Anda di halaman 1dari 27

1

PEMANTAUAN PERTUMBUHAN
BAYI BERAT LAHIR RENDAH
Dwi Hidayah
Terminologi
2

Bayi prematur adalah bayi yang lahir


sebelum usia gestasi 37 minggu (new ballard score)

WHO, 2012
Pembagian bayi prematur berdasarkan usia
gestasi :
 Amat sangat prematur (extremely preterm)
 usia gestasi < 28 minggu
 Sangat prematur (very preterm)
 usia gestasi 28 – 32 minggu
 Moderate to late preterm
 usia gestasi 32 – 37 minggu
IDAI, 2016
BALLARD SCORE
3

(Ballard, 1991)
...Terminologi
4

Berdasarkan berat lahir :


 bayi berat lahir rendah (BBLR)
 BBL < 2500 gram
 bayi berat lahir sangat rendah (BBLSR)
 BBL < 1500 gram
 bayi berat lahir amat sangat rendah (BBLASR)
 BBL < 1000 gram
IDAI, 2016
...Terminologi
Kecil masa kehamilan
(KMK) : Berat lahir < P10
menurut masa gestasi
Sesuai masa kehamilan
(SMK) : berat lahir
diantara P10 dan P90
menurut masa gestasi
Besar masa kehamilan
(BMK) : berat lahir >P90
menurut masa gestasi
Pertumbuhan Janin
terlambat (PJT) : terdapat
pertumbuhan janin
abnormal atau melambat

Gomella, 2013
5
...Terminologi
6

 Masa gestasi/umur kehamilan: masa sejak


terjadinya konsepsi s.d saat kelahiran, dihitung dari
HPHT
 Usia kronologis : usia yang dihitung sejak bayi lahir
 Usia koreksi : hasil pengurangan usia kronologis
dengan hasil perbedaan usia gestasi dengan usia
aterm ( 40 minggu), sampai usia kronologis 2 tahun.
7

Contoh :
Bayi lahir dengan masa gestasi 34 minggu, dengan
usia kronologis 10 minggu, maka usia koreksi = 10
minggu – ( 40 – 34 minggu) = 4 minggu
Parameter pertumbuhan
8

 Parameter pertumbuhan :
 Berat badan, ditimbang setiap hari
 Panjang badan, diukur setiap minggu

 Lingkar kepala, diukur setiap minggu

 Penilaian dilakukan dengan grafik fenton (A)


 Sampai dengan usia gestasi 40 minggu
 Atau usia gestasi lebih dari 40 minggu dengan
panjang badan < 45 cm
IDAI, 2016
Kurva Fenton 2013
9

 Kurva spesifik untuk bayi lelaki dan perempuan


 Dibuat berdasarkan data populasi terbaru antara
tahun 1991 -2007
 Jumlah sampel populasi besar mencapai 4 juta
sampel
 Sampel populasi berasal dari negara maju

IDAI, 2016
Kurva Fenton Lelaki

10

Fenton, 2013
Kurva Fenton Perempuan

11

Fenton, 2013
Pemantauan dan Evaluasi
12

 Jangka pendek :
 Akseptabilitas
Penilaian perbandingan asupan yang masuk secara aktual
terhadap preskripsi nutrisi yang direncanakan
 Toleransi
Penilaian terhadap adanya muntah, diare, residu lambung, food
adverse reaction (enteral/oral), parameter biokimia dan klinis
(parenteral nutrition)
 Efisiensi
menilai kenaikan berat badan
 Jangka panjang :
 Menilai pertumbuhan dan osteopenia prematuritas
IDAI, 2016
Pemantauan laborat terkait pemberian
nutrisi bayi prematur
13

Nutrisi Parenteral Nutrisi Enteral


Hemoglobin dan 2-3 kali/ minggu 1x/ minggu
hematokrit (sesuai indikasi) (sesuai indikasi)
Glukosa serum Sesuai indikasi 1x (nilai baseline)
Elektrolit 1-3 x/minggu Sesuai indikasi
Ca, Mg, P darah 2-3 x/minggu 1 x (nilai baseline)
Trigliserida Saat peningkatan Sesuai indikasi
dosis lipid
Fungsi ginjal 2-3 x/minggu 1x/ minggu
Enzim hati 1 x/minggu 1x/ minggu
Alkalin fosfatase 1 x ( nilai baseline) 1x (nilai Borderline)

IDAI, 2016
Parameter biokimia paska rawat
14
... Parameter biokimia paska rawat
15

IDAI, 2016
Pemantauan Pertumbuhan
16

Penambahan berat badan : 15 gram/kg/hari


Penambahan panjang badan : 0.8 – 1.0 cm/minggu (lean
body mass, pertumbuhan jangka panjang)
Penambahan lingkar kepala : 0.5 – 0.8 cm/minggu (A)

