Anda di halaman 1dari 27

NAMA KELOMPOK :

ARFIAN ALWI FIRMANSYAH (181910401003)


NUR KHARIMA SYABELLA (181910401008)
BIMO BAYU AJI (181910401016)
NURTSULUTSIYAH (181910401018)
NICO JONATHAN (181910401050)
DINDA ZAKIA PERMATA AJI (181910401071)
SAFIRA NUR OKTAVIA (181910401074)
PENGUKURAN DENSITAS
LIQUID SEBAGAI FUNGSI
SUHU
TUJUAN PERCOBAAN

a. Mengetahui cara melakukan pengukuran properti suatu zat.


b. Mengetahui cara perhitungan densitas dari pengukuran
massa dan volume suatu cairan.
c. Mengetahui pengaruh suhu terhadap densitas dari suatu
cairan.
DASAR TEORI

Proper ti atau sifat suatu zat dibagi menjadi dua, yaitu


properr ti intensif dan properti ekstensif. Propoerti ekstensif adalah
sifat suatu zat yang tergantung dari jumlah zat tersebut, contohnya
massa dan volume. Sedangkan proper ti intensif adalah sifat suatu zat
yang tidak tergantung dari jumlah zat ter sebut, contohnya densitas.

Wikipedia : “Sifat Intensif dan Sifat Ekstensif”


https://id.wikipedia.org/wiki/Sifat_ekstensif_dan_intensif 13 Maret
2019
Raymond Chang, Chemistr y 10 th Edition (McGraw Hill 2010), page 15.
DASAR TEORI

Densitas didefinisikan sebagai massa suatu zat per satuan


volume atau dapat dirumuskan sebagai:
𝑚
ᵨ=
𝑣
(1) Sehingga satuan untuk densitas dalam SI unit adalah kg/m3
. Dari persamaan (1), densitas dapat dihitung dengan
melakukan pengukuran massa dan volume dari suatu zat.
Penentuan densitas salah satunya dapat ditentukan melalui
metode pengukuran berat dan volume suatu zat dengan
menggunakan alat yang disebut piknometer
DASAR TEORI

Pengukuran densitas suatu cairan menggunakan piknometer


dapat dilakukan dengan melakukan kalibrasi volume
piknometer terlebih dulu sebagai berikut:
a. Massa piknometer kosong dan dicatat sebagai m1 .
b. Setelah itu piknometer tersebut diisi dengan air dan
mengukur massa piknometer + air tersebut dan mencatat
sebagai m2.
c. Dengan mengurangkan antara m2 dan m1 dapat diketahui
massa air kita catat sebagai m3.
d. Dengan mengukur suhu ruangan, densitas air dapat
diketahui dari data literatur. Volume dari piknometer dapat
ditentukan dengan membagi m3 dan densitas air.
METODOLOGI PERCOBAAN

Alat Percobaan

Piknometer

Piknometer adalah alat yang berfungsi mengukur


nilai suatu massa jenis atau densitas dari fluida.
Piknometer terbuat dari bahan kaca dan
berbentuk mirip botol parfum. praktikum yang di
ukur Biasanya adalah massa jenis dari oli, dan
juga untuk minyak goreng.
ALAT PERCOBAAN

Neraca Analitik

Neraca analitik digunakan untuk


menimbang bahan kimia dengan ketilitian
hingga 4 digit. Wikipedia menyebutkan
neraca analitik atau analytical
balance adalah jenis timbangan yang
digunakan untuk menimbang
massa/bobot sejumlah kecil bahan hingga
miligram
ALAT PERCOBAAN

Pipet tetes

Fungsi dari pipet ini untuk


mengambil cairan dalam skala
tetesan kecil.
Terkadang di dalam proses
penelitian peneliti diharuskan
memindahkan cairan yang
volumenya tak terlalu besar, di saat
itulah peneliti membutuhkan pipet
yang bisa memindahkan cairan
yang volumenya tak begitu besar
dari satu wadah ke wadah yang
lainnya.
ALAT PERCOBAAN

Hot Plate

alat di laboratorium kimia yang


digunakan untuk memanaskan
campuran/sampel. Sampel yang
akan dipanaskan ditempatkan ke
dalam erlenmeyer atau gelas
kimia. Kemudian pada hotplate
terdapat tombol yang diputar
untuk menghidupkan dan
mematikannya.
ALAT PERCOBAAN

Beaker glass 100 ml

Fungsi gelas beaker adalah


sebuah wadah penampung
yang digunakan untuk
mengaduk, mencampur, dan
memanaskan cairan.
Bentuk Gelas Beaker adalah
silinder dan tersedia dalam
berbagai ukuran, mulai dari 1
mL sampai beberapa liter.
ALAT PERCOBAAN

Spatula

Ada tiga jenis spatula untuk keperluan


laboratorium:
• Spatula yang terbuat dari logam
(stainlessteel) digunakan untuk
mengambil obyek yang telah diiris
untuk sediaan mikroskop.
• Spatula politena atau tanduk,
digunakan sebagai sendok untuk
mengambil bahan kimia padat.
• Spatula nekel adalah spatula yang
disepuh dengan nekel, digunakan
sebagai sendok kecil untuk
mengambil bahan kimia.
ALAT PERCOBAAN

Gelas ukur 50 ml

Gelas Ukur berfungsi untuk mengukur


volume segala benda, baik padat maupun
cair pada berbagai ukuran volume. Selain
itu juga dapat digunakan untuk merendam
pipet dalam asam pencuci.
ALAT PERCOBAAN

Pipet ukur 10 ml.

