Anda di halaman 1dari 97

Waluyo, PG Dip Sc (OHS), MSi

PENDAHULUAN
Adanya sumber bahaya di tempat kerja (UU 1/ 1970) :
 Keadaan Mesin/Pesawat/Alat Kerja/Bahan

Lingkungan Kerja
 Sifat Pekerjaan
 Cara Kerja
 Proses Produksi
Perlindungan atas keselamatan dan kesehatan kerja
Kewajiban melaksanakan syarat-syarat keselamatan kerja
Tempat Kerja (UU No. 1 Tahun 1970)
• adalah tiap ruangan atau lapangan,
tertutup atau terbuka, bergerak atau
tetap dimana tenaga kerja bekerja,
atau sering dimasuki tenaga kerja
untuk keperluan suatu usaha dan
dimana terdapat sumber bahaya
terhadap pekerja.
3 UNSUR TEMPAT KERJA
• ADA
–tempat dimana dilakukan
pekerjaan bagi suatu usaha
–tenaga kerja yang bekerja
–bahaya kerja
K3 LINGKUNGAN KERJA
• IDENTIFIKASI
• EVALUASI
• PENGENDALIAN
SEMUA POTENSI
BAHAYA DI
LINGKUNGAN KERJA
•FISIK
•KIMIA
•BIOLOGI
•ERGONOMI
•PSIKOLOGI
TUJUAN
MENCEGAH TERJADINYA TENAGA KERJA TETAP
KECELAKAAN KERJA SEHAT DAN SELAMAT
IDENTIFIKASI BAHAYA

Identifikasi segala situasi atau kejadian


yang dapat menyebkan cidera gangguan
kesehatan
DEFINISI
• Bahaya/Hazards: segala sesuatu yang berpotensi
menyebabkan kecelakaan atau penyakit: bahan
kimaiwi, listrik, kebisingan, faktor ergonomik, dll;
• Sumber atau potensi sumber cidera, gayakitngguan
kesehatan dan pen
• Kategori bahaya :
– Physical
– Mechanical and/or electrical
– Chemical
– Biological
– Psychological
• DAMPAK BAHAYA
– TEMPORARY / SEMENTARA
– PERMANENT/ PERMANEN
• GANGGUAN KESEHATAN/PENYAKIT
– SHORT TERM (AKUT)
– LONG TERM (KRONIS)
• Risiko/Risk: kemungkinan (rendah atau
tinggi) seseorang akan mendapatkan
penyakit atau kecelakaan karena suatu
‘hazard’ tertentu.
Faktor Penentu Resiko
• Route of entry;
• Kadar bahan dan lama kontak;
• Adanya absorpsi;
• Kecepatan kadar tinggi diudara;
• Jenis pengendalian yang
dilakukan.
Faktor Bahaya di Lingkungan
/Stressor Lingkungan

• Kimiawi: debu, uap, fumes, mist, gases; Solid


dan Liquid.
• Fisik:
– Suhu ekstrim;
– Kebisingan & getaran;
– Radiasi (mengion dan tak mengion);
– Tekanan barometrik;
• Bio-hazards;
• Ergonomik
Bahaya Kimiawi
• Harus mengenal Flow process,raw
material, Product, by product;
• Material Safety Data Sheet (MSDS):
– Sumber provider;
– Sumber dari pusat informasi tt e.g.
NIOSH;
• Pengaruh thd kesehatan:
Asphyxiants, Systemic Toxin,
Fibrogenic agents, Carcinogen,
Mutagen, Irritants, dll.
Bentuk Fisik Polutan Kimiawi
• Debu:
– partikel solid hasil proses mekanik
– spt. crushing, grinding, dll.
• Fumes:
– Benda padat yang menguap dan mengalami konsensasi;
• Smoke:
– partikel karbon yang dihasilkan pembakaran yang tak
sempurna;
• Mist:
– Suspensi butiran cair diudara;
• Gas:
– fluid yang tak bebentuk mengikuti bentuk ruang;
• Vapors:
– bentuk uap dari bahan yang normalnya padat atau cair.
• SOLID DAN LIQUID
Bahaya bagi pernafasan

