Anda di halaman 1dari 4

LEUKOSIT

• Sel darah putih yang diproduksi oleh jaringan


hemopoetik untuk jenis bergranula
(polimorfonuklear) dan jaringan limpatik untuk
jenis tak bergranula (mononuklear), berfungsi
dalam sistem pertahanan tubuh terhadap infeksi
(Sutedjo, 2006).
• Leukosit paling sedikit dalam tubuh jumlahnya
sekitar 4.000-11.000/mm3.
• Leukosit terdiri dari 2 kategori yaitu granulosit
dan agranulosit.
Leukosit Agranular
• Leukosit Agranular adalah leukosit yang tidak
mengandung granul spesifik dalam
sitoplasmanya.
• Contohnya: Monosit dan Limfosit
Monosit dan Limfosit
Limfosit T

Monosit Limfosit Limfosit B

Jumlah ± 20-
Jumlah ± 3-8%
dari total leukosit
40% dari total
leukosit

Ukurannya sekitar 18 Ukurannya sekitar


μm 8 μm

Diproduksi di
Diproduksi di sumsum
tulang dan limpa
sumsum merah
tulang

Anda mungkin juga menyukai