Anda di halaman 1dari 12

FAST

Framework for the Aplication Of System Thinking

Soultan Alfath Syahelsa ( 1701092023 )


Dora Grestya ( 1701091025 )
Felicia ( 1701091053 )
Model Pengembangan Rekayasa Perangkat Lunak

Untuk membantu proses pengembangan perangkat lunak, banyak


model yang telah dikembangkan, antara lain :

• The Waterfall Model


• Joint Application Development (JAD)
• Information Engineering (IE)
• Rapid Application Development (RAD)
• termasuk di dalamnya Prototyping
• Unified Process (UP)
• Structural Analysis and Design (SAD) dan
• Framework for the Application of System thinking (FAST).

Namun, pada makalah ini kita akan membahas lebih rinci ten
tang model pengembangan Framework for the Application of S
ystem Thinking (FAST).
WHAT IS FAST???

FAST (Framework for the Application of System Thinking).

adalah model pengembangan system informasi yang digunakan


untuk mengembangkan dan memelihara system informasi.
CONOMICS ONTROL

NFORMATION FFICIENCY

FAST berkaitan erat denga


n analisis dan desain syste
m melalui cara
Tahap/Fase Pengembangan FAST

Tahap ini merupakan langkah awal dalam proses perancangan


system informasi

Analisa masalah dilakukan untuk mendefinisikan lingkup dan


masalah dalam pengembangan system informasi.

Analisa kebutuhan adalah menentukan kebutuhan system apa saj


a yang dibutuhkan pada system informasi, yaitu kebutuhan pengg
una dan kebutuhan system.
Tahap/Fase Pengembangan FAST

Metode perancangan yang menggunakan metode perancangan


berorientasi objek dengan menggunakan UML(Unifed Modelling
Language) sebagai alat bantu perancangan.

Pada tahap ini akan dipertimbangkan beberapa kandidat dari per


angkat keras dan lunak yang nantinya akan dipilih dan dipakai dal
am implementasi sistem sebagai solusi atas problems dan requir
ements yang sudah didefinisikan pada tahapan-tahapan sebelum
nya.
Tahap/Fase Pengembangan FAST

6. Physical Design & Integration

Tujuan dari tahapan ini adalah mentransformasikan kebutuhan bis


nis yang dipresentasikan sebagai logical design menjadi physical
design yang nantinya akan dijadikan sebagai acuan dalam memb
uat sistem yang akan dikembangkan.
7. Constructing & Testing

Konstruksi sistem adalah tahapan dimana dilakukan pembangunan


sistem(penjajakan pembelian sistem) serta melakukan tes.

8. Installation & Delivery

Pada tahap ini akan dioperasikan sistem yang telah dibangun


Kekurangan FAST
Kelebihan FAST

1. Tergolong science paradigma. Kelebihan 1. Fase yang digunakan terlalu banyak dan me
2. Menggunakan UML yang berorie
dan mbutuhkan waktu yang lama.

ntasi objek. 2. Setiap tahapan membutuhkan pengembang

3. Metodologi dapat mencakup anal Kekurangan an yang tepat.

isis, desain dan implementasi.


Model 3. Tidak memiliki standar khusus untuk tingkat

4. Dapat berjalan dalam lingkungan kepuasan user.

komersil dan akademik.


FAST 4. Harus memiliki user smart untuk menjalanka

5. User ikut berperan dalam penge n aplikasi ini.

mbangan sistem. 5. Tidak ada tahapan yang jelas mengenai pen

ggunaan Framework.
Kebutuhan Fungsional Dan Non Fungsional

Kebutuhan Fungsional
Kebutuhan Fungsional harus ada pada sistem yang dibangun adalah sebagai berikut:

 Sistem harus dapat menangani masalah login yang membagi pengguna menjadi beberapa leve
l akses
dengan tingkat keamanan yang tinggi

 Sistem harus memiliki fitur unggah, unduh, simpan, buang, dan mencetak dokumen

 Sistem harus menangani pengolahan revisi dokumen yang menerapakan system versi pad
a dokumen

 Sistem harus memiliki fitur pencarian dokumen.

 Sistem harus dapat men-generate nomor surat keterangan dokumen.

 Sistem harus dapat mencantumkan stempel “Disetujui” atau tanda tangan digital
Kebutuhan Non Fungsional
Jenis Kebutuhan Nonfungsional Penjelasan
Kinerja (Performance) - Sistem diharapkan mampu menyelesaikan bisnis proses manajemen
dokumen dengan cepat dan akurat.
Informasi (Information) - Sistem harus mampu menjaga keakuratan data.
- Sistem harus mampu menjaga kekonsistensian data.
- Sistem harus mampu menghindari adanya redudansi data.
- Sistem harus mampu diakses oleh beberapa pihak yang
berkepentingan.
Ekonomi (Economic) - Sistem diharapkan mampu menekan biaya percetakan dokumen
- Biaya pengembangan sistem diharapkan tidak melebihi
anggaran yang sudah ditentukan.
Pengontrolan Sistem (Control) - Sistem harus mampu mengotentikasi pengguna sesuai
dengan hak akses yangdimiliki
- Sistem harus memiliki tingkat keamanan yang baik, terutama
terhadap data yang bersifat confidential.
- Sistem harus mampu melakukan backup data sesuai dengan
waktu yang telah ditentukan.
Efisiensi (Eficiency) - Sistem harus mampu mengurangi bebankerja pegawai.
Pelayanan Sstem (Service) - Sistem harus mampu memberikan datayang akurat dan tepat.-
Sistem harus mampu menampilkan data-data serta alur bisnis
yang mudah untukdipahami
Contoh Penerapan Model FAST

1. Sistem Manajemen Dokumen satuan Penjaminan Mutu ST3


Telkom Purwokerto dengan Metode FAST

2. Perancangan Sistem Informasi berbasis Website PT.


Krakatau Industrial Estate Cilegon dengan Metode FAST
Thank you
For Watching

Anda mungkin juga menyukai