• Jenis :
– O2 Deficiency
– Toxic Contaminants
• Asphyxiants:
– Simple asphyxiants:
• CH4, CO2, Noble gases, Nitrogen.
• Mengusir O2 dari udara sehingga terjadi defisiensi
oksigen (< 19.5 %)
– Chemical asphyxiants:
• CO, HCN, H2S
• Contohnya CO: berikatan dengan Hb secara kuat
sehingga Hb tidak dapat bergabung dgn O2.
Nilai Ambang Batas
• Mengikat (Compulsory):
– OSHA: PEL; NAB Depnaker.
• Tidak mengikat (Voluntary)
– NIOSH: REL; TLV-ACGIH
• TLV ACGIH:
– TLV-TWA 8 jam
– TLV-STEL 15 menit (PSD)
– TLV-Ceiling tdk boleh dilampaui sesaatpun (KTD)
Faktor Fisika : Bising

• Bising: setiap suara yang tidak


diinginkan yang pada intensitas dan
durasi paparan tertentu dapat
menyebabkan gangguan pendengaran
• Efek auditori:
– Hilangnya daya dengar
– Gangguan percakapan,
– Rasa sakit, pecahnya gendang telinga.
• Non auditori:
– ketidaknyamanan
• Alat Ukur:
– Sound Level Meter, dosimeter, octave
band analyzer.
• Control:
– Hearing Conservation Program
Kriteria Kerusakan Daya Dengar
Akibat Bising
• Kepekaan Individu
• Energi Total dari Suara
• Frekuensi
• Jenis Bising (Contnuous,
Intermittent atau Impacted)
• Durasi paparan harian
• Masa Kerja
VIBRATION
• Vibration:
– Whole body
– Hand arm
• Health effects:
– HAVS;
– Low back pain;
• Vibration meter.
THERMAL STRESS
• Suhu Extrim:
– Panas:
• WBGT (ISBB)
• Heat disorders
• Aklimatisasi
• Physical fitness
– Dingin
• Hypothermia:
– Wind-chill
– frostbite
RADIATION
• Radiation:
– Ionizing:
• Alfa, beta, gamma, X-rays
• External dan internal hazards
– Non Ionizing
• UV, Infra-red, microwave, ELF-EMF
• Heating effects: corneal burn.
ERGONOMICS
• Faktor Ergonomi
– Tenaga
– Frekuensi;
– Posture;
• Kerja shift
• Pencahayaan
• Musculo-skeletal diseases:
– Carpal tunnel, tenosynovitis.
Manfaat Desain yang
ergonomis
• Mengurangi Musculo-Sceletal Diseases
• Mengurangi tingkat cidera
• Operasi lebih efisien
• Kecelakaan berkurang
• Biaya operasional berkurang
• Waktu pelatihan berkurang
• Penggunaan tenaga kerja lebih efektif.
Bahaya dari faktor Biologis
• Faktor bahaya Biologis
– Hewan:
– Tanaman
• Mikro organisme:
– Protozoa
– Worms;
• Patogen dari darah
AKTIVITAS KELOMPOK
IDENTIFIKASI JENIS BAHAYA
PHYSICAL MECHANICAL CHEMICAL BIOLOGICAL PSYCHOLOGICAL
CONTOH, BAHAYA, RISIKO DAN
PENGENDALIAN
Safety measures/
Hazard Risks
actions
Manual handling of
Teach and remind
hand tools -
volunteers of
knives, secateurs, Back
correct lifting and
loppers, crowbars, injuryRepetitive
carrying
weed bags, strain
techniques. Rotate
mattocks, peter
tasks.
levers etc
