Anda di halaman 1dari 14

 Patologi dalam arti yang luas adalah bagian dari ilmu

kedokteran yang mengamati sebab dan akibat dari


terjadinya penyakit atau kelainan pada tubuh.

Namun pengertian patofisiologi sendiri adalah reaksi


fungsi tubuh terhadap suatu penyakit yang masuk
ke dalam tubuh.

2
Ilmu yang mempelajari tentang perubahan
fisiologik akibat penyakit

1. Histopatologi : menemukan
dan mendiagnosa penyakit dari
hasil pemeriksaan jaringan

3
2. Sitopatologi : menemukan dan
mendiagnosis penyakit dari hasil
pemeriksaan sel tubuh yang dapat
diambil

3. Hematologi : mempelajari
kelainan seluler dan berbagai
komponen pembekuan darah

4
4. Mikrobiologi : mempelajari
penyakit infeksi dan organisme
yang bertanggungjawab
terhadap penyakit tersebut

5. Imunologi : mempelajari
mekanisme pertahanan yang
spesifik dari tubuh manusia

5
6. Patologi kimiawi :
mempelajari dan mendiagnosis
suatu penyakit dari hasil
pemeriksaan perubahan kimiawi
jaringan dan cairan

7. Genetik : mempelajari
kelainan-kelainan kromosom
dan gen

6
8. Toksikologi ;
mempelajari pengaruh
racun yang diketahui atau
yang dicurigai

9. Patologi forensic :
aplikasi patologi untuk
tujuan yang legal (misalnya
menemukan sebab
kematian pada kondisi
yang tertentu
7
-Penyakit adalah kegagalan organisme
untuk beradaptasi atau mempertahankan
homeostasis
-Penyakit merupakan proses fisiologik yg
mengalami penyimpangan
-Penyimpangan fisiologik dpt disebabkan
oleh banyak faktor: agent,
hipersensitivitas (alergi),

Etiologi (sebab)
Patogenesis (mekanisme)
Perubahan patologis& klinis (mekanisme)
Komplikasi atau cacat (efek)
Prognosis (keluaran)
Epidemiologi (insiden)

8
1.Faktor Genetik
2.Faktor Multifaktor (Gen & Ling)
3.Faktor Lingkungan

9
1.Mekanisme Adaptasi Sel
2.Kelaianan Genetik
3.Keganasan
4.Ggn Keseimbangan Cairan &
Elektrolit
5.Infeksi
6.Peradangan
7.Imunitas
8.Degeneratif

10
Mekanisme Adaptasi Sel Pada dasarnya tubuh
terdiri dari satuan dasar yang hidup yakni sel sel dan
tiap organ merupakan kelompok sel

Kelaianan Genetikkondisi yang disebabkan oleh


kelainan oleh satu atau lebih gen yang menyebabkan
sebuah kondisi fenotipe klinis

Keganasan biasanya dipakai bila terjadi infiltrasi dan


penyebaran dari tempat asal dan sering berakibat fatal

Ggn Keseimbangan Cairan & Elektrolit


Kemampuan tubuh tdk dpt mempertahankan
keseimbangan cairan ini dinamakan “Dehidrasi”. 11
Infeksi Peristiwa masuk & penggandaan
mikroorganisme (agent) di dlm tubuh penjamu (host)

Peradangan adalah satu dari respon utama sistem


kekebalan terhadap infeksi dan iritasi.

Imunitas semua mekanisme yang digunakan badan


untuk mempertahankan keutuhan tubuh

Degeneratif berpuncak dari pada kerusakan dan


degeneratif sel secara berkumpulan dalam badan
manusia.seringkali tidak terdeteksi
12
TINJAUAN PUSTAKA

1.Almatsier, Sunita. 2007. Penuntun diet. Edisi baru.


Jakarta: PT Gramedia Pustaka
2.Genesis Framework, 2016, Pusat informasi berbagai
penyakit, Macam-Macam Penyakit.com
3.Kimball, John W. 1998. Biologi Edisi Kelima Jilid 2
Jakarta : Erlangga
4.Mangan, Y. 2009. Solusi Sehat Mencegah dan
Mengatasi Kanker. PT Agromedia Pustaka. Jakarta.
5.Neil Campbell. 2002. Biologi. Erlangga: Jakarta
6.http://Dr.Suparyanto.M.Kes,blogspot.com/2013/02/pen
gantarpatofisiologi.html (diakses pada tanggal 30 Juli
2016 jam 10:00)
13
14

Anda mungkin juga menyukai