Anda di halaman 1dari 12

Nyeri Sendi ???

Sendi adalah di mana dua tulang saling


terhubung
Nyeri sendi terjadi ketika salah satu bagian
rusak karena digunakan terlalu lama, cedera atau
gangguan inflamasi.
Namun, nyeri sendi sering disebabkan oleh
Arthitis, suatu kondisi yang disebabkan oleh
peradangan sendi.
PENYEBAB NYERI SENDI
• Cedera pada sendi
• Memburuknya osteoarthritis
• Radang selaput sendi
• Kerusakan tulang rawan di bagian belakang
tempurung lutut
• Perdarahan di dalam ruang sendi
Gejala Nyeri Sendi
• Kemerahan pada sendi
• Sendi bengkak
• Ngilu pada sendi
• Sendi terasa panas
• Pincang
• Sendi terkunci
• Kehilangan rentang gerak sendi
• Kaku
• Lemah
Penanganan Nyeri Sendi
• Nyeri sendi dapat diobati di rumah. Nyeri sendi Jangka
pendek dan ringan bisa diobati di rumah. Ini adalah
cara yang terkenal untuk mengobati nyeri sendi atau
tulang dan nyeri otot:

• Lindungi sendi dengan penahan atau penutup


• Istirahatkan sendi, hindari kegiatan yang menyebabkan
Anda sakit
• Dinginkan sendi selama sekitar 15 menit, beberapa
kali setiap hari
• Kompres sendi menggunakan pembalut elastis
Pencegahan Nyeri Sendi
• Menaruh banyak tekanan pada sendi,
meregangkan sendi dan terlalu banyak
bekerja menyebabkan nyeri sendi.
• mencoba olahraga ringan, misalnya
berjalan kaki alih-alih dari berlari, untuk
memperkuat sendi Anda.
Apa itu Infeksi Jamur air ??
• Jamur air atau tinea pedis adalah infeksi jamur
yang menimbulkan gejala berupa ruam bersisik
yang terdapat pada sela-sela jari.
Penyebab infeksi jamur kulit
• jamur-jamur penyebab kutu air merupakan
jamur yang hidup dilingkungan bersuhu hangat
dan lembab. Jamur penyebab kutu air mudah
ditransfer dari kontak kulit ke kulit,
• Memiliki hewan piaraan yang sering Anda
sentuh, maka peluang Anda untuk terkena kutu air
di tangan menjadi meningkat. Orang-orang yang
bekerja dengan tanah, seperti petani dan tukang
kebun, juga cenderung lebih mudah terkena.
Gejala Infeksi jamur kulit
- Ruam bersisik yang terasa gatal dan terdapat
diantara sela-sela jari.
- Gatal akan semakin terasa ketika pasien
setelah beraktivitas.
-Muncul lepuhan yang terasa gatal
-kulit kering menebal, mengeras dan kasar
-Kulit retak dan mengelupas
Komplikasi Infeksi Jamur air
• ¨ salah satu komplikasi yang dapat terjadi
adalah menyebarnya infeksi ke area tubuh
lain, seperti kuku jari kaki, pangkal pada dan
tangan.
• ¨ Limfangitis atau peradangan pada saluran
kelenjar getah bening atau pembuluh limfatik
• ¨ limfadenitis atau peradangan pada kelenjar
getang bening
SALEP ANTIJAMUR SEPERTI :
• Terbinafine : obat yang berkerja dengan cara
membunuh dan mencegah pertumbuhan jamur
• klotrimazol : obat yang berkerja mengurangi
gejala infeksi dengan membunuh jamur
penyebab infeksi
• Miconazole : menghentikan pertumbuhan jamur
MENGENAL INFEKSI
JAMUR AIR
PENANGANAN
NYERI SENDI

Anda mungkin juga menyukai