Teach and remind
volunteers of
Lifting heavy Back injury
correct lifting
objects incorrectly Repetitive strain
technique. Rotate
tasks.
Repetitive
Teach and remind
movements,
Back/ limb injury volunteers of
bending and
Repetitive strain correct posture.
awkward working
Rotate tasks.
positions
Warn volunteers and
remove trip hazards
before commencing
work. Do not leave tools
Trip hazards Injury
on path ways. Watch
where one walks, and go
slowly. Mark tools with
fluorescent colour.
Slippery/ unstable Do not work on
Slips, falls
terrain unstable terrain.
Work away from cliff
Steep terrain/ cliffs Slips, falls
edges.
Sharp edges on twigs Eye, face injuries and Wear sunglasses.
and branches scratches Provide goggles.
Wear gloves. Remove
Sharp objects and
sharps from site when
rubbish: syringes, Cuts and punctures to
found and use correct
broken glass and rusty skin
sharps handling
metal
procedures.
Provide insect
Bites, stings, allergic repellent. Work away
Insect bites and stings
reaction from nests. Identify
people with allergies.
Bites from snakes and First Aid training and
Bites
injured wildlife procedures.
Identify allergic
Allergic reactions to
volunteers. First Aid
native plants and Allergic reactions
procedures. Have a
weeds
mobile phone on-site.
Wear gloves when
working. Wear
Bacteria and impervious gloves in
pathogens in mulch Inhalation wet weather. Wash
and soil hands when finished
work. Wear dust masks
when shovelling mulch.
Provide sunscreen and
water. Request that
volunteers wear hats,
UV radiation / hot Sunburn, dehydration, sunglasses and long
weather sunstroke sleeves. Work in shade
or for less time when
hot. Take regular
breaks.
Do not work under
trees when windy.
Windy / wet weather Falling branches Cold
Send volunteer home if
they are cold and wet.
Provide gloves. Teach
correct use and
storage. Wash hands
after use. If contact
Use of chemicals,
Contact with skin, eyes occurs, wash skin
herbicide
immediately. One
person is responsible
for clear labelling and
storage.
Wear safety vest. Work
Working on or near Hits from motor
when traffic is most
roadsides vehicles
quiet.
Display the Poisons Information hotline.
Display location and phone number of nearest
doctor and hospital.
Other measures Provide a First Aid Kit and sharps container at
all volunteer work sessions.
Provide all volunteers with written information
sheet of potential hazards and risk measures.
AKTIVITAS LANJUTAN
SEBUTKAN BAHAYA YANG MUNGKIN
TERJADI DAN MASUK DALAM
KATEGORI BAHAYA APA
PENILAIAN BAHAYA

