Anda di halaman 1dari 46

Dipatiukur, Bandung, Indonesia

www.sarimiromie.co.id
Appetizer
1. Market Analysis ………………………………………………………… 1 k
2. STP …………………………………………………………………………… 4 k
3. Product ………….………………………………………………………… 7 k
Main Dish
4. Product Development
………………………………… 9 k
5. Pricing
………………………………………………………… 11 k
6. Place
……………………..……..…………………………… 13 k
Dessert
7. Promotion ……..……………………………… 15 k
STRENGTH

• Brand yang sudah terkenal


• Memiliki rasa yang beragam
• Pelopor mie instant dengan isi 2
• Memiliki kemasan dalam bentuk gelas
• Harga terjangkau
• Menjadi substitusi nasi
STRENGTH

• Brand yang sudah terkenal


• Memiliki rasa yang beragam
• Pelopor mie instant dengan isi 2
• Memiliki kemasan dalam bentuk gelas
• Harga terjangkau
• Menjadi substitusi nasi
WEAKNESS
•Karena mengandung zat
kimia/kurang sehat

•Sarimi menjadi pilihan ke 2


Santa’s
GIFTS

•Banyaknya varian rasa


yang dikeluarkan
OPPORTUNITY
Pertumbuhan pasar yang
sangat meningkat

Memiliki varian rasa yang


unik

Menjadi brand mie ternama


Ketatnya persaingan

Adanya produk baru

Adanya substitusi

Adanya kemungkinan anti


MSG
MICRO : 6
PORTER’S ANALYSIS
Threat of New Entry Government/Regulation Buyer Power
- Sukses isi 2 “tidak diperkenankan untuk
Targeting

Pertama - ABC
Position

makan mie instan terlalu sering”


Kedua
Produk

- Samyang
Point

Competitive Rivalry
Threat of Substitution Pengaruh rival dalam
• Bubur ayam industri sangatlah tinggi
• Oatmeal untuk Sarimi.
Political Technological
Factor

Economy Legal
Targeting

Pertama
Position

Kedua
Factor
Produk
Point

Social
Factor Environment

P E S T L E
SEGMENTING

1 2 3 3
Targeting

Pertama
Position

Kedua
Produk

DEMO PSYCHO
Point

GEOGRAPHIC GRAPHIC BEHAVIORAL GRAPHIC


Cocok untuk Age, Income, Menjadi substitusi
masyarakat Gender, Religion, nasi Disegani
Indonesia Education masyarakat
TARGETING
M1 M2 M3

P1 P1 Strategi yang ditetapkan Sarimi adalah


Market Specialization
P2

Targeting

Pertama
Position

Kedua
Produk

P3
Point

Target Target Target


Produk
Point POSITIONING
KERANGKA ACUAN KOMPETITIF

Position
Targeting
history
about
POINT IN DIFFERENCE
1.Tersedia berbagai varian rasa dan jenis produk.
Tersedia jenis Sarimi isi 2
Tersedia jenis Sarimi Besaar
Tersedia jenis Sarimi Gelas

Targeting
Position

history
2.Harganya lebih murah
Produk

about
Point
3.Merupakan pelopor mie isi 2

POINT IN PARITY
Merupakan hal-hal dasar yang harus ada
dalam produk mie instan :
- Bisa mengenyangkan
- Mudah dibuat (instan)
- Aman dikonsumsi
LEVEL PRODUCT - Core benefit
- Basic product
- Expected product
- Augmented product
- Potential product

CLASSIFICATION

Targeting
Position

history
Convenience Product

Produk

about
Point
Produk Sarimi pastinya rutin untuk dibeli
oleh konsumen

PRIMARY SHIPPING

PACKAGING
PRODUCT DEVELOPMENT
CONCEPT DEVELOPMENT 2. Product Specialization
1. Targeting Pada strategi marketing yang digunakan pada produk
baru sarimi yaitu product specialization yang mana
produk ini dapat merambah berbagai kalangan
konsumen, dimulai untuk anak-anak diatas 5 tahun,
remaja, hingga dewasa.

