Anda di halaman 1dari 30

PEMANTAUAN STRATA POSYANDU MELALUI

TELAAH KEMANDIRIAN POSYANDU

OLEH :
KASI JAMKES DAN PSM DKS
email : jamkesdanpsm.dinkessambas@gmail.com
GAMBARAN UMUM
POSYANDU = 541 POS
184 DESA KADER
KADER = 2.775 ORANG POSYANDU….UDAH
≥ 5 KADER/ POSYANDU ATAU
± 3 POSY/ DESA OKE
PERTUMBUHAN POSYANDU
545
540 534 536 541
535 531
530
525
520
515
513
510
505
500
495

2011 2012 2013 2014 2015


STRATA P0SYANDU TH.2014

Mandiri;
Purnama; 2% Pratama;
10% 2%

Madya;
86%
PERSENTASE PERTUMBUHAN POSYANDU AKTIF

14

12
11.75
10
9.75
8

4
3.77 4.31
2

0
2011 2012 2013 2014
POSYANDU AKTIF
(PURNAMA+MANDIRI)
ATAU 115-120
40 MADYA HARUS
PURN+MANDIRI
35 38
35 35 36
30

25 T
A
N
20
T
A
15 12 N
10 G
10 A
4 4 N
5
¼ MADYA HARUS
-
PURN+MANDIRI
2011 2012 2013 2014
BAGAIMANA CARA MENCAPAINYA;

• TELAAH KEMANDIRIAN POSYANDU MELALUI


FORMAT SMD

• SOLUSI RENDAHNYA CAPAIAN KEG.POSYANDU


MELALUI FORUM MMD (LOKAL SPESIFIK)
PENGERTIAN
SMD MMD
• Pengamatan kegiatan • Suatu kegiatan pertemuan /
Posyandu dengan musyawarah utk
menggunakan Format memecahkan masalah
Telaah Kemandirian kesehatan yg dihadapi
Posyandu (= Format SMD) masyarakat (posyandu)
dilaksanakan setelah
kegiatan Posyandu
MARI KITA TELUSURI …..

DATA- DATA PADA LAPORAN YANG


BERHUBUNGAN DGN ;

POSYANDU
TABEL.70 PROFIL DINAS KESEHATAN FORM.3

STRATA POSYANDU
POSYANDU AKTIF
NO KEC PUSK DESA PRATAMA MADYA PURNAMA MANDIRI
JLH
JLH % JLH % JLH % JLH % JLH %

JUMLAH

SUMBER DATA;
LAPORAN TELAAH KEMANDIRIAN POSYANDU
TINGKAT PUSKESMAS (FORM.2)
APAKAH SEMUA PUSK.TELAH MELAKUKAN PENILAIAN / TAHUNNYA?
LAPORAN TINGKAT PERKEMBANGAN/ STRATA POSYANDU Form.2
(TELAAH KEMANDIRIAN POSYANDU)
PUSKESMAS : ………………………………………
TAHUN : ………………………………………

Frekwensi Penimbangan/th

Rerata Kader Tugas (SK.Kades)

Rerata Cakupan D/S

Cakupan Komulatif KIA *)

Cakupan Komulatif KB

Cakupan Komulatif Imunisasi

Program Tambahan

Cakupan Dana Sehat


No. Puskesmas Desa No.Urut Nama Posyandu STRATA

PRATAMA
PRATAMA
PRATAMA
Jumlah

SUMBER DATA; FORMAT SMD PER POSYANDU (FORM.1)


APAKAH SEMUA DESA SUDAH MENYAMPAIKAN LAPORANNYA
KE PUSKESMAS ????................
FORMAT SURVEY MAWAS DIRI POSYANDU Form.1
Nama Posyandu :………………………... Puskesmas :...........................
Desa :………………………... Tahun :...........................

BULAN
NO Indikator JLH
JAN FEB MAR APR MEI JUN JUL AGT SEP OKT NOP DES
1 Frekwensi penimbangan/ kegiatan
Rerata kader tugas pada hari penimbangan
2
posyandu
a. Jlh bayi / balita di timbang posy.(D)
3
b. Jlh bayi / balita di wilayah posy.(S)
Jlh bumil diperiksa min. 4 kali selama hamil
a.
4 (K-4 bln ini)
b. Jlh sasaran bumil diposyandu setempat
a. Jlh Akseptor aktif diwilayah posy.
5
b. Jlh PUS diwilayah posyandu
a. Jlh bayi imunisasi lengkap (bln ini)
6
b. Jlh bayi mjd sasaran imunisasi
Program tambahan (isi dengan jumlah
7
prog.tambahan)
a. Jlh KK yg ikut dana sehat
8
b. Jlh KK dalam wilayah posyandu.

