Anda di halaman 1dari 14

Mata Kuliah: AIKA (Al Islam Kemuhammadiyahan)

Disusun Oleh Kelompok 8 :


Ayu Dwi Dekawati (1704026177)
Baddriyasti (1704026180)
Fita Rizkiana (1704026199)
Lulu Sofaya (1704026215)
Mamay Mumtahanah (1704026216)

Kelas : Apoteker (Pagi)


LATAR BELAKANG
Aqidah

Agama

Akhlak
Muhammadiyah

PKO (Penolong
Sosial dan Kesengsaraan
Kemanusiaan Oemoem)
PKO (Penolong Kesengsaraan
Oemoem)

PKO Bermula ketika Tahun 1920-1921 


anggota Muhammadiyah Lembaga tersebut resmi
pada tahun 1919 menjadi salah satu bagian
mendirikan sebuah atau bidang dalam
lembaga indpenden di struktur organisasi
Yogyakarta untuk Muhammadiyah
membantu menangani mendampingi bagian
korban letusan Gunung sekolah, Bagian Tabligh,
Kidul di Jawa Timur. dan Bagian Pusktaka.
PKO (Penolong Kesengsaraan
Oemoem)
Bagian Sekolah (H.M Hisyam

Bagian Tabligh (H.M Fachrudin)

Rapat Anggota Bagian Taman Pustaka (H.M


Muhammadiyah Mokhtar)
dalam Bidang Usaha
(17 Juni 1920) Didukung
Bagian Penolong Kesengsaraan Sepenuhnya
Oemoem (PKO) yang diketuai H.M Oleh K.H
Soedjak (Murid KH. Ahmad Dahlan) Ahmad
Dahlan

Surat Al-
Ma’un
Sejarah PKU (Pembina Kesejahteraan
Umat)
Pada tanggal 15 Februari 1923 didirikan berupa PKO atau Penolong
Kesengsaraan Oemoem (Poliklinik sederhana) sebagai salah satu
lembaga tertua di kampung Jagang Notoprajan Yogyakarta.

Sekitar era tahun 1980-an nama PKO berubah menjadi PKU


(Pembina Kesejahteraan Umat)

Tugas Majelis PKU  “Mengadakan rumah sakit untuk menolong


orang-orang sakit yang terlantar dengan memberikan pengajaran
agama Islam kepada orang-orang yang berobat”.
PERKEMBANGAN PKU Muhammadiyah

Tahun 1932 (Periode Dr. (Periode Dr. Sampoerno)


Sukiman) Poliklinik Seorang Dokter Belanda
Muhammadiyah membantu mengemban Poliklinik mulai
mengalami krisis tugas selama 3 bulan, berkembang dan membuka
finansial karena belum kemudian digantikan oleh beberapa cabang di daerah
memiliki sumber dana Dr. Sampoerno Imogiri, Kotagede,
yang tetap. Srandakan, dan Bantul
UPAYA PKO MUHAMMADIYAH DALAM
MENGELOLA DAN MENGEMBANGKAN
PELAYANAN

1. Pembanguan rumah sakit

• Berdirinya rumah sakit kebanggaan Muhammadiyah ini


merupakan cita - cita besar seorang H. M. Soedja’ pada tahun
1920. Cita - cita H. M. Soedja’ pun akhirnya terlaksana 3 tahun
setelah ia mengatakan ingin membangun sebuah rumah sakit
dibawah PKO Muhammadiyah. Rumah Sakit PKO
Muhammadiyah lahir pada 15 Februari 1923.
2. Pembanguan Rumah Miskin

Lahirnya Rumah Miskin PKO Muhammadiyah ini merupakan


bukti nyata dari rencana - rencana yang tertuang dalam Qaidah
Moehammadijah bagian Penolong Kesengsaraan Oemoem (PKO) yang
berbunyi “Pemeliharaan bagi orang - orang miskin, pendidikan,
pengajaran kepada orang - orang yang dipeliharanya, begitu juga
pekerjaan, kerajinan dan agama Islam seperlunya.”
Para penghuni Rumah Miskin PKO Muhammadiyah dibekali
keterampilan agar mereka dapat mencari penghidupan setelah keluar
dari Rumah Miskin PKO Muhammadiyah.
3. Pembanguan Rumah Yatim

Rumah Yatim PKO Muhammadiyah secara resmi didirikan pada tahun


1931 di Yogyakarta. Rumah Yatim memiliki landasan untuk
melaksanakan gerakannya. Landasan tersebut tertuang dalam Qaidah
Moehammadija bahagian Penolong Kesengsaraan Oemoem (PKO),
yang berbunyi “Pemeliharaan anak - anak yatim dan piatu dengan
pendidikan, kerajinan, pengajaran ilmu Agama Islam, pengetahuan
umum, dan pekerjaan yang berfaedah kelak baginya.” Atas dasar
landasan tersebut Rumah Yatim PKO Muhammadiyah memberikan
pelayanan yang baik bagi anak - anak yatim yang ditampung.
Struktur organisasi PKU
Muhammadiyah

Dalam struktur organisasi RSU PKU Muhammadiyah terdapat


beberapa bidang. Salah satunya adalah Bidang Rohani Islam,
yang dibagi menjadi dua seksi, yaitu Seksi Pembinaan Pasien
dan Seksi Pembinaan Sosial. Pengajian rutin untuk para dokter
dan karyawan kegiatan siraman rohani untuk memberikan
semangat kepada pasien dan keluarganya, serta kegiatan untuk
memakmurkan masjid adalah beberapa kegiatan rutin Bidang
Rohani Islam.
Kegiatan PKU Muhammadiyah

Zakat

Menolong
kesengsaraan dengan
memakai azas agama
Pembangunan Pembangunan
rumah miskin Islam kepada segala
rumah sakit
orang tidak
membelah bangsa
dan agamanya

Pembangunan
rumah yatim
Beberapa contoh RS PKU Muhammadiyah di Indonesia:
• RS PKU Muhammadiyah Yogyakarta
• RS PKU Muhammadiyah Surakarta
• RSU PKU Muhammadiyah Temanggung
• RSU PKU Muhammadyah Bantul
• RS Islam PKU Muhammadiyah Pekajangan
• RSU PKU Muhammadiyah Delanggu Klaten
• RSU PKU Muhammadiyah Gombong
Misi RSU PKU Yogyakarta  “Mewujudkan dakwah Islam, amar
ma’ruf nahi munkar di bidang kesehatan dengan senantiasa menjaga tali
silaturahmi, sebagai bagian dari dakwah Muhammadiyah”
TERIMAKASIH 

Anda mungkin juga menyukai