Pipet ukur berfungsi untuk


memindahkan cairan atau larutan
ke dalam wadah dalam berbagai
ukuran volume dan skala terbesar
adalah 50ml.
ALAT PERCOBAAN

Botol semprot

biasanya digunakan untuk


menympan aquades dan digunakan
untuk mencuci ataupun membilas
bahan-bahan yang tidak larut dalam
air.
BAHAN PERCOBAAN

Aquadest. Aquades merupakan air hasil


destilasi atau proses penyulingan,
sama dengan air murni atau H2O,
karena H2O ini hampir tak
mengandung mineral sama sekali
di dalamnya. ... Dalam siklusnya
di dalam tanah, air akan terus
bertemu dan melarutkan berbagai
macam mineral anorganik, logam
berat dan juga mikroorganisme
Msds aquades
BAHAN PERCOBAAN

aseton

Msds aseton
PROSEDUR PERCOBAAN 1

aquades

Dimasukkan
kedalam
piknometer sampai
penuh

Timbang pikno
Timbang pikno dan
dalam keadaan
aquades
kosong

hitung Out put aquades


PROSEDUR PERCOBAAN 2

asam asetat 0,05


M

Dimasukkan
kedalam
piknometer sampai
penuh

Timbang pikno
Timbang pikno dan
dalam keadaan
asam asetat 0,05 M
kosong

Out put asam


hitung
asetat 0,05 M
PROSEDUR PERCOBAAN 3

aceton

Dimsukkan
kedalam
piknometer sampai
penuh
Timbang pikno
Timbang pikno dan
dalam keadaan
aceton
kosong

hitung Out put aceton


PROSEDUR PERCOBAAN 4

Out put asam


Out put aquades Out put aceton
asetat 0,05 M

Panaskan dengan suhu tertentu

Catat massa pikno kosong dan


pikno yang telah berisi

Hasil asam
Hasil aquades Hasil aceton
asetat 0,05 M
BAHAN MASSA

piknometer kosong ?

piknometer + aqudest ?

piknometer + asam asetat ?

piknometer + aseton ?

Total cairan ?

Untuk menentukan massa jenis cairan maka 𝑚


dapat dicari dengan cara pembagian massa D=
total dengan volume 𝑣
BAHAN MASSA SUHU
25°C 30°C 35°C 40°C 45°C

piknometer + aqudest ? ? ? ? ? ?

piknometer + asam asetat ? ? ? ? ? ?

piknometer + aceton ? ? ? ? ? ?

𝑚
ᵨ=
𝑣
SESI TANYA JAWAB

1. Dhea kana zhafira (181910401056)


Pertanyaan : apakah massa total merupakan jumlah massa
dari seluruh larutan, dan jelaskan bagaimana
perhitungannya ?
2. Michael jordan islami (181910401033)
Pertanyaan : jelaskan kembali proses perhitungan dalam
praktikum ini !
3. Daniel frandi limanjaya (181910401062)
Pertanyaan : apakah suhu yang tidak konstan berpengaruh
dalam percobaan ini ?
ANSWERS

1. Tidak, massa total bukan merupakan jumlah massa dari


seluruh zat yang ditambahkan, melainkan massa zat setiap
senyawa yang diuji. seperti pada percobaaan asam asetat.
massa total merupakan penambahan massa piknometer dan
massa asam sulfat yang dituankan pada piknometer. beigut
pula massa total setiap senyawa yang diuji.
2. Proses perhitngan : massa piknometer kosong =m1

 Percobaan 1: menghitung massa piknometer+aquadest = m2


 Percoaban 2:menghitung massa piknometer +aseton=m3
 Percobaan3 : menghitung massa piknometer+asam asetat=m4

M5= m
3. Sangat berpengaruh, dilihat dari rumus densitas sendiri
dimana jumlah massa dibagi volume. jika massa sebuah zat
berkurang, begitupun volumenya berkurang, maka
berbangding lurus menyebabkan densitas semakin
berkurang. jika suhunya dinaikkan akan menyebabkan suatu
zat mengalami penguapan yang mana volumenya akan
bertambah dan massanya akan berkurang. maka dengan
penambahan suhu, densitas suatu zat akan semakin kecil.
jika suhunya diturunkan, massanya akan bertambah
sedangkan volumenya akan berkurang. hal ini menyebabkan
densitasnya bertambah.
REFERENSI

 Chang, Raymond. 2010.Chemistr y 10 Edition. McGraw Hill


 Wikipedia : “Sifat Intensif dan Sifat Ekstensif”
https://id.wikipedia.org/wiki/Sifat_ekstensif_dan_intensif 13
Maret 2019

Anda mungkin juga menyukai