PENGUKURAN LINGKUNGAN KERJA


MENAKSIR RISIKO
PENGUKURAN LINGKUNGAN
KERJA
• DILAKUKAN SESUAI DENGAN TUJUAN
PENGUKURAN
– UNTUK MENGETAHUI PAPARAN TENAGA KERJA
TERHADAP BAHAYA
– UNTUK MENGETAHUI EFEKTIVITAS SUATU
TINDAKAN PENGENDALIAN
• MEMPERHATIKAN VALIDITAS SAMPLING DAN
METODOLOGI PENGUKURAN
PERSONAL, BREATHING ZONE,
AND GENERAL AIR SAMPLES
 TEKNIK DALAM PENGAMBILAN
SAMPEL
 PERSONAL
 ALAT SAMPLING TERPASANG PADA TENAGA
KERJA DAN DIPAKAI SELAMA BEKERJA DAN
BERISTIRAHAT
 BREATHING ZONE
 ALAT SAMPLING DIPEGANG OLEH ORANG
LAIN YANG BERUSAHA MENGAMBIL SAMPEL
DARI ZONA PERNAFASAN TENAGA KERJA
YANG DISAMPEL
 GENERAL AIR
 DIKENAL JUGA SEBAGAI AREA SAMPLING,
DIMANA ALAT SAMPLING DITEMPATKAN PADA
LOKASI TERTENTU DI AREA KERJA
EXPOSURE MEASUREMENT
STRATEGY

