Anda di halaman 1dari 15

REPARASI LASERASI

PERINEUM

SONNY SASOTYA
SUBBAGIAN UROGINEKOLOGI REKONSTRUKSI
BAGIAN OBSTETRI & GINEKOLOGI FKUP /RSHS
BANDUNG
PENDAHULUAN

 REPARASI PERINEUM ->


TINDAKAN YANG SERING -> PASCA EPISIOTOMI
ATAU PASCA SALIN

 PENJAHITAN EFEKTIF : - PENGETAHUAN ANATOMI


- PEMAHAMAN TEHNIK
PENJAHITAN
 SEQUELE : - NYERI PERINEUM KRONIK
- DISPAREUNIA
- INKONTINENSIA URIN / ALVI
ANATOMI PERINEUM

 ANTARA VAGINA &


REKTUM
 PANJANG ± 3 - 4 CM
 M BULBOCAVERNOSUS
 M. TRANV. PERINEI
 M. PUBORECTALIS
 M. SF. ANI EKSTERNUS
Klasifikasi ruptura
perineum
 Tk I : mukosa dan kulit
 Tk II : Submukosa
 Tk III : Otot spingter ani
 TK IV : Robekan sampai di mukosa rektum
PRINSIP-PRINSIP REPARASI PERINEUM

 PEMERIKSAAN COLOK DUBUR

 CAHAYA DAN VISUALISASI YANG BAIK

 PERALATAN YANG TEPAT

 JENIS BENANG

 ANESTESI YANG ADEKUAT


Jenis benang
(cohrane review )

 Monofilament lebih baik daripada multifilament,


chromic catgut ( Infeksi, fungsi fungsi spinkter
ani)

 Pemakaian benang 3-0 mengurangi iritasi dan


perasaan tidak nyaman di perineum
polyglycolic acid and polyglactin vs
catgut
Cohrane 8 studies review by Kettle C, Johanson RB

 Kurangnya rasa nyeri dalam tiga hari pertama

 Tidak ada perbedaan untuk rasa nyeri jangka panjang

 Pemakaian preparat analgesi lebih sedikit

 Lebih jarang terjadi dehisensi


Pengelolaan pasca
reparasi
( Level of evidence IV )

Pemberian antibiotik spektrum luas selama dan sesudah


operasi, akan mengurangi :

 kejadian infeksi dan dehisensi luka pasca reparasi


 Risiko fistula

Pemberian laksansia selama 10 hari dianjurkan untuk


mengurangi risiko disrupsi jahitan pasca operasi
TEHNIK REPARASI LASERASI PERINEUM
 APROKSIMASI JARINGAN
VAGINA, OTOT DAN
KULIT PERINEUM
 APEKS DIIDENTIFIKASI
 GUNAKAN RETRAKTOR
VAGINA BILA LASERASI JAUH
& DALAM
 JAHITAN JANGKAR ± 1 CM
DARI APEKS VAGINA
 MUKOSA VAGINA & FASCIA
REKTOVAGINA DIJAHIT
JELUJUR DGN POLYGLACTIN
3-0
 JAHITAN INTERLOCKING ->
HEMOSTASIS
TEHNIK REPARASI LASERASI PERINEUM

 PENJAHITAN HARUS MENGIKUTSERTAKAN


FASCIA REKTOVAGINA
 JAHITAN JELUJUR SAMPAI CINCIN HIMEN
 LIGASI DIBAGIAN PROKSIMAL CINCIN
HIMEN
 PENJAHITAN MUKOSA VAGINA SECARA
LENGKAP
PENJAHITAN OTOT-OTOT PERINEUM

 IDENTIFIKASI OTOT
PERINEUM YG ROBEK
 OTOT TRV.PERINEI
DIJAHIT DENGAN
JAHITAN SATU-SATU
MELINTANG
 BULBOCAVERNOSUS
DIJAHIT SATU-SATU
DGN JARUM BESAR
PENJAHITAN FASCIA REKTOVAGINA
PADA OTOT PERINEUM

 JIKA LASERASI
MELUAS KE FASCIA
REKTOVAGINA
DIPERINEUM
 PENJAHITAN
FASCIA DIJAHIT
SATU-SATU SECARA
VERTIKAL
 PENJAHITAN OTOT-OTOT PERINEUM DENGAN
PENDEKATAN ANATOMIS

 PENYATUAN KULIT PERIENUM AKAN BAIK


 UMUMNYA TDK MEMERLUKAN PENJAHITAN KULIT
PERINEUM
 NYERI PERINEUM -> MENINGKAT
( EBM LEVEL B )

Anda mungkin juga menyukai