron secara lengkap

By Imron Rosyadi
Apersepsi :
Bagaimanakah model atom yang dikemukakan oleh Rutherford?

Atom seperti bola dengan inti atom bermuatan positif dan pada
kulit atom terdapat elektron bermuatan negatif yang mengelilingi
inti atom, antara inti atom dan kulit atom terdapat ruangan kosong.

Motivasi : Apakah yang dimaksud dengan elektron?

By Imron Rosyadi
PARTIKEL DASAR PENYUSUN ATOM

1. PENEMUAN ELEKTRON (J J. THOMSON)


Pada tahun 1897, JJ. Thomson melakukan percobaan daya hantar listrik dengan
menggunakan tabung hampa / tabung pengawa muatan (tabung Crookes) seperti
gambar di bawah ini.
Percobaan tersebut dilakukan
dengan cara tabung kaca divakum-
Pompa penghisap
udara kan kemudian diisi gas. Sebelum
Katoda Anoda elektroda dihubungkan dengan
(-) (+)
arus listrik bertegangan tinggi
Tabung kaca (10.000 Volt), tekanan gas
diperkecil hingga 0,001 atm
Play
dengan cara gas dipompa keluar
dengan pompa pengisap.

By Imron Rosyadi
PARTIKEL DASAR PENYUSUN ATOM

1. PENEMUAN ELEKTRON (J J. THOMSON)


Pada tahun 1897, JJ. Thomson melakukan percobaan daya hantar listrik dengan
menggunakan tabung hampa / tabung pengawa muatan (tabung Crookes) seperti
gambar di bawah ini.

George Johnston stoney


Pompa penghisap Menyebut Sinar yang
udara dihasilkan dari katoda
Katoda Anoda dengan nama
(-) (+)

Tabung kaca
“Elektron”
Sinar katoda

Apa yang terjadi setelah rangkaian


dihubungkan dengan arus listrik ?

Menghasilkan sinar yang berasal dari katoda menuju ke anoda

By Imron Rosyadi
Untuk mengetahui sifat sinar katoda , JJ. Thomson mengulangi percobaannya
dengan sedikit memodifikasi alat tsb.

1. Pada bagian samping tabung diberi medan magnet positif dan negatif.

Medan
Magnet(-)

Katoda Anoda
(-) (+)

Medan
Magnet(+)

Play

By Imron Rosyadi
Untuk mengetahui sifat sinar katoda tersebut, JJ. Thomson mengulangi
percobaannya dengan sedikit memodifikasi.

1. Pada bagian samping tabung diberi medan magnet positif dan negatif.

Medan
Magnet(-)

Katoda Anoda
(-) (+)

Medan
Magnet(+)

Berdasarkan percobaan tersebut di atas, apa yang dapat kalian simpulkan


tentang sinar katoda ?

Sinar katoda dibelokkan oleh medan magnit (+), berarti sinar


katoda bermuatan negatif
By Imron Rosyadi
2. Pada jalannya sinar katoda diletakkan kincir.

Kincir/ baling-baling

(Katoda) (Anoda)
(-) (+)

Play

By Imron Rosyadi
2. Pada jalannya sinar katoda diletakkan kincir.

Kincir/ baling-baling

(Katoda) (Anoda)
(-) (+)

3. Kedua elektroda diganti dengan logam lain.


Kincir/ baling-baling

(Katoda) (Anoda)
(-) (+)

Play

By Imron Rosyadi
2. Pada jalannya sinar katoda diletakkan kincir.

Kincir/ baling-baling

(Katoda) (Anoda)
(-) (+)

3. Kedua elektroda diganti dengan logam lain.


Kincir/ baling-baling

(Katoda) (Anoda)
(-) (+)

Berdasarkan percobaan tersebut di atas, apa yang dapat kalian


simpulkan tentang sinar katoda ?
By Imron Rosyadi
1. Sinar katode (elektron) bermuatan negatif karena
tertarik pada medan magnet bermuatan positif

2. Sinar katode (elektron) merupakan sebuah partikel


karena memiliki massa dan energi terbukti sinar
tersebut mampu memutar baling-baling