Peningkatan berat badan pada awal kehidupan bayi


prematur berkorelasi dengan peningkatan
kemampuan kognitif dan penurunan kejadian palsi
Serebral (B)
Panduan penapisan rutin, pemeriksaan dan
pemantauan bayi
17

Pemeriksaan Kriteria Pemeriksaan Pemantauan


awal

Penapisan penyakit Semua bayi NICU 3 hari setelah Hari ke 14


metabolik pulang Minggu ke 6 dan ke
10
USG Kepala Semua bayi UG Hari ke 7-10 Bila ≠ perdarahan
32 minggu dan UG <28
minggu  minggu
ke 4 dan 36 usia
koreksi

Bila ada
perdarahan 
setiap minggu
sampai stabil
18
Pemeriksaan Kriteria Pemeriksaan Pemantauan
awal

Pemeriksaan Mata Semua bayi UG <32 minggu  3 ROP tingkat rendah


32 minggu atau BL minggu  tiap 2 minggu
<1500 gram
<27 minggu  6 PreTreshold ROP 
minggu tiap minggu

Retina zone 3 imatur


 4-10 minggu

ROP
Skrining pendengaran Semua bayi NICU UG 34 minggu Sewaktu pulang
19
Pemeriksaan Kriteria Pemeriksaan Pemantauan
awal

Infant Follow Up • BB<1000 gram Sebelum pulang


Program (IFUP) • BB>1000 gram
dengan ibu <20
tahun
• IVH atau PVL
• NEC operasi
• ROP
• Faktor psikososial
Program • Gangguan neurologi Sebelum pulang
Neurologi (kejang, stroke, ICH)
Neonatal • Gangguan
neuromuscular
• BB<1500 gram
dengan IVH/PVL
20
Pemeriksaan Kriteria Pemeriksaan Pemantauan
awal

Vaksinasi hepatitis B Semua bayi NICU >2000 gram 2 bulan setelah


sebelum pulang atau suntikan pertama
umur 2 bulan

<2000 gram pada


umur 2 bulan
Pemeriksaan Kriteria Pemeriksaan Pemantauan
awal
21

Program • BB <1200 gram


Intervensi Dini • UG <32 minggu
Bila ditemukan 4 • Datang di NICU umur >5 hari
atau lebih dari • Apgar 5 pada menit ke5
• IUGR
• Opname >25 hari
• Gangguan minum
• Gangguan CNS
• Ibu <17 tahun atau ibu umur <20
tahun dengan kehamilan >3
• Anak tidak dikehendaki/tidak ada
support keluarga
• Orang tua memiliki penyakit kronik
atau ada hambatan dalam
pengasuhan

May, 2008
Persiapan pulang
22

 Kriteria bayi
 Usia koreksi 2-4 minggu sebelum aterm, optimal pada usia
koreksi 36 minggu, kecuali pada kondisi tertentu :
malformasi berat, penggunaan ventilator, post operasi
mayor
 Peningkatan berat badan 15-30 gram/hari (BB 1800 –
2000 gram)
 Menjaga suhu tubuh pada suhu ruangan
 Mampu minum dengan kecukupan kalori (120 kkal/kg/hari)
dengan frekuensi 3-4 jam, dengan durasi 30-40 menit
 Tanda vital stabil
...Persiapan pulang
23

 Kesiapan keluarga
 Edukasi pasien : perawatan dasar bayi, tanda gawat
bayi
 Edukasi pemberian obat (sesuai indikasi)
 Keluarga terlatih memberikan minum melalui
OGT/gastrostomi (sesuai indikasi)
 Keluarga mampu mengoperasikan alat pendukung
(sesuai indikasi)
 Keluarga mampu melakukan resusitasi kardiopulmoner
...Persiapan pulang
24

 Kesiapan komunitas
 Tersedianya pelayanan kesehatan primer
 Diperlukan pendampingan dokter spesialis (sesuai
indikasi)
 Risiko disabilitas neuromuskular  pelayanan
komprehensif ( Klinik follow up neonatal)
 Home visit (sesuai indikasi)

Gomella, 2013
Pemantauan Jangka Panjang
25

 Osteopenia prematuritas
Deteksi dan pemantauan osteopenia prematuritas,
umur gestasi <34 minggu dan BB lahir <1800 gram
D engan mendeteksi penurunan kadar ion kalsium
dan fosfor serta peningkatan serum alkali fosfatase
Indikasi penilaian ulang status kalsium,
fosfor dan alkali fosfatase
26

1. Satu bulan pascaperawatan untuk semua bayi dengan BB


lahir <1500 gram dan bayi IUGR dengan BB lahir <1800
gram
2. Satu bulan pascaperawatan, jika hasil laboratorium saat
keluar RS (tidak diketahui) diluar dari nilai rujukan
3. Jika bayi prematur mengalami pergantian dari ASI ke susu
formula <3 bulan usia koreksi
4. Jika asupan dan kecepatan pertumbuhan bayi prematur
berada dibawah batas bawah garis pertumbuhan
Groh Wargo, 2000
27

Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai