Anda di halaman 1dari 25

Warna

& Huruf
warna & huruf
punya
jenis kelamin?
Papan nama Salon Kecantikan
Ketika dituliskan dan dipublikasikan,
maka tidak sekedar tulisan yang bisa
dibaca tetapi juga menjadi elemen
visual layaknya gambar.
Sehingga huruf juga memiliki karakter
dan kesan yang dipersepsikan oleh
orang yang melihat/membacanya.
warna
selain bisa dilihat dengan mata juga
mampu mempengaruhi perilaku
seseorang. Mempengaruhi nilai
kepantasan dan turut menentukan
suka atau tidaknya seseorang pada
suatu benda.
MERAH, warna Darah, Api dan Panas/Pedas >
peperangan, bahaya, kekuatan (power), cinta,
nafsu, erotis (vitalitas), berani (bendera), menarik,
bahaya, dosa, pengorbanan.
Jarak penglihatan tinggi > tanda Stop, lampu
belakang, trafic light, pemadam kebakaran, “Beli
Sekarang!” atau “Klick di sini” pada button.
Energi > Promosi minuman energi, game, sport &
aktivitas fisik lainnya.

Merah Muda: Kegembiran, nafsu (birahi),


kepekaan & cinta.

Merah Tua: Tenaga, ketekunan/tekad, amukan,


kemarahan, kepemimpinan, kedengkian dan
amarah.
KUNING, warna sinar matahari, berhubungan
dengan kegembiraan, kebahagiaan, akal
(aktivitas mental) & energi.
Penyerap perhatian, ketika dikombinasikan
dengan hitam > Peringatan (warning!). Promosi
produk anak-anak, hobi.

Kuning Muda: kesegaran, akal, kegembiran.

Kuning Tua: perhatian, kebusukan, penyakit &


kecemburuan.
ORANYE, kombinasi dari energinya Merah
dan bahagianya Kuning. Sensasi panas pada
mata, namun menghasilkan efek fresh,
meningkatkan suplay oksigen pada otak.
Dinamis, merangsang selera (makanan) >
simbol dari daya tahan & kekuatan. Cukup
menyita perhatian, untuk menyoroti hal2
utama pada desain. Promosi game atau
makanan.
HIJAU, warna alam, pertumbuhan,
kesegaran, kesuburan juga keselamatan.
Warna ketenangan, religius, keuangan, serta
sejuk di mata.
Namun, hijau bisa bermakna kurang
pengalaman, new comer, (masih hijau).
Lawan dari merah dalam trafic light.

Hijau Muda: kepengecutan, perselisihan &


kecemburuan.

Hijau Tua: ambisi, ketamakan.


BIRU, warna langit dan laut > stabilitas, kedalaman,
kepercayaan, kebijaksanaan, kecerdasan & teknologi.
Memperlambat metabolisme, tenang & damai.
Promosi produk kebersihan (vacum cleaner,
pembersih, dll), langit/udara (penerbangan, AC), laut
& air (pelayaran, air mineral, dll) juga hi-tech product.
Hindari untuk promosi masakan/makanan >
menurunkan selera. Kombinasi dengan merah &
kuning > high-impact, super hero.

Biru Muda: kesehatan, penyembuhan, dan kehalusan.

Biru Tua: Pengetahuan, integritas & kesungguhan hati.


UNGU, kombinasi stabilitas-nya Biru dan energi-nya
Merah. Kebangsawanan, kemewahan, ambisi,
kebijaksanaan, kreativitas, misteri & sihir.

Ungu Muda: feminisme, rindu, romantis.

Ungu Tua: kemuraman, sedih, dapat menyebabkan


frustasi !
PUTIH, warna kesucian, cahaya/ringan,
kebaikan, kepolosan (tidak bersalah),
kesempurnaan.
Kebersihan, salju. Sosial (malaikat), rumah
sakit, dokter, beban rendah (low-fat
makanan), & Produk susu.
HITAM, warna misteri, kematian (petaka), tapi
juga kekuasaan, kerapian & formalitas. Berkesan
ketakutan, kegelapan, konotasi negatif > black
list. Sebagai latar belakang, jika dikombinasikan
dg warna terang bisa menghasilkan kadar
kontras yang tinggi.
Dibalik itu juga warna hitam tampak Elegan
• Rumah yang langit-langitnya tinggi,
sebaiknya dihiasi dengan garis-garis yang
horisontal, dan rumah yang langit-langitnya
rendah sebaiknya menggunakan hiasan-
hiasan yang bergaris vertikal
• Orang-orang yang gemuk pendek sebaiknya
memakai busana dengan garis-garis kecil
vertikal, dan orang-orang yang kurus tinggi
sebaiknya memakai busana dengan garis-garis
besar horisontal.
• Ruang yang sempit sebaiknya menggunakan
cat dengan value terang, dan ruang yang luas
bisa memakai cat dengan value gelap.
Orang-orang gemuk sebaiknya memakai
busana dengan value gelap dengan motif
kecil-kecil.
Percobaan Newton Proporsi Warna

Jingga : Merah (5) + Kuning (3) = 8

8 Hijau : Biru (8) + Kuning (3) = 11


Ungu : Biru (8) + Merah (5) = 13

3 5 Tidak Baku !
Feeling yang bekerja

Keluasannya Sebanding
Law of Area (Hukum Keluasan)
Semakin luas suatu area sebaiknya diisi dengan warna-warna yang semakin
tenang, & semakin sempit suatu area diisi warna-warna yang semakin kuat.

Anda mungkin juga menyukai