3. Benefit 4. Usage Time


Keuntungan yang didapatkan dalam Sarimi Romie ini bisa dikonsumsi
mengkonsumsi sarimi romie ini yaitu hingga 2 kali sehari sebagai
memiliki nilai praktis untuk dikonsumsi cemilan dalam menemani
serta mengenyangkan dalam aktivitas, breakfast, atau solusi
menuntaskan rasa lapar menahan lapar..

5. Spesification
Bahan bahan yang digunakan dapat dengan
mudah didapatkan, seperti yang tadi kami
paparkan, bahwa sarimi Romie ini
mengandung nilai praktis
PRICING Permintaan
•Price sensitivity dari Sarimi
Romie adalah high karena bukan
Tujuan merupakan kebutuhan pokok.
Sehingga akan mudah sekali
Menggunakan Maximum current permintaan berubah jika harganya
profit, karena Sarimi Romie naik atau turun (elastisitas tinggi)
merupakan produk baru yang
berbeda dengan produk lain. •Estimating demand curve
Namun karena kemungkinan akan
untuk Sarimi Romie adalah dengan
muncul produk setiap maka
melakukan survey. Sudah banyak
digunakan maximum current profit.
platform untuk melakukan survey.
Bisa dengan menggunakan google
form atau ada demo produk dengan
gratis mencoba.
PRICING
Perkiraan Biaya
Biaya Tenaga Kerja Rp. 1.500.000

½ mie Rp 1.100 Biaya listrik dan air Rp 100.000

Roti Rp 2.000 Biaya sewa tempat Rp 750.000

Biaya Gas Rp 36.000


Topping Wajib Rp 1.000
Fixed cost Rp 2.386.000
Topping Tambahan Rp 2.000
BEP 1.255.79 unit
Variable cost Rp 6.100
Penjualan per hari 41.86 unit

Total cost Rp 10.046.315.79

Average cost Rp 8.000


Analisis Pesaing Metode Penetapan Harga
Pada sektor ini, Romie hadir Jika dibanding kan dengan
sebagai perintis dalam produk produk-produk tersebut tentunya
berjenis roti mie. Untuk produk Romie memiliki harga yang jauh
yang sama persis tidak ada, lebih murah.
karena merupakan perintis.
Tetapi untuk produk substitusi

Dampak
kemungkinan adalah burger,
sandwich, hotdog, dan
sebagainya.
Kami menggunakan kebijakan penetapan harga oleh perusahaan
karena ini merupakan produk baru dan market nya juga baru
P L A C E
Strategi Saluran Distribusi
Strategi yang dilakukan oleh
Sarimie Romie adalah strategi
distribusi selektif.

LEVEL 1
Produk Sarimi terutama
Saluran Distribusi Sarimi Romie melakukan
proses penjualan melalui
Produsen, pengecer dan
konsumen.
P L A C E
Strategi Pemasaran
Menerapkan strategi
marketing berupa
push strategy.

● Letak Lokasi
Produk Sarimi sendiri sangat mudah ditemukan diman-
mana, baik di warung terdekat, supermarket dll Anggota Saluran
● Brand Image
Mini market berupa alfamart, indomaret plus. ● Distribusi
Inventory Level
Untuk setiap minimarket sarimi romie akan menyimpan
inventory sebanyak 15 unit/hari/toko berarti Rp.
3.600.000/bulan/toko (harga produk Rp. 8000)
Melatih dan Memotivasi P L A C E
Saluran Distribusi
○ Pelatihan untuk Channel Member
Untuk pelatihan sendiri melakukan sales training karena
dalam penjualan Sarimi Romie ini dilakukan dengan
membuka stand dan penjualan lewat minimarket

○ Channel Power
Untuk Channel Power sendiri melakukan Coercive
Power dengan melakukan pengancaman untuk
menarik sumber daya atau memutuskan hubungan
kerja jika perantara gagal bekerja sama.
Melatih dan Memotivasi
Saluran Distribusi
○ Pelatihan untuk Channel Member
Untuk pelatihan sendiri melakukan sales training karena dalam
penjualan