SUMBER DATA SMD BERASAL DARI :


CAKUPAN PROG.POKOK & TAMBAHAN DI POSYANDU

APAKAH KADER/PETUGAS POSY.SUDAH BENAR DALAM


PENGISIANNYA; TEPAT SASARAN, PERHITUNGAN, DLL
SETIAP BULAN ------SETELAH KEG.POSYANDU
ACUAN YANG DIPERGUNAKAN………….
TINGKAT PERKEMBANGAN POSYANDU
NO INDIKATOR PRATAMA MADYA PURNAMA MANDIRI

1 Frekw.penimbangan/keg <8 >8 >8 >8

2 Rerata kader tugas <5 ≥5 ≥5 ≥5

3 Rerata cakupan D/S < 50% < 50% ≥ 50% ≥ 50%

4 Cakupan kumulatif KIA < 50% < 50% ≥ 50% ≥ 50%

5 Cakupan kumulatif KB < 50% < 50% ≥ 50% ≥ 50%

6 Cakupan kumulatif < 50% < 50% ≥ 50% ≥ 50%


Imunisasi
7 Prog.tambahan - - + +
8 Cakupan dana sehat < 50% < 50% < 50% ≥ 50%
WAJIB DIKETAHUI;
DASAR PENGISIAN FORM LAPORAN POSYANDU

PENGERTIAN DAN BATASAN DARI


SASARAN /KEGIATAN UTAMA POSYANDU;

• BAYI • AKSEPTOR AKTIF


• ANAK BALITA • K4 LENGKAP
• IMUNISASI DASAR
• BALITA
LENGKAP (BAYI)
• BUMIL/BULIN/BUFAS • PROGRAM POKOK DAN
• WUS TAMBAHAN POSYANDU
• PUS • DANA SEHAT
Kep.Men.Kes RI No.828/Menkes/SK/IX/2008
JUKNIS SPM BID.KES DI KAB/KOTA

1) Neonatus (bayi umur; 0 – 28 hari)


2) Bayi (anak umur; 29 hari – 11 bulan)
3) Anak balita (anak umur; 12 – 59 bulan)
4) Ibu hamil K-4 ; min; ANC 4 kali selama hamil
5) Nifas ; mulai 6 jam s/d 42 hari pasca lahir.
6) Pasangan Usia Subur (PUS) adalah pasangan suami – Isteri,
yang istrinya tergolong WUS; berusia 15 – 49 tahun

7) Peserta KB aktif ; PUS yang salah satu/kedua pasangannya


masih menggunakan alat kontrasepsi dan terlindungi oleh
alat kontrasepsi tersebut.

8) Dana Sehat; bantuan dari masy (KK) diwil.kerja posyandu,


utk operasional posyandu bukan dari pemda, perusahaan,
desa, sponsor tertentu.
– Perhitungannya: Jlh KK yg ikut dana sehat/ KK di wil.ker.
Posy x 100%
9) Imunisasi dasar lengkap pada;
• Bayi :
 1 dosis BCG
 3 dosis DPT
 4 dosis Polio
 4 dosis Hepatitis B
 1 dosis Campak

• Ibu hamil dan WUS meliputi 2 dosis TT


• Anak sekolah tingkat dasar meliputi 1 dosis DT, 1
dosis campak, dan 2 dosis TT.
KEGIATAN UTAMA DIPOSYANDU:
1. KIA ; Bumil, Bufas, Buteki,Bayi dan anak balita
2. KB; dapat diberikan oleh kader adalah
pemberian kondom dan pemberian pil
ulangan
3. Imunisasi
4. Gizi; timbang, PMT, Vit.A, Fe, KEK, BGM, dll
5. Pencegahan dan penanggulangan Diare;
(PHBS, oralit)
Penambahan kegiatan baru sebaiknya
dilakukan apabila 5 kegiatan utama telah
dilaksanakan dengan baik dalam arti
cakupannya di atas 50%, serta tersedia
sumber daya yang mendukung.
1. Bina Keluarga Balita (BKB).
2. Kelas Ibu Hamil dan Balita.
Kegiatan Kelas Ibu Hamil antara lain :
 Penyuluhan: tanda bahaya pada ibu hamil,
persiapan persalinan, persiapan menyusui, KB
dan gizi.
 Perawatan payudara dan pemberian ASI.
 Peragaan pola makan ibu hamil
 Peragaan perawatan bayi baru lahir.
 Senam ibu hamil
3. Penemuan dini dan pengamatan penyakit
potensial Kejadian Luar Biasa (KLB), misalnya:
ISPA, DBD, GIRUK, DPT, Polio, Campak.
4. PAUD
5. Usaha Kesehatan Gigi Masyarakat Desa
(UKGMD)
6. Penyediaan air bersih dan penyehatan
lingkungan pemukiman (PAB – PLP) PU/ CK
7. Program diversifikasi pertanian tanaman pangan dan
pemanfaatan pekarangan, melalui Taman Obat
Keluarga (TOGA).
8. Kegiatan ekonomi produktif, seperti: Usaha
Peningkatan Pendapatan Keluarga (UP2K), usaha
simpan pinjam
9. Tabungan Ibu Bersalin (Tabulin), Tabungan Masyarakat
(Tabumas)
10.Kesehatan lanjut usia melalui Bina Keluarga Lansia
(BKL)
11.Kesehatan Reproduksi Remaja (KRR)
12.Pemberdayaan fakir miskin, komunitas adat terpencil
dan penyandang masalah kesejahteraan sosial (PMKS)
SIMULASI/ PRAKTEK
FORMAT LAPORAN PENGISIAN
• SMD POSY (FORM.1) • DI TINGKAT POSY/ DESA
OLEH KADER/ PETUGAS KES
MIN.PER BULAN