• KEPUTUSAN APAKAH SUATU PAPARAN TELAH


MELEBIHI ATAU TIDAK TERHADAP SUATU
STANDAR TERGANTUNG PADA BAGAIMANA
SAMPEL DIPEROLEH DAN BERHUBUNGAN DENGAN
PERIODE, DURASI DAN JUMLAH SAMPEL
• UNTUK STANDAR TWA 8 JAM STANDAR BERARTI
PERIODENYA ADALAH 8 JAM, UNTUK CEILING
PERIODENYA 15 MENIT
FULL PERIOD SINGLE SAMPLE
MEASUREMENT

0 1 2 3 4 5 6 7 8
CONTOH
• PENGAMBILAN SAMPEL DEBU RESPIRABEL
DIMULAI JAM 08.00 DIMATIKAN SAAT ISTIRAHAT
MAKAN SIANG 11.30 – 12.00 DAN DINYALAKAN
KEMBALI JAM 12.00 -16.30
• PENGAMBILAN SEPERTI INI DISEBUT FULL PERIOD
SAMPLE UNTUK PAPARAN DEBU KARENA
MENCAKUP SEMUA WAKTU KERJA SESUAI
DENGAN STANDAR (8 JAM)
FULL PERIOD CONSECUTIVE
SAMPLES MEASUREMENT

• BEBERAPA SAMPEL (BAIK DENGAN DURASI YANG


SAMA ATAU TIDAK) DIDAPATKAN SELAMA WAKTU
KERJA 8 JAM (TWA) DAN 15 MENIT (CEILING)
A B
A B
A B C
CONTOH
• PERSONAL SAMPEL UNTUK
PENGUKURAN ASBES DILAKUKAN
SEBAGAI BERIKUT :
– NO TIME
–1 07.00 – 08.00
–2 08.00 – 09.30
–3 09.30 – 11.00
–4 11.00 – 13.00 (MATI 30 MENIT)
–5 13.00 – 15.30
PARTIAL PERIOD CONSECUTIVE
SAMPLES MEASUREMENT
 SATU ATAU BEBERAPA SAMPEL (DURASI WAKTU
SAMA ATAU TIDAK SAMA) DIDAPATKAN HANYA
UNTUK SEBAGIAN WAKTU STANDAR.
 BERARTI PENGUKURAN HANYA SELAMA 4 - < 8
JAM UNTUK TWA DENGAN WAKTU STANDAR 8
JAM

• BEBERAPA SAMPLING DENGAN TOTAL WAKTU
KURANG DARI 4 JAM ( 8 SAMPLES PER 3 MENIT)
DIANGGAP SEBAGAI GRAB SAMPLING
A B
A B
A B C
CONTOH
• PENGAMBILAN SAMPEL TIMAH HITAM DIMULAI JAM
09.00 DAN DILANJUTKAN SAMPAI JAM 15.30. JAM
KERJA DIMULAI DARI JAM 07.00 DENGAN WAKTU
ISTIRAHAT 30 MENITDARI JAM 11.30 – 12.00
• PENGUKURAN INI DISEBUT SEBAGAI PENGUKURAN
PARTIAL PERIOD SAMPLE MEASUREMENT KARENA
HANYA MENCAKUP WAKTU KURANG DARI 8 JAM ( 6
JAM)
GRAB SAMPLES
MEASUREMENT
• JIKA TERDAPAT KETERBATASAN METODE SEPERTI
JIKA MENGGUNAKAN DIRECT READING UNTUK
MENDAPATKAN CONSECUTIVE SAMPLES YANG
MENDEKATI 8 JAM MAKAN SAMPLING DILAKUKAN
DENGAN GRAB SAMPLING
• GRAB SAMPLING DILAKUKAN SECARA ACAK YANG
MENCAKUP PERIODE SESUAI STANDAR
A B C D E
A B C D E
EXPOSURE MEASUREMENT
FOR AN 8 HOUR TWA STANDAR
 PERTIMBANGAN UNTUK SAMPLING TWA 8 JAM ANTARA
LAIN ADALAH ;
 KETERSEDIAAN ALAT DAN BIAYA SAMPLING (POMPA,
FILTER, DETEKTOR, ALAT BACA LANGSUNG)
 KETERSEDIAAN FASILITAS DAN BIAYA ANALISA
LANJUTAN DARI SAMPEL
 KETERSEDIAAN PERSONIL DAN BIAYA SAMPLING
 LOKASI SAMPLING DAN OPERASIONAL PEKERJAAN YANG
AKAN DISAMPLING
 VARIASI PAPARAN DALAM PEKERJAAN
 PRESISI DAN AKURASI METODE SAMPLING DAN METODE
ANALISA
 JUMLAH SAMPLE YANG DIPERLUKAN AGAR AKURAT
GENERAL GUIDELINES
• METODE TERBAIK YANG DIGUNAKAN
SETELAH MEMPERTIMBANGKAN DI
ATAS
– 1. FULL PERIOD CONSECUTIVE SAMPLES
– 2. FULL PERIOD SINGLE SAMPLES
– 3. PARTIAL PERIOD CONSECUTIVE
SAMPLES
– 4. GRAB SAMPLES
TWA EXPOSURE CALCULATION
• PADA TEMPAT KERJA TERTENTU TENAGA KERJA
MUNGKIN SAJA TERPAPARBPADA BEBERAPA RATA
RATA KONSENTRASI KONTAMINAN YANG BERBEDA
YANG DISEBABKAN KARENA :
– PERUBAHAN TUGAS
– BEBAN KERJA
– KONDISI VENTILASI
– PERUBAHAN PROSES ,
– DLL
• PAPARAN TWA ADALAH METODE UNTUK
MENGHITUNG RATA RATA PAPARAN HARIAN
DENGAN PEMBOBOTAN KONSENTRASI YANG
BERBEDA SELAMA WAKTU PAPARAN