○ Channel Power
Untuk Channel Power sendiri melakukan Coercive Power dengan
melakukan pengancaman untuk menarik sumber daya atau
memutuskan hubungan kerja jika perantara gagal bekerja sama.
Mengevaluasi Saluran
● Sales Quota Distribusi
Target yang terjual 80% dari unit yang disupply ke channel.
● Treatment Of Damage/Loss
Jika ada produk yang rusak atau cacat, maka perusahaan menetapkan kebijakan retur dan
untuk menutup kerugian perusahaan menetapkan anggaran sebanyak 10% dari nilai
inventory level.
● Promotion & Training Program
Memberlakukan training kepada karyawan seperti menjual produk romie berkonsep demo.
Selain itu melakukan evaluasi program yang diberlakukan oleh channel apakah target
penjualan menyampai target penjualan perusahaan
PROMOTION
Identify Target

Identify Target
Pada strategi marketing yang
digunakan pada produk baru
sarimi romie yaitu product
specialization yang mana produk
ini dapat merambah berbagai
kalangan konsumen, dimulai
untuk anak-anak diatas 5 tahun,
remaja, hingga dewasa
Identify Target
Determine Object
Attention
Interest
Search
Action
Share
Identify Target

Design Communication
What : Tujuan yang diharapkan dicapai adalah agar Romie bisa bertahan di
pasar dan terus berkembang. Jadi pesan yang ingin disampaikan melalui
promosi ini adalah Sarimi Romie merupakan solusi mudah untuk sarapan dan
pengganti makan tentunya dengan harga yang terjangkau.

Who : Cara promosinya adalah melalui pengiklanan secara online


dengan collaborasi Brand Ambassador seperti Arif Muhammad. Kita
tahu bahwa Arif ini merupakan Mega Influencer karena memiliki
followers lebih dari 1 juta..

How : Cara agar pesan promosi tersebut tersampaikan adalah dengan


pengiklanan secara online di media sosial seperti Instagram,
Facebook, You Tube, Twitter, dan Line. Contohnya dengan
endorsement.
Identify Target
Select Channel MASS
•Advertising
•Public relation
•Event & Experience
•Sales Promotion
PERSONAL
•Direct Marketing
•Personal Selling
•Word of Mouth DIGITAL
•Online
•E-WOM
•Mobile
•Social Media
Establish Budget PROMOTION
Timeline Jangka Pendek

Personal selling : Selama satu tahun penuh kami akan melakukan


personal selling dengan cara demo di 5 stan Jatinangor dan
Bandung.
Online : Selama satu tahun penuh kami akan aktif secara online baik
melalui advertising maupun media sosial resmi kami. Yaitu dengan
cara membuat challenge-challenge dan giveaway, dan yang pasti
menggunakan instagram, youtube, facebook, dsb.
Establish Budget PROMOTION

Timeline Jangka
Menengah

Personal selling : Karena di tahun pertama sudah melakukan personal selling selama
setahun penuh, maka di tahun kedua dan ketiga personal selling hanya dilakukan pada 2
kuartal, yaitu kuartal 1 dan 4, karena dilakukan pada musim liburan pergantian tahun.
Online : mengikuti perkmbangan zaman tentunya pemasaran secara online harus selalu
berjalan. Media sosial resmi harus terus berjalan pada tahun kedua dan ketiga.
Brand ambassador : kuartal ketiga pada tahun kedua akan dilakukan brand
ambassador karena diperkirakan pendapatan perusahaan sudah mampu untuk
menyewa brand ambassador. Kegiatan ini akan terus bergulir hinggal tahun ketiga.
Establish Budget PROMOTION

Timeline Jangka
Panjang

Online : untuk jangka panjang yang sudah pasti akan dilakukan


adalah pemasaran secara online. Karena sejak tahun pertama
media sosial sudah aktif dan akan selalu update sehingga
konsumen tidak lupa akan inovasi dari Sarimi Romie.
IdentifyINCOME
Target
Jangka Pendek

