Anda di halaman 1dari 7

TEORI ALKALIMETRI

Alkalimetri adalah analisis (volumetri) yang menggunakan alkali (basa) sebagai larutan standar.
Analisis anorganik secara kualitatif yaitu proses atau operasi analisis yang digunakan untuk
mengetahui atau mengidentifikasi penyusun-penyusun dari suatu zat dan pengembang-pengembang
metode-metode pemisahan masing-masing penyusun yang terdpat dalam suatu campuran.
Dalam titrasi asam-basa, jumlah relatif asam dan basa yang diperlukan untuk mencapai titik ekivalen
ditentukan oleh perbandingan mol asam (H+) dan basa (OH-) yang bereaksi. Asam didefinisikan
sebagai senyawa yang mengandung Hidrogen yang bereaksi dengan basa. Basa adalah senyawa yang
mengandung ion OH- atau menghasilkan OH- ketika bereaksi dengan air. Basa bereaksi dengan asam
untuk menghasilkan garam dan air. (Golberg, 2002)
Dalam titrasi asam-basa perubahan pH sangat kecil hingga hampir tercapai titik ekivalen. Pada saat
tercapai titik ekivalen, penambahan sedikit asam atau basa akan menyebabkan perubahan pH yang
besai ini seringkali dideteksi dengan zat yang dikenal sebagai indikator. Titik atau kondisi
penambahan asam atau basa dimana terjadi perubahan warna indikator dalam suatu titrasi dikenal
sebagai titik akhir titrasi. Titik akhir titrasi sering disamakan dengan titik ekivalen, walaupun diantara
keduanya masih ada selisih yang relatif kecil. Semua masalah yang berkaitan dengan titrasi asam
basa dapat dipecahkan dengan konsep stoikiometri
PRINSIP ALKALIMETRI
Prinsip alkalimetri adalah prinsip titrasi asam basa yaitu terjadinya reaksi penetralan
antara asam dengan basa atau sebaliknya. Menghitung kadar asam dan bilangan asam
dari volume basa yang digunakan pada titrasi asam sampai terjadi perubahan warna
larutan( titik akhir titrasi). Dimana ion H dari asam akan bereaksi dengan ion OH dari
basa yang akan membentuk molekul air yang netral (PH=7). Terjadi reaksi penetralan
antara zat pentiter(titran) dan zat yang dititrasi(titrat)
REAKSI PEMBAKUAN & PENETAPAN KADAR
FUNGSI BAHAN DAN ALAT
LBS :
LBP :
INDIKATOR
SAMPEL :

Anda mungkin juga menyukai