• TWA =
CONTOH
Waktu paparan (Tt) Rata rata konsentrasi paparan
(ppm)
1 jam 250
3 jam 100
4 jam 50
Total T = 8 jam

TWA UNTUK KERJA 8 JAM ?????

TWA =

TWA = 94 ppm
• FULL PERIOD CONSECUTIVE AND
PARTIAL PERIOD CONSECUTIVE
SAMPLE MEASUREMENTS
SAMPLE TIME DURATION SAMPLE
PERIODE RESULTS
A 0915-1030 75 MENIT 320 ppm
B 1100-1210 70 MENIT 250 ppm
C 1320-1540 140 MENIT 350 ppm

PAPARAN TWA UNTUK 4,75 JAM PERIODE SAMPLING


TWA =

TWA = 318 ppm untuk waktu paparan 4,75


jam

CONTOH INI TIDAK BISA DIGUNAKAN


KARENA TIDAK MENCAKUP 70 % - 80
% 8 JAM PAPARAN
• GRAB SAMPLE MEASUREMENT

SAMPLE TIME PERIOD SAMPLE


RESULTS
A 0830-0835 20
B 0940-0945 45
C 1105-1110 10
D 1250-1255 15
E 1430-1435 30
F 1550-1555 25
TWA =

TWA = 24 ppm
EVALUASI PAPARAN TERHADAP
FAKTOR BAHAYA

• ESTIMASI KARAKTERISTIK PAPARAN, INTENSITAS,


DURASI, PROSES, TUGAS DAN AREA KERJA
• DILAKUKAN SETELAH DIDAPATKAN DATA HASIL
PENGUKURAN YG MEMPERHATIKAN VALIDITAS
SAMPLING DAN METODOLOGI
• PENGUKURAN DILAKUKAN TERHADAP PARAMETER
FAKTOR FISIKA, KIMIA, DLL
PERINGKAT PAPARAN
• TINGKAT PAPARAN DI BERI
PERINGKAT BERDASARKAN NAB
DENGAN PERTIMBANGAN
– SEMUA JALUR PAPARAN SUDAH
DIPERHITUNGKAN
– ADA TIDAKNYA POTENSI PAPARAN
KUMULATIF
– ADA KETERBATASAN DALAM NAB YANG
DIRUJUK
PERINGKAT RENTANG NAB DEFINISI ZONA AKSI
PAPARAN
RENDAH < 50 % NAB SERING KONTAK DENGAN PENGAWASAN
(<0,5 x NAB) BAHAYA POTENSIAL PADA
TINGKAT/KONSENTRASI
RENDAH ATAU KONTAK YANG
KURANG SERING DENGAN
BAHAYA POTENSIAL PADA
TINGKAT ATAU KONSENTRSI
SEDANG
SERING = PAPARAN < 10 %
NAB
KURANG SERING = PAPARAN
> 10 % NAB TAPI KURANG
DARI 50 % NAB
PERINGKAT RENTANG NAB DEFINISI ZONA AKSI
PAPARAN
SEDANG/MENEN 50-100 % NAB SERING KONTAK DENGAN PENGENDALIAN
GAH (<0,5-1 x NAB) BAHAYA POTENSIAL PADA
TINGKAT/KONSENTRASI
SEDANG ATAU KONTAK YANG
KURANG SERING DENGAN
BAHAYA POTENSIAL PADA
TINGKAT ATAU KONSENTRASI
TINGGI
SERING = PAPARAN > 10 % MEDICAL
NAB TAPI < 50 % NAB SURVEILANCE JIKA
KURANG SERING = > 50 % TENAGA KERJA
NAB TAPI < 100 % NAB TERPAPAR PADA > 50
% NAB
PAPARAN PADA
KONSENTRASI SEPERTI INI
BERPOTENSI MELEBIHI NAB
DAN MENYEBABKAN
GANGGUAN KESEHATAN
PADA SEBAGIAN TENAGA
KERJA
PERINGKAT RENTANG NAB DEFINISI ZONA AKSI
PAPARAN
TINGGI >100 % NAB SERING KONTAK DENGAN INTERVENSI UNTUK
(> NAB) BAHAYA POTENSIAL PADA MENGURANGI
TINGKAT/KONSENTRASI PAPARAN SAMPAI
TINGGI ATAU KONTAK YANG DIBAWAH NAB
KURANG SERING DENGAN
BAHAYA POTENSIAL PADA
TINGKAT ATAU KONSENTRASI
SANGAT TINGGI
SERING = PAPARAN > 100 %
NAB
KURANG SERING = > 50 %
NAB TAPI < 100 % NAB
PAPARAN > NAB CENDERUNG
MENYEBABKAN GANGGUAN
KESEHATAN BG MAYORITAS
TENAGA KERJA BAIK JANGKA
PENDEK MAUPUN JANGKA
PANJANG
MENAKSIR RISIKO
• MELAKUKAN RISK ASSESSMENT
MENGGUNAKAN BERBAGAI MACAL
TOOL
– RISK MATRIK / RISK ASSESSMENT TABLE
– KUALITATIF, SEMI KUANTITATIF MAUPUN
KUANTITATIF
AKTIVITAS 2