Catatan :
1. Personal Selling : 5 stan dan penjualan 50 pcs/hari/stan
2.Online : Penjualan meningkat 30% dari personal Selling
INCOME
Jangka Menengah

Catatan :
1. Personal Selling : 5 stan dan penjualan 50 pcs/hari/stan
2.Online : Penjualan meningkat 30% dari personal Selling
3.Brand Ambassador : 60% dari Online
INCOME
Jangka Panjang

Catatan :
1.Online : Penjualan meningkat 30% dari personal Selling
PROMOTION
OUTCOME
Jangka
Pendek
Program Acitvity Budgeting Explanation
Menawarkan produk secara tatap
Biaya cetak
Personal muka dengan konsumen,
Rp400.000.000 brosur, biaya
selling menyebarkan brosur dan melakukan
bundling produk.
demo.
biaya per klik dan
mengiklankan secara digital melalui
online Rp500.000.000 biaya banner
media sosial, google ads.
online di website.
Grand Total Rp900.000.000
PROMOTION
OUTCOME
Jangka
Menengah
Program Acitvity Budgeting Explanation
Menggunakan brand ambassador agar
Brand Biaya pembayaran
menarik konsumen serta daya beli Rp500.000.000
Ambassador brand ambassador
konsumen.
Menawarkan produk secara tatap muka Biaya cetak brosur,
Personal selling dengan konsumen, menyebarkan brosur Rp800.000.000 biaya bundling
dan melakukan demo. produk.
biaya per klik dan
mengiklankan secara digital melalui media
Online Rp1.000.000.000 biaya banner online
sosial, google ads.
di website.
Grand Total Rp2.300.000.000
PROMOTION
OUTCOME

Jangka Panjang
Program Acitvity Budgeting Explanation
Biaya pembayran
brand ambassador
Menggunakan media sosial dalam
online Rp2.500.000.000 dan biaya per klik,
pemasaran digital.
dan biaya banner
online di website.
Grand Total Rp2.500.000.000
PROMOTION
ROMI
Jangka Waktu Income Outcome ROMI

Jangka Pendek Rp1.438.100.000 Rp900.000.000 60%

Jangka Menengah Rp3.901.120.000 Rp2.300.000.000 70%

Jangka Panjang Rp4.270.500.000 Rp2.500.000.000 71%

Maka pada jangka pendek perusahaan mendapatkan ROMI sebesar 60%, pada jangka
menengah mendapat ROMI 70%, dan pada jangka panjang mendapat ROMI 71%.
Decide on Communication Mix
Pada promosi Sarimi Romie ini, product development ini
menggunakan communication mix dengan melakukan
personal selling dengan cara penyebaran brosur, membuka
stand, melakukan promo agar konsumen tertarik untuk
membeli. Selain itu, dalam melakukan communication mix
ini memberikan informasi tentang produk seperti harga,
benefit yang diberikan, kelebihan dibanding produk lain,
sehingga diminati konsumen. Kami pun melakukan
pemasaran secara online melalui media sosial seperti
instagram, youtube, facebook, dan google ads, agar
konsumen dari mana pun bisa mengetahui dan
memperluas jaringan perusahaan. Pada communication
mix online ini melakukan pengiklanan dengan
menggunakan ambassador pemunculan iklan di website
dan media sosial yang memberikan informasi terkait
produk dan juga promosi yang akan dibuat.
IMC
● GOFEST (Event & Experience)
Dengan bergabung dengan berbagai event maka bisa dapat dilakukan berbagai
marketing channel, seperti sales promotion, advertising, dan media sosial.
● Bandung Culinary Night.
Di Event ini melakukan pembukaan stand untuk menarik perhatian konsumen dengan
berbagai marketing channel, seperti sales promotion, advertising dan media sosial
serta melakukan challenge siapa yang paling banyak memakan Sarimi Romie akan ada
hadiah yang menarik.
● Event-event kampus
Pada event-event ini Sarimi Romie membuka booth dan berpartisipasi aktif dalam
untuk menjadi tenant agar produk Sarimi Romie dapat dikenal dan direpost oleh
konsumen.

Anda mungkin juga menyukai