3. Partikel ini dimiliki semua semua materi karena semua


bahan yang digunakan menghasilkan sinar yang sama

KESIMPULAN:

Elektron merupakan partikel dasar penyusun atom


yang bermuatan negatif dan terletak pada kulit atom
By Imron Rosyadi
Penemuan Inti Atom oleh
Rutherford
PERCOBAAN PENEMBAKAN SINAR ALFA TERHADAP LEMPENG EMAS

Sinar  (+)

Unsur radioaktif

Lempeng Emas

PLAY By Imron Rosyadi


HASIL PERCOBAAN PENEMBAKAN SINAR ALFA

Sinar  (+)

PLAY Lempeng emas


Berdasarkan percobaan ini apa yang dapat
kalian simpulkan mengenai inti atom?
By Imron Rosyadi
2. PENEMUAN PROTON (Goldstein)

Pada tahun 1886 Goldstein melakukan percobaan dengan tabung sinar katoda
yang sudah mengalami modifikasi seperti gambar berikut.

Molekul gas
hidrogen

Anoda
(+)

Katoda
(-)

Play

By Imron Rosyadi
2. PENEMUAN PROTON (Goldstein)

Molekul gas
hidrogen
Sinar Katoda

Anoda
(+)

Sinar Anoda
Katoda
(-)

Berdasarkan percobaan tersebut di atas, apa yang dapat kalian simpulkan?

Adanya sinar terusan yang melalui katoda yang bermuatan positif


(karena menjauhi Anoda)

By Imron Rosyadi
3. PENEMUAN NEUTRON (CHADWICK)
Berdasarkan prediksi Rutherford mengenai adanya partikel lain di
dalam inti atom

Sinar  (+)

Be

By Imron Rosyadi
PLAY
3. PENEMUAN NEUTRON (CHADWICK)

Partikel netral Partikel yang


dihasilkan berdaya
Sinar  (+) tembus tinggi dan
tidak dipengaruhi
Be Partikel netral medan magnet.

Berdasarkan percobaan tersebut di atas, apa yang dapat kalian simpulkan ?

Terdapat partikel netral di dalam inti atom

By Imron Rosyadi
Kesim pulan Akhir

Berdasarkan hasil percobaan para ilmuwan diatas dapat disimpulkan bahwa :


1.Elektron adalah partikel dasar penyusun atom yang bermuatan negatif
(terletak pada kulit atom).
Elektron ditemukan oleh Joseph John Thompson
Pemberi nama elektron adalah George Johnstone Stoney

2.Proton adalah partikel dasar penyusun atom yang terletak pada inti atom dan
bermuatan positif.
Proton Ditemukan oleh Eugene Goldstein

3.Neutron adalah partikel dasar penyusun atom yang terletak pada inti atom
dan bersifat netral.
Neutron ditemukan oleh James Chadwick

By Imron Rosyadi
Massa Muatan
Partikel Lambang Sebenarnya Relatif Sebenarnya Relatif
(gram) Terhadap p ( Coulomb ) Terhadap p

0
elektron
-1
e 9,11 . 10-28 0 -1,6 . 10-19 -1

1
proton
+1
p 1,67 . 10-24 1 +1,6 . 10-19 +1

1
neutron
0
n 1,67 . 10-24 1 0 0

By Imron Rosyadi
PERKEMBANGAN TEORI
ATOM
1. TEORI ATOM DALTON
Atom merupakan partikel terkecil dari materi
yang tidak dapat dipecah lagi dan berbentuk
bola pejal.
Model atom Dalton :

By Imron Rosyadi
2. TEORI ATOM THOMSON
Atom merupakan bola pejal yang ber-
muatan positip dan pada permukaannya
tersebar elektron-elektron
Model atom Thomson :
- - -
- - -
- + -
- - - -
- -

By Imron Rosyadi
3.TEORI ATOM RUTHERFORD
PERCOBAA PENEMBAKAN SINAR ALFA TERHADAP LEMPENG EMAS

Sinar  (+)

Unsur radioaktif

Lempeng Emas

PLAY By Imron Rosyadi


HASIL PERCOBAAN PENEMBAKAN SINAR ALFA

Sinar  (+)