IDENTIFIKASI BAHAYA DAN


EVALUASI BAHAYA MENGGUNAKAN
RISK ASSESSMENT FORM
AKTIVITAS 3

RISK CONTROL MENGGUNAKAN


RISK ASSESSMENT FORM
PENGENDALIAN BAHAYA
PENGENDALIAN BAHAYA
• 4 PRINSIP PENGENDALIAN BAHAYA
– PRINSIP 1
• SEMUA BAHAYA PASTI DAPAT DIKENDALIKAN
– PRINSIP 2
• TERDAPAT BEBERAPA ALTERNATIVE
PENGENDALIAN BAHAYA
– PRINSIP 3
• ALTERNATIF SATU LEBIH BAIK DARIPADA
ALTERNATIF YANG LAIN
– PRINSIP 4
• AGAR LEBIH EFEKTIF KADANG DIUPERLUKAN
LEBIH DARI SATU ALTERNATIF
PENGENDALIAN BAHAYA
HIERARKI PENGENDALIAN
BAHAYA
• ELIMINATION
• SUBSTITUTION
• ENGINEERING CONTROL (TERMASUK
ISOLATION)
• ADMINISTRATIVE CONTROL
(TERMASUK EDUKASI DAN
PELATIHAN)
• PERSONAL PROTECTIVE EQUIPMENT
Metode Pengendalian
• Engineering:
– Desain;
– Substitusi;
– Isolasi;
– Ventilasi
• Administratif
– Work practice
– Waktu kerja
– Rotasi. Dll
• Alat Pelindung diri
– Kepala
– Anggota badan
– Pernafasan
– Mata.
RISK ASSESSMENT DALAM K3
LINGKUNGAN KERJA
• IDENTIFIKASI BAHAYA
– MENEMUKAN POTENSI BAHAYA DALAM SETIAP
TAHAPAN PEKERJAAN DAN DI LINGKUNGAN
KERJA
• EVALUASI RISIKO
– MELAKUKAN PENGUKURAN DAN ESTIMASI
PAPARAN BERDASARKAN PELUANG DAN
KONSEKUENSI
• PENGENDALIAN
– MELAKUKAN PENGENDALIAN BAHAYA
BERDASARKAN HIERARKI OF CONTROL
PERAN/FUNGSI PUSAT K3, UPTP DAN
UPTD HIPERKES DAN KK

DALAM PENGAWASAN K3
LINGKUNGAN KERJA
• REGULATOR
– STRATEGIC SAMPLING
– SAMPLING UNTUK PEMENUHAN
PERMENAKER NO 13/MEN/X/2011
– PERIODISASI PEMANTAUAN LINGKUNGAN
KERJA
INITIAL MEASUREMENT SEBAGAI MEKANISME
PENGAWASAN K3 LINGKUNGAN KERJA

• INITIAL MEASUREMENT
– ADALAH PENGUKURAN KONDISI LINGKUNGAN
KERJA SEBAGAI TOLOK UKUR PEMENUHAN
PERATURAN PERUNDANGAN DI BIDANG K3
LINGKUNGAN KERJA
• DILAKUKAN OLEH OLEH PUSAT K3, UPTP DAN
UPTD HIPERKES DAN KK DENGAN
MEMPERTIMBANGKAN VALIDITAS SAMPLING DAN
METODOLOGINYA
• DIJADIKAN SEBAGAI DASAR PERIODISASI
PEMANTAUAN K3 LINGKUNGAN KERJA
• PERIODISASI PEMANTAUAN LINGKUNGAN BERDASARKAN
HASIL INITIAL MEASUREMENT DAN BERDASARKAN
PEMENUHANNYA TERHADAP NAB
• SELANJUTNYA PENGAWASAN K3 LINGKUNGAN KERJA
BERDASARKAN PERIODISASI PEMANTAUAN LINGKUNGAN YG
DIREKOMENDASIKAN OLEH PUSAT K3, UPTP DAN UPTD
HIPERKES DAN KK
• PEMANTAUAN SELANJUTNYA DAPAT DILAKUKAN OLEH
LEMBAGA DI LUAR PUSAT K3 , UPTP DAN UPTD HIPERKES
DAN KK SETELAH MENDAPATKAN PERSETUJUAN UNTUK ITU
• MEKANISME PERSETUJUAN LEMBAGA LAIN SEBAGAI
PELAKSANA PEMANTAUAN DIATUR KEMUDIAN MELALUI
PERATURAN MENTERI
USULAN PERIODISASI

PERLU DIBUAT PERATURAN


TENTANG HAL INI
Percentage of OEL Industrial Hygiene Duration of Industrial
Monitoring Frequency Hygiene Monitoring at
Specified Frequency

Greater than 100 % Continuously Until controls reduce


exposures to less than 100
%
Between 50 % - 100 % Every Six Months Until controls reduce
exposures to less than 50
%
Between 10 % - 50 % Biannually Until controls reduce
exposures to less than 10
%
Less than 10 % No Monitoring required Until change in the work
environment or worker
concern suggests that
monitoring is required

Catatan : OEL = Occupational Exposure Level (NAB)

Anda mungkin juga menyukai