Anda di halaman 1dari 9

DINAMIKA HISTORIS KONSTITUSIONAL,

SOSIAL-POLITIK, KULTURAL, SERTA


KONTEKS KONTEMPORER PENEGAKAN
HUKUM YANG BERKEDAULATAN

Ghiga Rachmawati Saleh Elva Aulia Mellinia


18013010166 18013010168
Konsep Urgensi
Penegakan Hukum Yang Berkeadilan

Cicero Thomas Hobbes Kranenburg


Tk.B. Sabaroedin NKRI = negara hukum
(106 – 43 SM) (1588–1679 M) (1975) negara yang bukan didasarkan
“Ubi societas ibi ius” “Homo homini lupus” Teori N. Kesejahteraan pada kekuasaan belaka melainkan
negara yang berdasarkanatas
artinya di mana ada artinya manusia kehidupan manusia tidak hukum (semua persoalan
masyarakat, di sana adalah serigala bagi cukup hidup dengan aman, kemasyarakatan,kewarganegaran,
teratur dan tertib, manusia pemerintahan/kenegaraan harus
ada hukum. manusia lainnya. didasarkan atas hukum).
perlu sejahtera.
2
Fungsi negara dalam teori tujuan negara : Tujuan Negara Republik Indonesia:

1. melaksanakan penertiban & Keamanan 1) melindungi segenap bangsa Indonesia dan


seluruh tumpah darah Indonesia
2. mengusahakan kesejahteraan & kemakmuran
2) memajukan kesejahteraan umum
rakyatnya
3) mencerdaskan kehidupan bangsa; dan
3. Pertahanan 4) ikut melaksanakan ketertiban dunia yang
4. menegakkan keadilan berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi dan
keadilan sosial.

UUD NRI 1945 Pasal 1 Ayat 3 yang berbunyi bahwa


Negara Indonesia adalah Negara Hukum
Menggali Sumber Historis, Sosiologis, Politis tentang
Penegakan Hukum yang Berkeadilan di Indonesia

4
Hukum Privat
hukum yang mengatur hubungan antar manusia yang
terkait kepentingan pribadi (jual beli, sewa-menyewa, waris)
Keadilan
Dalam pelaksanaan
Hukum publik hukum para aparat
Pancasila hukum yang mengatur hubungan antara negara dengan penegak hukum harus
organ negara atau hubungan negara dengan perseorangan bersikap adil.
yang terkait kepentingan umum (perampokan pencurian,
pembunuhan,... )
UUD 1945
Kepastian
Hukum UNSUR
Tap MPR PENEGAKAN
penegakan hukum pada
hakikatnya adalah HUKUM
UU / PERPU perlindungan hukum
terhadap
PP tindakan sewenang-
Hukum formal Hukum material wenang
hukum yang memuat Kemanfaatan
Perda Tk. 1 Peraturan hukum yang
peraturan-peraturan yang
mengatur tentang cara penegak hukum dalam menjalankan tugasnya harus
bagaimana mengatur kepentingan-
kepentingan dan
mempertimbangkan agar proses penegakan hukum dan
Perda Tk. 2 mempertahankan dan
hubungan-hubungan pengambilan keputusan memiliki manfaat bagi
menjalankan peraturan
hukum material yang berupa perintah- masyarakat.
perintah dan larangan.
Perdes
Lembaga Penegak Peradilan Hukum
Kepolisian
Alat negara, penegak hukum yang
Agama Militer
terutama bertugas memelihara keamanan
Peradilan Agama bertugas Peradilan
dan ketertiban di dalam negeri. Dalam
dan berwewenang memeriksa Militer adalah memeriksa
kaitannya dengan hukum, khususnya perkara-perkara di tingkat
Hukum Acara Pidana, Kepolisian dan memutuskan
33%

pertama antara orang-orang


negara bertindak sebagai penyelidik dan perkara Pidana terhadap
yang beragama di bidang:
kejahatan atau
penyidik. a) perkawinan; b) kewarisan,
wasiat, dan hibah yang
SW pelanggaran yang
Kejaksanaan dilakukan berdasarkan hukum
Islam; c) wakaf & shadaqah.
OT diakukan oleh militer

Lembaga pemerintahan yang melaksanakan


kekuasaan negara di bidang penuntutan. Tata Usaha
Menerima dan memeriksa berkas perkara penyidikan; Negara Umum
Membuat surat dakwaan; Melimpahkan perkara ke
Pengadilan Negeri sesuai dengan peraturan yang
33%

Peradilan Tata Usaha Negara Peradilan umum adalah salah satu


berlaku; Menuntut pelaku perbuatan melanggar
bertugas untuk mengadili perkara pelaksanaan kekuasaan kehakiman
hukum (tersangka) dengan hukuman tertentu;
Melaksanakan penetapan hakim. atas perbuatan melawan hukum bagirakyat pencari keadilan pada
yang dilakukan oleh pegawai tata umumnya.
usaha negara. pihak penggugat Pengadilan Negri (Kabupaten)
Kehakiman dapat dilakukan oleh orang atau Pengadilan Tinggi (Provinsi)
badan hukum perdata. Pengadila Tingkat Kasasi
Hakim diberi kekuasaan yang merdeka untuk
menyelenggarakan peradilan. Artinya, hakim tidak boleh Lalu ada penasehat hukum (advokat).
dipengaruhi oleh kekuasaan-kekuasaan lain dalam
memutuskan perkara.
33%
Kekuasaan Kehakiman
6
MAHKAMAH
AGUNG
Tingkat tertinggi dalam
peradilan negara dan
1
MAHKAMAH memegang kekuasaan
UUD NRI 1945 Pasal
KONSTITUSI bersama dengan
24 ayat 1 Sebuah badan negara mahkamah konstitusi.
“Kekuasaan yang berfungsi
kehakiman mengawal konstitusi 2

merupakan agar dilaksanakan KOMISI YUDISIAL


kekuasaan yang dengan konsisten dan
menafsirkan konstitusi. Lembaga negara yang
merdeka untuk mengusulkan
3
menyelenggarakan pengangkatan hakim
peradilan guna agung kepada DPR,
menegakkan hukum menegakkan
dan keadilan”. kehormatan, dan
keluhuran martabat serta
menjaga prilaku hakim.
Membangun Argumen tentang Dinamika dan Tantangan
Penegakan Hukum yang Berkeadilan Indonesia
7
Prilaku warga negara sebagai subyek

1 2
Ekonomi
hukum baik yang bersifat perorangan
maupun kelompok dikatakan belum baik
dan terpuji (melakukan pelanggaran
Politik
3
Sosial
hukum)

Masyarakat dihadapkan
pada ketidakpastian hukum.
Lebih Dari Dinamika
4
73 Tahun
Kemerdekaan
&
Tantangan
5
Hukum

Budaya
Aparat penegak hukum sering
memberlakukan hukum bagaikan
pisau yang tajam
ke bawah tetapi tumpul ke atas.

Kemerdekaan
7
Teknologi 6
Lingku
ngan 20 Tahun
Revolusi Hukum
Mendeskripsikan Esensi dan Urgensi
Penegakan Hukum yang Berkeadilan Indonesia
8

ESENSI URGENSI

Penegakan hukum Ketiadaan penegakan


bertujuan mewujudkan hukum, terlebih tidak
peraturan hukum demi adanya aturan hukum
terciptanya ketertiban akan mengakibatkan
dan keadilan kehidupan masyarakat
masyarakat. ‘kacau’ (chaos).
TERIMAKASIH
Ada Pertanyaan ?

Anda mungkin juga menyukai