PLAY Lempeng emas

By Imron Rosyadi
Hasil Eksperimen :
1.Sebagian besar sinar diteruskan .
2.Sebagian kecil sinar dipantulkan dan dibelokkan.
Berdasarkan hasil percobaan diatas Rutherford berasumsi bahwa :
1.Sinar  sebagian besar diteruskan oleh lempeng emas menunjukkan bahwa
dalam atom emas sebagian besar merupakan ruangan kosong.
2.Sinar  dipantulkan menunjukkan sinar itu bertumbukan dengan partikel
dalam atom yang bermuatan positif.
3.Sinar  yang dibelokkan menunjukkan sinar itu melintasi dekat dengan
partikel dalam atom yang bermuatan positif, sehingga mendapat tolakan dari
muatan yang sama.

Dari asumsi diatas, atom-atom emas pada lempeng emas dapat digambarkan
sbb :

By Imron Rosyadi
Berdasarkan percobaan tersebut, Rutherford menyimpulkan
yang akhirnya diakui sebagai teori atom sebagai berikut :
1.Atom terdiri atas inti yang bermuatan positif dan dikelilingi
elektron-elektron yang bermuatan negatif
2.Massa dan muatan inti terpusat pada inti atom
3.Atom bersifat netral maka jumlah muatan positif sama
dengan muatan negatif

By Imron Rosyadi
3.TEORI ATOM RUTHERFORD

Jari-jari atom
Inti Atom

elektron

R. kosong

PLAY

By Imron Rosyadi
KELEMAHAN TEORI ATOM
RUTHERFORD

Inti atom

Elektron

PLAY By Imron Rosyadi


TEORI ATOM NIELS BOHR
Niels Bohr memperbaiki teori atom Rutherford berdasarkan
analisis percobaan spektrum atom hidrogen pada tahun 1913.
Teori atom Bohr sbb:
1. Atom terdiri atas inti atom yang dikelilingi elektron-elektron
2. Dalam atom terdapat lintasan-lintasan tertentu tempat
elektron mengitari inti. Lintasan ini disebut lintasan
stasioner/orbit stasioner/tingkat energi tertentu.
3. Apabila elektron beredar mengelilingi inti pada lintasan
tertentu/lintasan stasioner tidak mengalami perubahan
energi ( tidak memancarkan/ menyerap energi).
4. Apabila elektron berpindah dari orbit dalam ke orbit luar
akan menyerap energi, sebaliknya jika elektron pindah dari
orbit luar ke orbit dalam akan memancarkan energi .

By Imron Rosyadi
Model Atom Niels Bohr :

K
L
M

PLAY By Imron Rosyadi


Model Atom Niels Bohr :

K
L
M

PLAY By Imron Rosyadi


Model Atom Niels Bohr :

Menyerap Energi

K
L
M

PLAY By Imron Rosyadi


Model Atom Niels Bohr :

Melepas Energi

K
L
M

PLAY By Imron Rosyadi


TEORI ATOM MEKANIKA QUAMTUM
 PENDAPAT LOUIS DE BROGLIE
Elektron mempunyai dualisme sifat yaitu bersifat partikel dan gelombang.
Gerakan elektron merupakan gerakan gelombang

 PENDAPAT HEISENBERG
Karena elektron bersifat partikel dan gelombang maka kedudukan dan
kecepatan elektron tdk dpt ditentukan secara bersamaan dan tertentu.
Keberadaan elektron dlm atom hanya kebolehjadiannya /kemungkinan saja.
Jadi lintasan elektron yang dikemukakan Bohr sebenarnya tidak ada yang
dapat ditentukan adalah daerah kemungkinan diketemukan elektron. Daerah ini
disebut orbital.

Orbital
+
play

By Imron Rosyadi
TEORI ATOM MEKANIKA QUAMTUM
 PENDAPAT LOUIS DE BROGLIE
Elektron mempunyai dualisme sifat yaitu bersifat partikel dan
gelombang. Gerakan elektron merupakan gerakan gelombang

 PENDAPAT HEISENBERG
Karena elektron bersifat partikel dan gelombang maka kedudukan
dan kecepatan elektron tdk dpt ditentukan secara bersamaan dan
tertentu. Keberadaan elektron dlm atom hanya kebolehjadiannya
/kemungkinan saja. Jadi lintasan elektron yang dikemukakan Bohr
sebenarnya tidak ada yang dapat ditentukan adalah daerah
kemungkinan diketemukan elektron. Daerah ini disebut orbital.