• TELAAH KEMANDIRIAN • DI TINGKAT PUSKESMAS


POSY (FORM.2) OLEH PENGELOLA POSY
MIN.PER TAHUN

• PROFIL DINKES KAB • DI TINGKAT KAB.OLEH SEKSI


(FORM.3) PSM-DKS PER TAHUN
BUKA FILE;
SIMULASI WORKSHOP.XLSX

FORM.1 SMD DAN FORM.2 TELAAH

SEPERTI CONTOH
SLIDE BERIKUT INI
FROM SURVEY MAWAS DIRI POSYANDU Form.1
Nama Posyandu : Puskesmas : ………..
Desa : Tahun : .............

BULAN
NO Indikator JLH
JAN FEB MAR APR MEI JUN JUL AGT SEP OKT NOP DES
Frekwensi penimbangan/
1 1 1 0 1 1 0 1 1 0 1 1 1 9
kegiatan
Rerata kader tugas pada hari
2 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5
penimbangan posyandu
Jlh bayi / balita di timbang
a. 9 20 9 7 6 10 11 20 8 9 8 9
posy.(D)
3 53%
Jlh bayi / balita di wilayah
b. 20 20 20 20 20 20 20 20 20 20 20 20
posy.(S)
Jlh bumil diperiksa min. 4
a. kali selama hamil (K-4 bln 14 20 21 22 29 30 35 36
4 ini) 72%
Jlh sasaran bumil
b. 50 50 50 50 50 50 50 50
diposyandu setempat
Jlh Akseptor aktif
a. 25 25 24 24 24 24 23 23 23 23 22 22
diwilayah posy.
5 94%
Jlh PUS diwilayah
b. 25 25 25 25 25 25 25 25 25 25 25 25
posyandu
Jlh bayi imunisasi lengkap
a. 5 23 33 47 48 49 51 52 53 55 56 58
(bln ini)
6 97%
Jlh bayi mjd sasaran
b. 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60 60
imunisasi
Program tambahan (isi
7 dengan jumlah 3 1 2 1 1 2 1 1 3 1 1 5 2
prog.tambahan)
a. Jlh KK yg ikut dana sehat 5 3 4 6 7 8 4 3 2 8 4 9
8 53%
Jlh KK dalam wilayah
b. 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10
posyandu.
LAPORAN TINGKAT PERKEMBANGAN/ STRATA POSYANDU
(TELAAH KEMANDIRIAN POSYANDU)
PUSKESMAS : ……………………………………………………. FORM.2
TAHUN : …………………………………………………….

Cakupan Komulatif KIA

Cakupan Komulatif KB

Cakupan Dana Sehat


Rerata Cakupan D/S
Rerata Kader Tugas

Program Tambahan
Cakupan Komulatif
Penimbangan/th

(SK.Kades)
Frekwensi

Imunisasi
No.Urut
No. Puskesmas Desa Nama Posyandu STRATA

*)
1 Segarau Parit Segarau 1 Dahlia 7 4 49 45 30 49 0 20 PRATAMA
Segarau Parit Segarau 2 Kamboja 5 5 50 50 50 50 1 50 PRATAMA
Segarau Parit Segarau 3 Sejahtera 8 3 70 70 80 90 3 67 PRATAMA
Segarau Parit Segarau 4 Cendana 8 5 43 50 50 50 1 50 MADYA
Segarau Parit Segarau 5 Mawar 8 5 50 45 60 78 2 75 MADYA
2 Semberang Sumber Harapan 6 Angrek Bulan 1 8 5 50 50 35 65 4 50 MADYA
Semberang Sumber Harapan 7 Angrek Bulan 2 8 5 50 50 50 25 2 55 MADYA
Semberang Sumber Harapan 8 Angrek Bulan 3 8 5 50 50 50 50 0 100 MADYA
Semberang Sumber Harapan 9 Angrek Bulan 4 8 5 50 50 50 50 1 48 PURNAMA
3 Sajad Jirak 10 Melati 1 8 5 50 50 50 50 1 50 MANDIRI
WARNING !!!!!!

Laporan disampaikan setiap akhir tahun ke;

Seksi Jamkes & PSM Dinkes Kab.Sambas

e-mail: jamkesdanpsm.dinkessambas@gmail.com
No.Kontak: 081351295558 (Agustiadi, S.SiT)
TERIMA KASIH
UDAH MUSEM PAKAT BEKABUT

PAKAILAH MASKER DAN KACE MATE

MUDAH-MUDAHAN ADE JUAK YANG NYANGKUT

BIAR ISOK LUSAK LANGSUNG MIKER STRATE

Anda mungkin juga menyukai