Anda di halaman 1dari 13

01 Pendahuluan

Pengertian Prepreg
02
Jenis Prepreg
03
Faktor pemilihan peguat pada Prepreg
04
Matriks yang digunakan
05
1. Pendahuluan
terhitung sekitar 5% dari desain pesawat dan digunakan hanya pada
struktur sekunder yang tidak begitu fungsional. Saat ini prepreg
adalah bahan utama dari struktur utama pesawat dan sebagai
contoh yaitu lebih dari 50% keseluruhan komponen penyusun dari
badan pesawat Airbus A350 XWB dan Boeing 787 adalah aplikasi
penggunaan
Pada awal 1980-an prepreg dianggap prepeg.
sebagai bahan khusus,
2. Pengertian
Pengertian
Pre Preg (Pre Impregnated )
Prepreg merupakan bahan setengah jadi yang umum digunakan
dalam proses pembuatan bahan yang mengandung
polimer thermoset seperti epoxy.

Prepreg umumnya tersedia dalam 2 jenis yaitu :


3. Jenis Prepreg
1. Jenis fabric form

Pada jenis prepeg fabric form, ada beberapa jenis tenunan yang bisa
digunakan.

Pada pola serat Pada model twill weave, terjadi Model satin weave pada
berbentuk plain wave pola dimana satu atau lebih serat dasarnya adalah kain
di mana pada setiap warp bergantian menenun di atas tenun twill yang
serat warp melewati dan di bawah dua atau lebih serat dimodifikasi
secara bergantian di weft secara teratur diulang dengan menghasilkan lebih
bawah dan di atas efek visual yang lurus atau bentuk sedikit persimpangan
setiap serat warpnya. diagonalnya. warp dan weft.
2. Jenis Non Crimp Fabric

Pada jenis prepreg non-crimp fabrics, atau model serat tidak beranyam ini terbagi atas dua
macam :

Model NCF (Non Crimp


Fabrics)
biasanya diaplikasikan
pada pemanfaatan energi
angin

Sedangkan untuk model NC2 (Non Crimp


New Concept (NC2), kebanyakan
diaplikasikan pada dunia automotive
4. Faktor Penguat
faktor utama pemilihan penguat (reinforcement) dalam prepreg
Penguat Manfaat Aplikasi
 Kekuatan dan kekakuan Barang olahraga
tinggi dalam satu arah Pesawat terbang
 Bobot serat rendah 100 g/ Struktur utama
UD Prepreg Tape m2 Energi angin
 Bobot serat tinggi 3000 g/ Struktur pembawa beban
m2 untuk kaca dan 800 g/
m2
Unidirectional

 Cocok untuk gulungan Bejana tekan


filamen Batang penggerak
 Bobot serat rendah 134 Tabung
Single tow g/ m2
 Lebar sangat sempit
untuk penempatan serat
yang akurat
 Kekuatan dan kekakuan Struktur utama komponen
tinggi dalam satu arah penerbangan
 Sangat cocok untuk
Slit Tape
pengendapan tinggi
bagian kompleks
 Untuk komponen yang Industri penerbangan
membutuhkan kekuatan dan Olahraga dan rekreasi
kekakuan yang dominan dalam
satu arah
Fabrics/ (>80%)  Karakteristik penanganan yang
baik
 Berat dari 160 hingga 1000 g/ m2

 Kekuatan dan kekakuan dalam dua Industri Penerbangan


arah Olahraga dan rekreasi
 Karakteristik penanganan (handling) Energi angin
Woven fabrics

yang sangat baik


 Good drape
Balanced fabrics  Bisa melakukan pemilihan pada jenis
weave
 Punya kemungkinan untuk
mencampurkan berbagai serat
5. Matriks
Matriks merupakan material homogen dan monolitik di mana sistem serat komposit tertanam.
Berikut adalah tabel keuntungan dan aplikasi jika
menggunakan matriks tersebut :

Matriks Manfaat Aplikasi


Epoxy Kinerja mekanik yang bagus 120oC
 Daya tahan lingkungan yang baik Dirgantara,olahraga,
dan ketangguhan tinggi Otomotif,rel,transport
 Pemrosesan yang mudah Marine

180 oC
Dirgantara dan militer

Phenolic Tahan api Dirgantara (komponen


 Tahan suhu yang baik interior)
 Rendah asap dan emisi beracun Laut
 Pengeringan cepat Rel
 Pemrosesan ekonomi
Bismaleimide Resistensi yang sangat baik untuk suhu Aeroengines
(dan polimmida) tinggi Komponen suhu tinggi
 Temperature hingga 260 oC
 Karakteristik mekanik yang baik
 Daya tahan yang baik terhadap
bahan kimia, api, dan radiasi

Anda mungkin juga menyukai