Anda di halaman 1dari 25

SPMI

PENGERTIAN, TUJUAN,
DAN STANDAR PRODUKSI
MAKANAN

Kelompok 4
Fiera Salsabila -Nurul Widya I. I.
Sevtiana Ratih P. - Sriwihastomo Arief M.
Pengertian Produksi
Makanan
Produksi makanan merupakan
suatu proses kegiatan yang
meliputi persiapan dan
pengolahan bahan makanan
menjadi makanan siap saji.

2
Tujuan Produksi
Makanan
× Menghasilkan makanan dengan cita rasa
yang enak dan menarik
× Membunuh mikroorganisme berbahaya
× Mempertahankan dan meningkatkan nilai
gizi
× Meningkatkan daya cerna

3
Standar Produksi
Makanan
Good Manufacturing Practice (GMP)

GMP merupakan suatu pedoman


atau prosedur yang menjelaskan
bagaimana memproduksi makanan
agar aman, bermutu dan layak
dikonsumsi.

4
5
TENAGA KELAYAKAN
LOKASI SUMBER AIR
KERJA FASILITAS

6
LOKASI

Daerah yang terbebas Untuk lebih menjamin


dari banjir, pencemaran kelancaran kegiatan
udara, pengikisan operasional, maka lokasi
daerah pantai, serta pengolahan harus berada di
terhindar dari daerah yang mudah dijangkau
pencemaran limbah serta tersedia sarana dan
industri, baik pertanian, prasarana penunjang seperti
pertambangan, maupun jaringan listrik, sarana
pemukiman. komunikasi, dan transportasi.
7
SUMBER AIR

Kualitas dan kecukupan air harus sesuai


dan memenuhi kebutuhan

• Tersedia sepanjang tahun


• Terbebas dari cemaran kimia

8
TENAGA KERJA

• Kompeten
• Berdedikasi tinggi
• Cukup jumlahnya
• Memiliki spesifikasi tugas
• Memenuhi standar K3

9
KELAYAKAN
FASILITAS

Kesesuaian tersedianya fasilitas atau


sarana yang mencakup jumlah, kondisi,
dan kemampuan.

10
MODIFIKASI RESEP

11
RISOLES
ISI BIHUN

RISOLES
ISI TAHU
12
ALAT-ALAT

13
14
RESEP

15
16
17
PERENCANAAN
ANGGARAN

18
19
20
KANDUNGAN GIZI

21
22
23
TERIMA KASIH

24
hanna : bukankah modifikasi resep harus
digantikan dengan sumber dengan
bahan makanan yang sama ?

Tiarani : IRT yang tidak terdapat GMP ?

25

Anda mungkin juga menyukai