Orbital
+
play

By Imron Rosyadi
NOMOR ATOM, NOMOR MASSA DAN ISOTOP
Lambang Unsur / Isotop
e
Z = No. Atom

A Z = ∑p = ∑e
ZX
p
A = No. Massa n

A=Z + n
∑n = A - Z
Contoh e=6
Z=6
12
6
C A = 12
p=6
∑ Proton = ∑ Elektron = 6 n=6
∑ Neutron = 12 – 6
=6

By Imron Rosyadi
N
ISOTOP, ISOBAR, ISOTON DAN ISOELEKTRONIK

Isotop
Isotop adalah atom-atom yang mempunyai nomor atom sama
tetapi nomor massanya berbeda atau atom-atom yang mempunyai
jumlah proton sama tetapi jumlah neutronnya berbeda.
14 15
Contoh : 7N dan 7N
Isobar
Isobar adalah atom-atom yang mempunyai nomor massa sama
tetapi nomor atomnya berbeda.
14 14
Contoh : 7 N dan 6 C
Isoton
Isoton adalah atom-atom yang mempunyai jumlah neutron sama.
40 39
Contoh : 20 Ca dan 19K
n=20 n=20 By Imron Rosyadi
Isoelektronik
Isoelektronik adalah pasangan atom dan ion atau ion dan ion yang
mempunyai jumlah elektron sama. Contoh : 20Ne dan 24Mg 2+
10 12
e=10 e=10
Lengkapi tabel di bawah ini !
Lambang
No Unsur Unsur p e n Z A
1 Fluor F 9 9 10 9 19
2 Magnesium 12 12
3 Fosfor 15 16
4 Argon 18 40
5 Skandium 24 45
6 Galium Ga
7 Brom 35 80
8 Rubidium 48 37
9 Timah 50 119
10 Barium By Imron Rosyadi56 137
PENENTUAN Ar UNSUR YANG TERDIRI DARI BEBERAPA ISOTOP
Unsur yang terdapat dialam pada umumnya terdiri dari campuran
beberapa isotop, sehingga massa atom relatif diambil dari massa
rata-rata campuran isotopnya.
Misal unsur X terdiri dari isotop 1X dan 2X, maka massa atom relatif
(Ar) unsur X dapat dihitung dengan rumus :
% 1X . A 1X  % 2 X . A 2 X  ......
Ar Unsur X =
100

Dimana : % 1X = % isotop 1X dan A 1X = nomor massa isotop 1X


% 2X = % isotop 2X dan A 2X = nomor massa isotop 2X

By Imron Rosyadi
Kuiz :
1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan
elektron, proton, dan neutron?

2. Tuliskan Lambang elektron, proton, dan


neutron?

By Imron Rosyadi
LATIHAN SOAL
Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan benar !
1. Sebutkan partikel dasar penyusun atom !
2. Gambarkan model atom mulai John Dalton hingga
Mekanika Kuantum !
3. Apa yang dimaksud isotop, isobar, isoton dan
isoelektronik ? Jelaskan dan beri contohnya !
4. Tuliskan konfigurasi elektron dari :
39 40 75 88
a. 19 K
b. 20 Ca
c. 33 As
d. 38 Sr
5. Galium mempunyai 2 isotop, yaitu Ga-69 dan Ga-71.
Jika Ar Ga = 69,8, maka tentukan kelimpahan masing-
masing isotop tersebut.

By Imron Rosyadi
Kita akhiri sekian dulu
Pada pertemuan mendatang
akan kita pelajari
1.Nomor Atom, Nomor Massa & Isotop
2.Konfigurasi Elektron
Selamat Belajar Semoga Berhasil

By Imron Rosyadi
By Imron Rosyadi

Anda mungkin juga menyukai